Anda di halaman 1dari 2

UTS

PEREKONOMIAN INDONESIA

OLEH :
NAMA : I WAYAN SUBRATA
NPM : 1833121156
KELAS : D4

TTD :

PROGRAM STUDI AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS WARMADEWA
2021

1. Berikut ini beberapa pengertian sistem ekonomi menurut para ahli, terdiri atas:
- Menurut M. Hatta
Sistem ekonomi yang baik untuk diterapkan di Indonesia harus berdasarkan atas asas
kekeluargaan.
- Menurut L. James Havery
Menurut L.James Havery, Sistem ekonomi adalah prosedur logis serta rasional untuk
dapat merancang suatu rangkaian komponen yang saling berhubungan satu dengan
yang lainnya, dengan maksud untuk berguna sebagai suatu kesatuan dalam usaha
mencapai suatu tujuan yang telah ditentukan.

2. Faktor-faktor yang mempengaruhi terbentuknya sistem ekonomi Indonesia adalah :


- Sumber Daya Alam (SDA) Sumber daya alam
- Sumber Daya Manusia (SDM) SDM
- Akumulasi modal Modal
- Tenaga manajerial dan organisasi produksi
- Organisasi produksi
- Teknologi

3. Sistem ekonomi Indonesia menggunakan sistem ekonomi Pancasila. Sistem ekonomi ini
adalah bentuk pengembangan dari sistem ekonomi campuran. Koperasi salah satu wujud
dari diterapkannya sistem ekonomi Pancasila yang berlandaskan pada pilar ekonomi
kerakyatan yang berasaskan kekeluargaan.

4. Menurut Undang-Undang No.25 Tahun 1992, Koperasi adalah badan usaha yang
beranggotakan orang-seorang atau badan hukum koperasi dengan melandaskan
kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang
berdasar atas asas kekeluargaan.

5. Berikut yang mempengaruhi karakteristik perekonomian Indonesia :


- Jenis dan jumlah barang diproduksi ditentukan oleh mekanisme pasar.
- Persaingan dilakukan secara bebas.
- Sumber-sumber daya yang vital seharusnya dikuasai oleh pemerintah, namun hingga
saat ini masih kurang campur tangan pemerintah yang mengakibatkan sumber daya
vital tersebut dikuasai oleh pihak swasta.
- Pemerintah menyusun peraturan, perencanaan, dan menetapkan
kebijaksanaankebijaksanaan di bidang ekonomi, namun pada praktiknya peraturan
pemerintah tidak membatasi secara ketat
- Peranan modal sangat vital sehingga pemilik modal besar yang dapat meraup
keuntungan besar.

Anda mungkin juga menyukai