Anda di halaman 1dari 1

Jawab pertanyaan ini. Gunakan Bahasa Indonesia. Beri nomor untuk masing-masing jawaban.

1. Apa bedanya interpreting dan translating?

Interpreting adalah proses menerjemahkan bahasa lisan dari bahasa sumber ke bahasa
sasaran Sedangkan. Translation adalah pengalihan satu bahasa ke bahasa yang lain baik
itu secara oral maupun tertulis.

2. Apa bedanya to interpret dan to translate?

To interpret adalah untuk menjelaskan arti (sesuatu) secara lisan. To translate adalah
untuk mengubah kata-kata dari satu bahasa ke bahasa lain secara tertulis.

3. Apa bedanya Interpreter dan translator?

Interpreter (juru bahasa) orang yang akan menerjemahkan satu bahasa lisan dan
menyampaikannya dalam bahasa lain. Translator (penerjemah) adalah orang yang bertugas untuk
menerjemahkan bahasa tertulis ke bahasa sasaran lainnya. Contohnya dalam proses
penerjemahan dokumen, materi akademik, maupun film.

4. Apa bedanya consecutive dan simultaenous interpreting?

Penerjemah konsekutif adalah seseorang yang menafsirkan pidato setelah pembicara asli berhenti
atau selesai berbicara, sementara juru bahasa simultan bekerja secara real-time, berbicara tanpa
jeda.

5. Note taking lebih banyak digunakan untuk consecutive atau simulatneous interpreting?

Note taking lebih banyak digunakan untuk Consecutive

Anda mungkin juga menyukai