Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN AKTUALISASI

(MINGGUAN)
Nama : Ovistevi Munthe
NIP : 199011192020121004
Unit Kerja : Fakultas Pertanian Universitas Borneo Tarakan
Jabatan : Pranata Laboratorium Pendidikan
Judul Aktualisasi : Digitalisasi Layanan Administrasi Laboratorium Fisiologi Tumbuhan Secara Online
Minggu Ke : III

PENYELESAIAN KEGIATAN BUKTI KEGIATAN

Kegiatan dan Tahapan Bukti Kegiatan I Tahapan 1:


I. Berkordinasi dengan Mentor  Dokumentasi Diskusi dengan Mentor
1. Memaparkan Konsep Layanan Administrasi Online yang Bukti Kegiatan I Tahapan 2:
akan dikerjakan.
 Catatan Perbaikan
2. Mendapatkan Masukan dari Mentor
Bukti Kegiatan II Tahapan 1:
II. Membangun Sistem Layanan Adminstarasi Online  Dokumentasi Cara Pengerjaan Layanan
Administrasi secara Online
1. Menyerahkan rancangan Desain Administrasi yang akan
diunggah ke website Fakultas Bukti Kegiatan II Tahapan 2:
2. Memperbaiki Rancangan Layanan Sistem Adminstrasi  Catatan Masukan dari Teknisi TI Universitas
secara Online
Bukti Kegiatan II Tahapan 3:
3. Meminta persetujuan atasan/pimpinan
4. Mengunggah Layanan Administrasi Online di Website  Dokumentasi
Bukti Kegiatan II Tahapan 4:
 Website dapat diakses
I. Output Kegiatan
1. Adanya Penjelasan dan Masukan Konsep Layanan
Administrasi Laboratotium secara Online
2. Adanya Layanan Administrasi yang bisa di akses di
website Fakultas

II. Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan

Agenda II Pada Kegiatan I:


 Akuntabilitas: tanggung jawab
 Nasionalisme: bekerja sama
 Etika Publik: sopan,
 Komitmen Mutu: bermutu, efektif, efisien
 Anti Korupsi: kerja keras

Agenda II Pada Kegiatan I dan II:


 Akuntabilitas: Integritas
 Nasionalisme: persatuan,religius
 Etika Publik: sopan,cermat
 Komitmen Mutu: bermutu, efesien
 Anti Korupsi: kerja keras
Agenda III
 Pelayanan Publik
 Manajemen ASN
 WoG

III. Kontribusi terhadap Visi-Misi dan Nilai Organisasi

Kegiatan ini mendukung Visi program studi “ Program Studi


Menjadi Pusat Penyelenggara Pendidikan Tinggi berbasis
Teknologi Pertanian guna mendukung Industri Pertanian
Berkelanjutan di wilayah Perbatasan dan mendukung Misi
Nomor 1 Yakni Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran
dalam bidang Teknologi Pertanian guna menghasilkan lulusan
yang memiliki : moral, sikap akademik, dan profesional,
keunggulan kompetitif, kemampuan kepemimpinan dan
kemampuan memecahkan masalah berbasis hasil penelitian di
wilayah Perbatasan

Anda mungkin juga menyukai