Anda di halaman 1dari 1

PENGOPERASIAN

AUDIOMETER

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RSUP FATMAWATI ………………. …………….. 1/1

Ditetapkan
Direktur Utama
RUMAH SAKIT UMUM PUSAT FATMaWATI
Prosedur Tetap Tanggal Terbit

…………….
Dr.H. Chairul Radjab Nasution SpPD , K-GEH,FINASM. MKES.
NIP. 95702221983031002

I. PENGERTIAN
Audiometer adalah suatu alat yang menghasilkan bunyi dengan frekuensi dan kuat suara yang
diatur, dipergunakan dalam ruangan yang kedap suara untuk menguji kemampuan pendengaran
seseorang.

II. TUJUAN
Tujuan dilakukan Prosedur Tetap (Protap) Pengoprasian alat Audiometer :
1. Hasil kerja alat maksimal, mutu pelayanan terjamin.
2. Memperpanjang usia teknis alat.
3. Aman bagi pasien dan operator.
4. Terhindar dari kesalahan operasional alat.

III. KEBIJAKAN
Peralatan di instalasi diupayakan mencapai memiliki kondisi yang optimal untuk melaksanakan
tindakan / pemeriksaan medik.

IV. ISI PROSEDUR


1. Persiapan :
1.1 Lepaskan penutup debu, periksa & bersihkan mesin dari debu yg mungkin ada.
1.2 Perhatikan catu daya sesuai kebutuhan alat dan lengkapi alat dengan pembumian.
1.3 Siapkan aksesoris alat.
1.4 Siapkan bahan operasional.
2. Pemanasan :
2.1 Hidupkan alat sesuai dengan prosedur menghidupkan alat elektromedik.
2.2 Lakukan pemanasan secukupnya
3. Pelaksanaan :
3.1 Jelaskan kepada pasien cara menggunakan tombol respon.
3.2 Siapkan earphone pada pasien.
3.3 Set frekuensi dan sound level sesuai yang dikehendaki.
3.4 Pasien menekan tombol respon jika mendengar nada/bunyi.
3.5 Catat nilai frekuensi dan sound level pada saat pasien menekan tombol respon.
4. Pengemasan/Penyimpanan :
4.1 Matikan alat sesuai dengan prosedur mematikan alat elektromedik
4.2 Bersihkan aksesoris alat
4.3 Pasang penutup debu
4.4 Catat beban kerja alat, dalam jumlah pasien.

V. UNIT TERKAIT
1. IP2K
2. SMF Terkait

Anda mungkin juga menyukai