Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA

FAKULTAS EKONOMI
PROGRAM MAGISTER MANJEMEN
SK. No. 580 / DIKTI / KEP / 1993
AKREDITASI No. 003/BAN-PT/Ak-IX/S2/VI/2011

Nama : Hafiz Abdillah Mata Ujian : Metode Kuantitatif


NPM : 71200321016 Dosen Pengasuh/Penguji : Dr.Zainal Azis, M.M., M.Si
Semester/Kelas : II/ Labusel No. Urut Peserta :
Konsentrasi : Hari/Tanggal : Sabtu 19 Juni 2021
Tahun Akademik : 2020/2021 Tanda Tangan :

1. Keputusan perusahaan menggunakan kriteria Maximex, Maximin, Laplace, Regret dan,


Realisme jika a=0,7

JAWAB:

Pengambilan keputusan dalam ketidak pastian menunjukkan suasana keputusan di mana


probabilitas hasil-hasil potensial tak diketahui (tak diperkirakan). Matriks pay off situasi
keputusan ini dibentuk dengan cara yang sama seperti pada situasi resiko, yaitu:

Alternatif Kondisi Pasar


Permintaan Tinggi Sedang Lemah
Produk X Rp. 1000.000 Rp. 600.000 -Rp. 200.000
Produk Y Rp. 750.000 Rp. 550.000 -Rp 150.000
Produk z Rp. 750.000 Rp. 550.000 -Rp 150.000

A. Kriteria Maximax
Kriteria Maximax didasarkan pada asumsi optimisme keputusan. Menurut kriteria ini
pengambil keputusan memilih alternatif yang merupakan nilai maksimum dari pay off yang
maksimum.
Maka perusahaan PT. Mihran Jaya memilih untuk memproduksi Produk X karena memberikan
hasil yang maksimum yaitu sebesar Rp. 1000.000

B. Kriteria Laplace
Kriteria Laplace menyarankan bahwa karena probabilitas peristiwa tak diketahui, seharusnya
diasumsikan bahwa semua peristiwa mempunyai kemungkinan yang sama untuk terjadi.
Dengan kata lain, setiap peristiwa ditetapkan memiliki probabilitas sama, dalam kasus ini
sebesar 0,7. Sehingga nilai harapan untuk ketiga alternatif investasi adalah:
EV Produk X = (0,7xRp.1000.000) + (0,7xRp.600.000) + (0,7xRp.-200.000)
= Rp. 980.000

EV Produk Y = (0,7xRp.750.000) + (0,7xRp.550.000) + (0,7xRp.-150.000)


= Rp. 805.000

EV Produk Z = (0,7xRp.750.000) + (0,7xRp.550.000) + (0,7xRp.-150.000)


= Rp. 805.000
Maka perusahaan PT Mihran Jaya memilih untuk memproduksi Produk Y atau Produk Z

C. Kriteria Maximin
Berdasar kriteria Maximin, dipilih Produk Y kerena menghasilkan nilai maksimum dari hasil
yang minimum.
UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA
FAKULTAS EKONOMI
PROGRAM MAGISTER MANJEMEN
SK. No. 580 / DIKTI / KEP / 1993
AKREDITASI No. 003/BAN-PT/Ak-IX/S2/VI/2011

D. Kriteria Realisme a=0,7


Jika koefisien optimisme a=0,7, nilai tertimbang untuk setiap alternatif adalah:
EV Produk X = (0,7xRp.1000.000) + (0,3xRp.-200.000)
= Rp. 640.000
EV Produk Y = (0,7xRp.750.000) + (0,3xRp.-150.000)
= Rp. 480.000
EV Produk Z = (0,7xRp.750.000) + (0,3xRp.-150.000)
= Rp. 480.000

E. Kriteria Regret
Jumlah regret atau opportunity loss ditentukan dengan mengurangkan pay off alternatif itu
untuk peristiwa tetentu dari pay off maksimum. Kriteria regret menghendaki bahwa dipilihnya
nilai minimum dari regret maksimum (karena itu dinamakan kriteria minimax).
Nilai Regret untuk setiap alternatif adalah :
Produk X = Rp. 1000.000
Produk Y = Rp. 750.000
Produk Z = Rp. 750.000
Maka kriteria Regret menghendaki pemilihan alternatif yang minimun regret maximum yaitu
Produk Y

KESIMPULAN
maka keputusan yang dibuat berdasarkan masing-masing kriteria adalah:
A. Kriteria Maximax : Produk X
B. Kriteria Laplace : Produk Y atau Produk Z
C. Kriteria Maximin : Produk Y
D. Kriteria Realisme : Produk Z
E. Kriteria Regret : Produk Y

Anda mungkin juga menyukai