Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PANITIA PELAKSANA Masyarakat) dengan program P4K (Notifikasi transportasi, dana, donor

Orientasi Kader, Tokoh Masyarakat tentang Program SU-SI (Suami Siaga) darah dan KB pasca persalinan) serta imunisasi dan Asi Eksklusif.
Puskesmas Taman Bacaan Tahun 2021
b. Tujuan Khusus
Palembang, 22 September 2021  Memberikan informasi tentang Kesehatan Gigi dan Mulut bagi ibu
hamil
 Memberikan informasi tanda – tanda resiko kehamilan, persalinan,
1. Yth Bapak Camat Seberang Ulu II Kota Palembang atau yang mewakili dan imunisasi
2. Yth Bapak/Ibu Lurah Enam Belas Ulu  Memberikan informasi manfaat KB bagi Ibu Nifas / Pasca Persalinan
3. Yth Ibu Kepala Puskesmas Taman Bacaan  Memberikan informasi pentingnya gizi ibu hamil dan ibu menyusui
4. Serta seluruh tamu Undangan Orientasi Kader, Tokoh Masyarakat tentang  Lingkungan sehat bagi ibu hamil
Program SU-SI (Suami Siaga) Tahun 2021  Pentingnya suami siaga dan kepengurusan akta kelahiran serta
penandatangan kesepakatan.

Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT bahwa pada hari ini dengan
Rahmat-Nya kita dapat hadir di Pertemuan Minilokakarya Lintas Sektor III. Waktu dan Tempat
Puskesmas Taman Bacaan Tahun 2020. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Selasa, 22 September 2021 bertempat
di RM Pempek Flamboyant Tangga Takat
Pada kesempatan ini, perkenankan kami untuk melaporkan kegiatan ini
sebagai berikut : IV. Peserta
I . Dasar Pelaksanaan Peserta kegiatan ini berjumlah 30 orang yang terdiri dari :
SK Kepala Puskesmas Taman Bacaan tentang Tim Pelaksanaan Orientasi Camat Seberang Ulu II, Lurah Tangga Takat, 16 Ulu dan Sentosa,
Kader, Tokoh Masyarakat tentang Program SU-SI (Suami Siaga) Kemenag Kota Palembang, KUA Seberang Ulu II, Bhabinkamtibnas,
Puskesmas Taman Bacaan Tahun 2020 Babinsa, Ketua RT/RW, serta kader kesehatan di wilayah kerja Puskesmas
Taman Bacaan.
II. Tujuan
a. Tujuan Umum VI. Metode
Untuk meningkatkan sikap positif ibu hamil dan suami/keluarga dalam a. Ceramah
mengimplementasikan Suami Siaga dan STBM ( Sanitasi Total Berbasis b. Diskusi dan Tanya Jawab
VII. Sumber Dana
Berasal dari Dana Alokasi Kesehatan Non Fisik (BOK) Puskesmas Taman
Bacaan Tahun 2021

VIII. Penutup
Bapak Ibu yang saya hormati, kami mengucapkan terimakasih
yang sebesar-besarnya kepada tamu undangan yang telah menyempatkan
hadir pada pagi hari ini. Pada kesempatan ini juga kami menyampaikan
permohonan maaf yang sebesar-besarnya apabila dalam pelaksanaan
kegiatan ini kurang sesuai dengan keinginan kita bersama. Demikian
laporan pelaksanaan kegiatan ini kami sampaikan, dengan memohon
kesediaan Bapak Camat Seberang Ulu II atau yang mewakili untuk
memberikan sambutan sekaligus membuka kegiatan ini secara resmi.

Sekian, Wabilahi Taufik Walhidayah Wassalamua’alaikum Wr Wb.

Anda mungkin juga menyukai