Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Penyakit kardiovaskuler merupakan salah satu penyakit tidak menularyang dapat

menyebabkan kematian setiap tahunnya. Data WHO pada tahun 2012 penyakit kardiovaskular
merupakan penyebab kematian utama dari seluruh penyakit tidak menular dan bertanggung
jawab atas 17,5 jta kematian atau 46% dari selruh kematian penyakit tidak menular.

Jantung merupakan sebuah organ dalam tubuh manusia yang termask dalam
sistem sirkulasi.
BAB II
TINJAUAN KASUS

A. TINJAUAN TEORI
1. Konsep Medis
a. Definisi
Supraventricular Takikardi (SVT) adalah detak jantung yang cepat dan reguler
berkisar antara 150-250 denyut per menit.

Anda mungkin juga menyukai