Anda di halaman 1dari 1

Tugas 1

1. Apa itu e-learning ?


E-learning adalah Sistem pembelajaran elektronik atau e-pembelajaran dapat
didefinisikan sebagai sebuah bentuk teknologi informasi yang diterapkan di bidang
pendidikan berupa website yang dapat diakses di mana saja. E-learning merupakan
dasar dan konsekuensi logis dari perkembangan teknologi informasi dan komunikasi.
2. Tujuan e-learning
adalah untuk meningkatkan daya serap dari para mahasiswa atas
materi yang diajarkan, meningkatkan partisipasi aktif dari para
mahasiswa, meningkatkan kemampuan belajar mandiri, dan
meningkatkan kualitas materi pembelajaran.

Anda mungkin juga menyukai