Anda di halaman 1dari 3

Introduction

Q.1 Q.2
Ada berapa macam etika menurut anda? Perhatikan gambar rencana berikut dan berikanlah
Siapakah yang disebut dengan profesi Arsitek? komentar/penjelasan sesuai pemahaman menurut
Bagaimana peran Profesi Arsitek di dalam masyarakat secara umum? anda sebagai seorang (calon) arsitek masa depan.
Mengapa seorang Arsitek perlu etika?
Apakah Anda mengetahui bagaimana hak dan kewajiban profesi Arsitek
dengan masyarakat?
Buatlah/Rangkaikan jawaban anda sebagai sebuah pendapat/opini/
wacana sesuai pemahaman
dan tujuan rencana profesi anda di masa depan yang ingin terwujudkan.

Etika Profesi
Ar. Ir. Arief Heru Swasono, MTP., IAI., IPM.

Arie Pandi Pratama / 19/453735/TK/49899


Q.1
Ada berapa macam etika menurut anda?
Siapakah yang disebut dengan profesi Arsitek?
Bagaimana peran Profesi Arsitek di dalam masyarakat secara umum?
Mengapa seorang Arsitek perlu etika?
Apakah Anda mengetahui bagaimana hak dan kewajiban profesi Arsitek dengan masyarakat?
Buatlah/Rangkaikan jawaban anda sebagai sebuah pendapat/opini/wacana sesuai pemahaman
dan tujuan rencana profesi anda di masa depan yang ingin terwujudkan.

Ada berbagai macam etika dalam dunia keprofesian secara umum, namun jika kita lihat etika tersebut bisa kita
kelompokkan menjadi 2 kategori etika, yaitu etika tertulis dan tidak tertulis. Dalam bahasan ini akan lebih
spesifik dalam etika keprofesian Arsitek.
Profesi Arsitek merupakan bidang keprofesian yang mewadahi tenaga ahli yang berperan dalam bidang
perencanaan dan perancangan dalam pembangunan infrastruktur untuk pengabdiannya terhadap masyarakat
umum.
Peran seorang Arsitek dalam masyarakat umum memang sangat esensial, terutama dalam hal membantu
memberikan layanan praktik arsitek juga perlu adanya pengabdian masyarakat yang telah tercantum dalam
undang-undang arsitek. Contoh, Arsitek wajib memberikan layanan praktik arsitek terkait kepentingan sosial
tanpa dipungut biaya, memberikan informasi diseminasi terkait keprofesian Arsitek dan peran Arsitek di
masyarakat; dan/atau turut berpartisipasi dalam penanganan kebencanaan baik bencana sosial maupun
bencana alam.
Dalam kehidupan bermasyarakat Arsitek berhak memperoleh jaminan pelindungan hukum selama melaksanakan
Praktik Arsitek sesuai dengan kode etik profesi Arsitek dan standar kinerja Arsitek di Indonesia, mendaftarkan hak
kekayaan intelektual atas hasil karyanya; menerima imbalan hasil kerja sesuai dengan perjanjian kerja; dan
mendapatkan pembinaan dan kesempatan dalam meningkatkan kompetensi profesi Arsitek.
Juga berkewajiban untuk menjunjung tinggi nilai budaya Indonesia; mengutamakan kaidah keselamatan dan kesehatan
kerja serta kelestarian lingkungan; memberikan layanan Praktik Arsitek terkait kepentingan sosial tanpa dipungut biaya;
Q.1
Perhatikan gambar rencana berikut dan berikanlah Untuk menjawab tantangan di masa depan, semua aspek bisnis bidang
komentar/penjelasan sesuai pemahaman menurut keprofesian memang semuanya perlu merespon dan menjawab
anda sebagai seorang (calon) arsitek masa depan.
permasalahan isu perubahan iklim / Climate Change, termasuk dalam
bidang keprofesian Arsitek. Pada gambar tersebut merupakan sebuah
contoh desain skematik yang menggambarkan sebuah konsep Green
Building yang memanfaatkan water recycle dan merespon iklim
sekitarnya untuk dijadikan sebagai bagian dari sistem perencanaan.
menurut saya konsep tersebut memang sebuah konsep yang inovatif
sebagai respon kecil dalam permasalahan/tantangan isu di masa depan.

Anda mungkin juga menyukai