Materi Ke 5

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 10

Pengantar

manajemen:
(PENGENDALIAN)

Darmawanto Uria, SP.,M.Si


Definisi
Pengertian pengendalian sebenarnya sama dengan
istilah pengamatan, pemantauan, penyelidikan dan
evaluasi seluruh kegiatan manajemen agar tujuan
yang sudah ditetapkan sebelumnya dapat dicapai
secara tepat.
Definisi Menurut Para Ahli
– Robbinins dan Coulter (1999) mengartikan pengendalian sebagai suatu proses memantau kegiatan-
kegiatan untuk memastikan bahwa kegiatan-kegiatan tersebut diselesaikan sebagaimana telah
direncanakan dan proses mengoreksi setiap penyimpangan yang berarti.
– Stoner, freeman, dan Gilbert (1996) mendefiniskan pengendalian sebagai suatu proses untuk
memastikan bahwa aktivitas sebenarnya sesuai dengan aktivitas yang direncanakan.
– Robert J Mocker mendefinisikan pengendalian sebagai suatu usaha sistematik untuk menetapkan
standar prestasi dengan sasaran perencanaan, merancang sistem umpan balik informasi,
membandingkan prestasi aktual dengan standar yang telah ditetapkan, menentukan apakah terdapat
penyimpangan-penyimpangan dan mengukur signifikansi penyimpangan tersebut.
Prinsip yang harus dipertimbangkan
dalam memberikan pengendalian
 Prinsip Imiah
 Prinsip demokratis
 Prinsip kerjasama
 Prinsip Konstruktif dan kreatif
Asas-Asas Pengendalian

 Asas tercapainya tujuan  Asas penyesuaian dengan


 Asas efisiensi pengendalian organisasi
Asas pengendalian individual
 Asas tanggung jawab
Asas standar
pengendalian
 Asas pengendalian yang efektif
 Asas pengendalian terhadap dan efisien
masa depan Asas kekecualian
Asas pengendalian fleksibel
 Asas pengendalian langsung
Asas peninjauan kembali
 Asas refleksi rencana Asas tindakan
Tiga Tipe Dasar Pengendalian

– Pengendalian Pendahuluan
– Pengendalian Ya/Tidak
– Pengendalian Umpan Balik
Proses dan cara Pengendalian

– Menentukan standar-standar yang akan digunakan sebagai


dasar pengendalian.
– Mengukur pelaksanaan atau hasil yang telah dicapai.
– Membandingkan pelaksanaan atau hasil dengan standar dan
menentukan penyimpangan jika ada
– Melakukan tindakan perbaikan jika terdapat penyimpangan
agar pelaksanaan dan tujuan sesuai dengan rencana
Pengendalian dapat
dikategorikan menjadi tiga yaitu
– Menetapkan Alat pengukur (standard)
– Mengadakan penilaian (evaluasi)
– Mengadakan tindakan perbaikan
Sifat dan waktu pengendalian

– Preventive control
– Repessive control
– Pengendalian saat proses dilakukan
– Pengendalian berkala
– Pengendalian mendadak
– Pengendalian melekat
Alat-alat pengendalian

1. Budget
2. Non-Budget
3. Statistik
4. Break Event Point
5. Internal audit

Anda mungkin juga menyukai