Anda di halaman 1dari 16

Teknik

Presentasi
Topics
Konsep
Visualisasi
01 Konsep Sistem
Data, Informasi dan Informasi
02
Visualisasi 03
Teknik Presentasi
Presentasi Visual
04
05 Konsep Desain
06 Grafis
Typografi
07
Layout
Infographics
08
09
Digital Dashboard
10
Presentasi
• KBBI:
• pre-sen-ta-si /préséntasi/ n 1 pemberian (tt hadiah); 2 pengucapan pidato (pd
penerimaan suatu jabatan); 3 perkenalan (tt seseorang kpd seseorang,
biasanya kedudukannya lebih tinggi); 4 penyajian atau pertunjukan (tt
sandiwara, film, dsb) kpd orang-orang yg diundang; mem-pre-sen-ta-si-kan v
menyajikan; mengemukakan (dl diskusi dsb)
Presentasi
• Kamus Merriam Webster:
1. an activity in which someone shows, describes, or explains something to a
group of people
2. the way in which something is arranged, designed, etc. : the way in which
something is presented
3. the act of giving something to someone in a formal way or in a ceremony
Presentasi
• Menyajikan sesuatu, seperti ide, pemikiran, atau usulan kepada
sekelompok orang secara lisan, dengan atau tanpa alat bantu visual

• Contoh:
• Presentasi produk oleh salesman
• Presentasi usulan penelitian oleh mahasiswa
• Presentasi materi kuliah oleh dosen
• dsb.
Presentasi
• Presentasi Jurnalistik
• Presentasi Lisan
• Presentasi Visual
• Presentasi Foto
Tujuan
• To inform
• To persuade
• To entertain
• To motivate
• To inspire
• To promote
Langsung / Tidak Langsung
• Presentasi langsung
• Presentasi lisan dihadapan sekelompok orang sebagai audience
• Dapat menggunakan alat bantu visual untuk memperkuat presentasi dan
menarik perhatian
• Presentasi tidak langsung
• Presentasi yang disampaikan tanpa kehadiran presenter
• Sangat bergantung pada desain dan penyajian alat bantu dalam bentuk
media komunikasi seperti media teks, gambar, foto, dan audio-visual
PANIC ..?? *

Outline your Purpose


Analise your Audience
Identify the Need
Collate your Information
Prepare your Communication

* Bradbury (2006), Successful Presentation Skills


Next Week
• Cari dan pilih chart, fokus pada
• Tujuan: to inform/persuade/entertain/motivate/inspire/promote
• Desain presentasi
• Kejelasan Data

Anda mungkin juga menyukai