Anda di halaman 1dari 1

INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI


PROGRAM STUDI S1TEKNIK ELEKTRO
UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Mata Kuliah/Kode Robotik/ TES0501 (Kelas 01)


SKS/Semester 2/5
Dosen Penguji Tugino, ST, MT
Tanggal Ujian Kamis, 4 November 2021
Durasi/SifatUjian 10 jam / TERBUKA

1. a. Robot apakah yang pertama kali digunakan di Industri, siapa penemunya/


mem-paten-kan dan pada tahun berapa serta digunakan untuk apa saja?
b. Alasan apakah yang mendasari digunakannya suatu robot di Industri ?
c. Robot apakah yang paling canggih yang diciptakan saat ini menurut anda?

2. a. Sebutkan dan jelaskan masing-masing bagian dari robot dan fungsinya!


b. Ada berapakah tipe manipulator robot, jelaskan kerja dan aplikasinya ?

3. Ada sebuah robot pemadam api yang bekerja melacak sumber api lalu
memadamkannya, robot tersebut harus melewati dan menelusuri ruangan yang
bertembok dan berbelok-belok.
a. Sensor apa saja yang digunakan untuk robot
tersebut, jelaskan pemakaian dan fungsinya.!
b. Actuator apa saja yang digunakan robot
tersebut, elaskan pemakaian dan fungsinya.
c. Agar dalam gerak lurus tanpa dinding robot
tersebut robot dapat berjalan lurus tanpa belok-
belok, sensor apa yang harus dipasang dan
bagaimana cara kerjanya

4. a. Jelaskan cara kerja sensor jarak dengan ultrasonic dibawah ini.

b. Sensor apakah yang biasanya digunakan untuk robot industri, sebutkan


minimal 4 dan jelaskan cara kerjanya ?
c. Apa yang dimaksud dengan klasifikasi sensor Proprioception dan Exteroceptive,
jelaskan dan beri contohnya minimal 2!

5. a. Sebutkan macam-macam Aktuator Robot, Jelaskan?


b. Jelaskan Kelebihan dan Kekurangan dari masing-masing Aktuator tersebut?

Anda mungkin juga menyukai