Anda di halaman 1dari 4

PEMERIKSAAN KESEHAT AN, KEBUGARAN FISIK, PSIKIATRIK

DAN PSIKOLOGIS DOSEN UNIVERSITAS PADJAJARAN


TAHUN 2017
NO URUT :
Tanggal :

8. Gl o b a l P hy s i c a l A c ti v i ty Q u e s ti o n n a i re ( G PAQ )
AKTIVITAS FISIK
Selanjutnya saya akan menanyakan kepada Anda mengenai waktu yang anda habiskan untuk berbagai jenis
aktivitas fisik dalam tiap minggu. Tolong jawab pertanyaan-pertanyaan ini walaupun Anda merasa bukan orang
yang aktif secara fisik.

Pertama, pikirkan tentang waktu yang Anda habiskan saat "bekerja". Anggap bahwa "bekerja" adalah segala hal
yang Anda harus lakukan seperti pekerjaan, baik yang digaji atau pun tidak, belajar/latihan, pekerjaan rumah,
bercocok tanam, memancing atau berburu makanan, mencari pekerjaan. (Beri contoh bila diperlukan).

Dalam menjawab pertanyaan di bawah ini, “aktivitas intensitas berat" adalah aktivitas yang membutuhkan
usahafisik yang tinggi dan menyebabkan banyak peningkatan pada pernapasan atau detak jantung, "aktivitas
intensitas sedang" adalah aktivitas yang membutuhkan usaha fisik yang sedang dan menyebabkan sedikit
peningkatan pada pernapasan atau detak jantung.

Pertanyaan Respon Kode


Pekerjaan
Apakah pekerjaan Anda melibatkan aktivitas intensitas
berat yang menyebabkan peningkatan besar pada
pernapasan atau detak jantung (seperti membawa atau
mengangkat beban berat, menggali atau pekerjaan
konstruksi) selama minimal 10 menit secara terus-
menerus? (BERIKAN CONTOH) (GUNAKAN Ya 1
SHOWCARD) Tidak 2, jika Tidak, langsung ke P4 P1
Dalam minggu biasa, berapa hari Anda melakukan
aktivitas intensitas berat sebagai bagian dari pekerjaan
Anda? Jumlah hari = P2
Berapa lama waktu yang Anda habiskan untuk melakukan
aktivitas intensitas berat saat bekerja pada hari biasa? Jam :menit = : P3 (a-b)
Apakah pekerjaan Anda melibatkan aktivitas intensitas
sedang yang menyebabkan peningkatan sedikit pada
pernapasan atau detak jantung seperti berjalan cepat (atau
membawa beban ringan) selama minimal 10 menit secara
terus-menerus? (BERIKAN CONTOH) (GUNAKAN Ya 1; Tidak 2, jika Tidak, langsung ke
SHOWCARD) P7 P4
Dalam minggu biasa, berapa hari Anda melakukan Jumlah hari = P5
aktivitas intensitas sedang sebagai bagian dari pekerjaan

PUSAT STUDI KARDIOVASKULAR 10


PEMERIKSAAN KESEHAT AN, KEBUGARAN FISIK, PSIKIATRIK
DAN PSIKOLOGIS DOSEN UNIVERSITAS PADJAJARAN
TAHUN 2017

Anda?
Berapa lama waktu yang Anda habiskan untuk melakukan
aktivitas intensitas sedang saat bekerja pada hari biasa? Jam :menit = : P6 (a-b)

Perjalanan pergi ke dan kembali dari suatu tempat  


Pertanyaan-pertanyaan berikut meng-exclude aktivitas fisik saat bekerja yang telah Anda sebutkan sebelumnya.
Sekarang saya akan menanyakan kepada Anda mengenai cara biasa Anda dalam melakukan perjalanan pergi ke
dan kembali dari suatu tempat. Contohnya pergi bekerja, pergi belanja, pergi ke tempat ibadah. (Berikan contoh
bila diperlukan)
Apakah Anda berjalan atau menggunakan sepeda selama
minimal 10 menit secara terus menerus untuk pergi dan Ya 1; Tidak 2, jika Tidak, langsung ke
kembali dari suatu tempat? P10 P7
Dalam minggu biasa, berapa hari Anda berjalan atau
bersepeda selama minimal 10 menit secara terus menerus
untuk pergi ke dan kembali dari suatu tempat? Jumlah hari= P8
Berapa lama waktu yang Anda habiskan dengan berjalan
atau bersepeda untuk bepergian pada hari biasa? Jam :menit = : P9 (a-b)

