Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KEGIATAN

GEBYAR SANTRI ISLAMI (GSI)


IKTAN SANTRI MA’HAD AS-SALAM
(ISMA)
PERIODE 2016 – 2017

LPI PON PES AS-SALAM


RIMBO BUJANG-TEBO
TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN
GEBYAR SANTRI ISLAMI (GSI)
IKTAN SANTRI MA’HAD AS-SALAM
(ISMA)
PERIODE 2016 – 2017

1. PENDAHULUAN
Puji syukur kita haturkan kepada Allah yang telah memberi ni’mat kepada kita semua, solawat serta salam kita
kirimkan kepada nabi Muhammad S.A.W, Kegiaan yang kami lakanakan tidak terlepas dari momen
peringgatantahun baru hijriah 1 muharrom yang jatuh pada tanggal 2 oktober 2016 , dan untuk memeriahkannya
maka akan diadakan kegiatan GEBYAR SANTRI ISLAMI (GSI), tujuannya untuk menunjukkan bakat-bakat
terpendam yang dimiliki santri.

2. DASAR KEGIATAN
1. Rapat ISMA dan majelis pembimbing santri (MPS) tanggal : 21 September 2016
2. Program kerja seksi kesenian ISMA 2016-2017

3. TUJUAN
1. Menggembangkan keterampilan santri As-salam.
2. Menyalurkan bakat para santri
3. Menginggatkan akan tahun baru islam
4. Menumbuhkan kreatifitas santri
5. Meningkatkan jiwa islamiah

4. PELAKSANAAN
1. Waktu : 1 Oktober 2016
2. Tempat : Lpi Ponpes AS-SALAM
3. Peserta : Seluruh santri AS-SALAM
4. time table
NO WAKTU ACARA TEMPAT

1 15.00 – 15.30 Sholat ashar berjamaah Mesjid

2 15.30 – 17.30  Pembukaan


 Pembacaan kalam ilahian
 Sambutan ketua panitia
 Sambutan dari pimpinan
 Do’a Panggung
 Penutup
 Khataman

2 17.30 – 20.00  Sholat magrib berjamaah


 Istigosah
 Sholat isya berjamaah Mesjid
3 20.00 – 23.00 1. Hadroh
2. Asmaul husna
3. Shadow/bayangan
4. Nasyid
5. Drama kabaret
6. Rebana Panggung
7. Musik religi
8. Akapela
9. Tari dari kls 1 mts
10. Cerita berantai
11. Video klip
12. Tari saman

5. SUMBER DANA
Sumber dana berasal dari kas ISMA

6. PENGOPERASIAN DANA
NO NAMA BARANG JUMLAH
1 Back ground Rp. 1.000.000
2 Sewa son + diesel Rp. 700.000
3 Kayu reng Rp. 300.000
4 Paku + tali ban Rp. 100.000
5 Lampu-lampu + kabel Rp. 300.000
6 Menghias taman Rp. 200.000
7 Surat menyurat Rp. 100.000
8 Cocard Rp. 50.000
Jumlah Rp. 2.750.000

PERINCIAN DANA

NO KETERANGAN DEBIT KREDIT SALDO


1 Uang anggaran Rp. 2.600.000 Rp. 2.600.000
2 Beli kayu Rp. 200.000 Rp. 2.400.000
3 Begron Rp. 1.300.000 Rp. 1.100.000
4 Kayu reng Rp. 40.000 Rp. 1.060.000
5 Tali ban Rp. 10.000 Rp. 1.050.000
6 Kertas jagung Rp. 30.000 Rp. 1.020.000
7 Dp son Rp. 400.000 Rp. 620.000
8 Jarum pentul Rp. 3.000 Rp. 617.000
9 Minyak tanah Rp. 30.000 Rp. 587.000
10 Bayar son Rp. 300.000 Rp. 557.000
11 Beli lampu + kabel Rp. 252.000 Rp. 305.000
12 Bensin humas Rp. 20.000 Rp. 285.000
SALDO Rp. 285.000

7. EVALUASI KEGIATAN
 Pelaksanaan kegiatan tepat waktu
 Terjaganya kekompakan dari anggota panitia
 Penonton kurang tertib
 waktu kegiatan berjalan dengan kondusif
 semua penanggug jawab sudah bekerja denga semaksimal mungkin
 acara berjalan dengan matang walaupun persiapan yang singkat
 Sewaktu acara berlangsung pengamanan terjaga dengan ketat

8. SUSUNAN PANITIA

SUSUNAN PANITIA

PENASEHAT : KH, HAJAT AZIZ,BA.


: UST, IMAM MUCHTAR, S,Pd,I.
: Drs, RAKIJAN
: UST, MUKHLISHIN, S,SOS,I.

MAJELIS PEMBIMBING : UST, INDRA YANTO, S,Pd,I.


SANTRI : UST, IMAM MUSTAQIM.
: USTD, SOIMAH.

KETUA: I : RINI WISTRIANI


:II : VIRA NIFITA VARONIKA
SEKRETARIS : WIDYA SULISTRIANTI
BENDAHARA : MUSLIMATUN ASWARNI

SEKSI-SEKSI

1. KEGIATAN : ANGGI LOREN


: MA’RIFATUN
: ESTI HARIYANTI
: FITRI HAYANI
: INDAH TOYIBAH
: RAHAYU SARININGTYAS

2. PERLENGKAPAN : JAMALUDIN
: ROKAYAH
: DENY ZULIANTI
: LILI LUSI

3. KONSUMSI : ANIS WINARSIH


: REDITA
: MELATI
: SITI MASITOH
: ELMAYANI

4. HUMAS : KURNIAWAN SANDI


: BAIHAQI
: ALFINA
: MELAWATI

5. DEKORASI : IMAM ATTAQWA


: ALFIAN KURNIAWAN
: LAILA SILMI KAFFAH
: EKA AYU
: EDI GUNAWAN

6.KESEHATAN : IRFAN KURNIAWAN


: IANATUL FAJRIAH
: FITRI YULIANTI
: KURNIA MUNTAMAH
: SODIK PRAYOGO
: MELI ASMADI

: HASIM MUNTASYIR
7. KEAMANAN : ROHMAN ASROTIN
: DWI ISNAINI
: IKA NURUL
: NISA BINA

8. PUBLIKASI : M. RAIS REZA RUSTAMAJI


: MIFTAHUL HIDAYAH
: NOVI ARISTIN
: YULI ENDAH

9. PENUTUP
Ajuan proposal ini dibuat dengan harapan dapat memberikan gambaran yang menyeluruh tentang
Kagiatan GSI pondok pesantren AS-SALAM.
Demikianlah proposal ini di ajukan, atas persetujuan dan bimbingnya kami ucapkan terima kasih.

Rimbo Bujang,26 september 2016


KETUA SEKRETARIS

RINI WISTRIANI WIDYA SULISTRIANTI

Menyetujui :

PIMPINAN PON PES MAJELIS PEMBIMBING


AS SALAM SANTRI (MPS)

KH. HAJAT AZIZ. BA. UST. INDRA YATO. S,Pd,I.

Anda mungkin juga menyukai