Anda di halaman 1dari 4

DAFTAR TILIK KONSELING

Skor 0 : Apabila alat tidak disediakan, prosedur kerja tidak dikerjakan.


Skor 1 : Apabila prosedur kerja dikerjakan tetapi tidak sempurna, alat tidak dapat dimanfaatkan
Skor 2 : Apabila prosedur kerja dikerjakan secara sempurna

Skor
No Komponen Penilaian
0

SIKAP DAN PERILAKU

Mengucapkan salam, menyambut pasien, memperkenalkan diri dan berjabat


1
tangan dengan ramah
Menjelaskan tujuan konseling, prosedur yang akan dilaksanakan, meminta
2
persetujuan dan kontrak waktu

3 Mengucapkan basmallah sebelum konseling

CONTENT

4 Duduk menghadap klien dengan tubuh agak condong ke klien

5 Kontak mata dengan cara yang dapat diterima budaya setempat

6 Santai dan bersikap bersahabat

7 Volume suara memadai

8 Mendengarkan secara pasif (tidak memotong pembicaraan klien)

9 Penerimaan (tidak membenarkan/menyalahkan kata-kata klien)

10 Klarifikasi bila perlu dari perkataan klien

11 Fokus dengan permasalahan klien


12 Asertif (percaya diri, tegas dann tidak menyalahkan)

13 Observasi respon dan keadaan klien

14 Memberikan pertanyaan terbuka

15 Mengajukan pertanyaan satu persatu

16 Memberikan informasi sesuai kebutuhan klien

17 Menggunakan alat bantu untuk memperjelas informasi

18 Membantu merumuskan permasalahan klien

19 Membantu merumuskan alternatif pemecahan masalah

20 Membantu merumuskan langkah-langkah pemecahan masalah

21 Memberikan kesempatan kepada klien untuk bertanya

22 Merangkum permasalahan klien sesuai fokus masalah

23 Humor, sopan dan empati

24 Menjelaskan kapan kunjungan ulang

25 Mengakhiri pertemuan dan ucapan terimakasih

26 Melakukan pendokumentasian

TEKNIK

27 Mengkahiri konseling dengan membaca hamdalah

28 Menjaga privacy pasien

TOTAL
Skor
1 2

Anda mungkin juga menyukai