Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS AIRLANGGA
FAKULTAS ILMU BUDAYA
UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
SEMESTER GASAL 2021/2022
PROGRAM STUDI : Ilmu Sejarah
MATA KULIAH : Seminar Sejarah (PNB481)
HARI/TANGGAL : Jumat / 05 November 2021
WAKTU / DURASI : Jam ke II (09:00) | Unggah maksimal pkl 10.40 WIB
RUANG : elearning.unair.ac.id
SIFAT UJIAN : TUGAS
DOSEN PJMK : Drs. Muryadi, M.IP.
SOAL SUDAH DIVALIDASI OLEH Drs. Muryadi, M.IP.
TANGGAL VALIDASI: 29 Oktober 2021
=========================================================================
1. Buatlah Mini Skripsi dengan ketentuan:
A. Mini skripsi dibuat secara lengkap dengan jumlah minimal 50 halaman.
B. Diketik dengan Font Time New Roman size 12 dengan ukuran kertas A4
C. Mini skripsi dibuat dengan sistematika :
1. Cover
Daftar Isi
2. Bagian Inti:
Bab I Pendahuluan
1.1.Latar Belakang Masalah
1.2.Rumusan Masalah
1.3.Tujuan Penelitian
1.4.Manfaat Penelitian
1.5.Tinjauan Pustaka
1.6.Kerangka konsep / teori
1.7.Metode Penelitian
1.8.Sistematika penulisan

Bab II (sudah ada Analisis dan Intepretasi)


Bab III dst…
Bab …. Simpulan
Daftar Pustaka
Lampiran

d. Dikumpulkan pada Jumat, 5 Oktober 2021 pkl 10.40 WIB di


hebat.elearning.unair.ac.id berbentuk PDF.File diberi Nama dgn Format :
NIM_NAMA MHS contoh 121114051_Yudi Wulung

Tidak Ada Toleransi Keterlambatan Dengan Alasan Apapun.

Anda mungkin juga menyukai