Aktivitas Rekreasi    
Pertanyaan-pertanyaan berikut meng-exclude aktivitas pekerjaan dan transportasi yang telah Anda sebutkan
sebelumnya.
Sekarang saya akan menanyakan kepada Anda mengenai olahraga, aktivitas kebugaran dan aktivitas rekreasi
(waktu luang), (Masukkan istilah yang relevan)
Apakah Anda melakukan olahraga, aktivitas kebugaran,
atau aktivitas rekreasi (waktu luang) dengan intensitas
berat yang menyebabkan peningkatan besar pada
pernapasan atau detak jantung (seperti berlari atau
sepakbola) selama 10 menit secara terus menerus? (BERI Ya 1; Tidak 2, jika Tidak, langsung ke
CONTOH) (GUNAKAN SHOWCARD) P13 P10
Dalam minggu biasa, berapa hari Anda melakukan
olahraga, aktivitas kebugaran, atau aktivitas rekreasi
(waktu luang) dengan intensitas berat? Jumlah hari = P11
Berapa lama waktu yang Anda habiskan untuk melakukan
olahraga, aktivitas kebugaran, atau aktivitas rekreasi
(waktuluang) denganintensitasberatpadaharibiasa? Jam :menit = : P12
Apakah Anda melakukan olahraga, aktivitas kebugaran, Ya 1; Tidak 2, jika Tidak, langsung ke P13
atau aktivitas rekreasi (waktu luang) dengan intensitas P16
sedang yang menyebabkan peningkatan sedikit pada
PUSAT STUDI KARDIOVASCULAR
11
PEMERIKSAAN KESEHAT AN, KEBUGARAN FISIK, PSIKIATRIK
DAN PSIKOLOGIS DOSEN UNIVERSITAS PADJAJARAN
TAHUN 2017

pernapasan atau detak jantung (seperti berjalan cepat,


bersepeda, berenang, bola voli )selama 10 menit secara
terus menerus? (BERI CONTOH) (GUNAKAN
SHOWCARD)
Dalam minggu biasa, berapa hari Anda melakukan
olahraga, aktivitas kebugaran, atau aktivitas rekreasi
(waktu luang) dengan intensitas sedang? Jumlah hari = P14
Berapa lama waktu yang Anda habiskan untuk melakukan
olahraga, aktivitas kebugaran, atau aktivitas rekreasi
(waktu luang) dengan intensitas sedang pada hari biasa? Jam :menit = : P15

Perilaku Santai (Duduk)    


Pertanyaan di bawah ini adalah mengenai duduk atau bersandar saat bekerja, di rumah, saat perjalanan pergi dan
kembali dari suatu tempat, atau saat bersama teman termasuk waktu saat duduk di meja, duduk bersama teman,
berkendara dengan mobil, bus, kereta, membaca, bermain kartu atau menonton televisi, tapi tidak termasuk
waktu saat tidur. (BERIKAN CONTOH) (GUNAKAN SHOWCARD)
Berapa lama waktu yang Anda biasanya habiskan untuk
duduk atau bersandar pada hari biasa? Jam :menit = :

Tambahan: Aktivitas Naik danTurun Ta n g g a


No. Pertanyaan Pilihan
1. Apakah di rumah/ tempat kerja anda ada a. Ya b. Tidak
tangga (>1 lantai)?
2. Bila ya, sejak kapan anda menggunakan a. Tidak b. < 1 c. 1-6 d. 6-12 e. > 1
tangga tersebut? Pernah bulan bulan bulan tahun
Berapa lantai (bila dijumlahkan)
biasanya anda menggunakan tangga
setiap hari?
3. Naik tangga a. <5 lantai b. 6-10 c. 11-15 d. >15
lantai lantai lantai
4. Turun tangga
`

ALG PRO FE S O R FIS IO L OG I – DIRE K TO RAT S DM


12
PEMERIKSAAN KESEHAT AN, KEBUGARAN FISIK, PSIKIATRIK
DAN PSIKOLOGIS DOSEN UNIVERSITAS PADJAJARAN
TAHUN 2017

PUSAT STUDI KARDIOVASCULAR


13

Anda mungkin juga menyukai