Anda di halaman 1dari 2

METEDOLOGI

Metode kerja

Lokasi

1. Sawah : Ds. Gunung Sari Rt. 7 Rw. 2 Kec/Kab. Madiun, Jawa Timur
2. Hutan Tanaman Jati : Ds. Gunung Sari Rt. 6 Rw. 2 Kec/Kab. Madiun, Jawa Timur

Waktu

1. Sawah : pukul 17.00 WIB - selesai


2. Hutan Tanaman Jati : 06.00 WIB- selesai

Alat

1. Kertas lakmus
2. Tabung reaksi

Bahan

1. Sampel tanah sawah


2. Sampel tanah hutan tanaman jati
3. Air

Langkah – langkah

1. Siapkan alat dan bahan


2. Masukan sampel tanah ke dalam tabung reaksi hingga 1/3 bagian dari tabung reaksi
3. Tambahkan air sebanyak 2/3 kedalam tabung reaksi yang terisi tanah
4. Campurkan air dan tanah dengan cara dikocok perlahan hingga menjadi larutan tanah
5. Diamkan larutan hingga muatan suspense terendam
6. Uji tanah dengan menggunakan kertas lakmus yang dimasukan kedalam larutan air dan
tanah
7. Tunggu hingga kertas lakmus berubah warna
8. Tentukan pH dengan melihat perubahan warna lakmus sesuai dengan tabel yang tersedia.
Metode Analisis

Metode yang digunakan pada praktikum ini menggunakan metode kolorimetri. Metode
kolorimetri merupakan metode perbandingan menggunakan perbedaan warna. Metode
kolorimetri mengukur warna suatu zat sebagai perbandingan.Metode ini dilakukan dengan
menggunakan indikator universal atau tabel indikator pH dengan menggunakan kertas lakmus
dengan pengujian dimasukan ke dalam suatu larutan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai