Anda di halaman 1dari 3

Pengertian Struktur Bentang Lebar

Struktur bentang lebar adalah suatu sistem struktur dengan


menciptakan ruangan bebas kolom yang cukup luas. Dengan tidak adanya
tiang-tiang kolom, suatu ruangan akan terasa lebih lapang dan bebas.
Biasanya aplikasi struktur bangunan ini banyak diterapkan di gedung
stadion, gedung teater, gedung auditorium, gedung exhibition, dan gedung
pameran.

Ciri - ciri
• Merupakan elemen yang padat dan kaku, yang lebih mengutamakan pengembangan vertikal
• menahan beban lateral dan menahan dengan kuat pada bidang dasar&tanah
• dapat mengumpulkan beban beban bidang - bidang horisontal di atas muka tanah dan kemudian menyalurkan
ke pondasi
• mementingkan pengumpulan beban bidang - bidang horisontal yang tersusun & saling menumpang, yang
secara vertikal mengalir ke dasar bangunan.
Gedung MPR
Pengaplikasian struktur cangkang pada gedung MPR ini menggunakan bentang
lebar yang kemudian bentuknya didominasi oleh lengkungan. Struktur cangkang ini
diterapkan juga dibeberapa bangunan, Contohnya yaitu Sidney Opera House,
Smithfield Poultry Market, dan masih banyak lagi.

Dengan melihat aplikasinya pada bangunan, masih banyak keraguan yang


muncul bagi para arsitek untuk merancang bangunan berlantai banyak dengan
sistem struktur cangkang, ditinjau dari segi aplikasi struktur yang masih sangat
• Pertama, struktur cangkang dapat membuka bentukan-bentukan baru
jarang digunakan. Oleh karena itu, dengan melakukan eksplorasi terhadap bentuk-
pada bangunan tinggi berlantai banyak yang selama ini didominasi oleh
bentuk cangkang dan sistem strukturnya, struktur cangkang ternyata memiliki
bentuk persegi dan tabung dengan sistem struktur rangka.
beberapa potensi untuk menjadi sistem struktur untuk bangunan tinggi berlantai
banyak. • Kedua, dilihat dari aplikasinya di alam, jenis-jenis hewan yang hidup
didalam cangkang dapat bertahan hidup sangat lama. Sifat cangkang
yang melindungi penghuni dapat diterapkan pada bangunan tinggi
berlantai banyak dengan memanfaatkan kekuatan cangkang yang tipis
namun sangat kuat dalam melindungi penghuninya.

• Ketiga, khusus pada bentukan cangkang tipe Trellised Hyperbolic


Paraboloid yang pada penerapannya dapat menciptakan permukaan
lengkung dengan perpaduan antara garis-garis lurus, tipe ini
membuktikan bahwa struktur cangkang tidak selalu menggunakan garis
lengkung untuk menciptakan permukaan lengkung yang mengakibatkan
terciptanya permukaan lengkung, namun dengan sistem struktur garis
lurus dan kaku.

Hal ini menjadi salah satu potensi yang sangat menguatkan aplikasi
struktur cangkang pada bangunan tinggi dengan tidak mengabaikan kekakuan
karena kekakuan struktur merupakan salah satu aspek penting dalam proses
perancangan bangunan tinggi berlantai banyak.
Daftar Pustaka
• https://arafuru.com/sipil/pengertian-struktur-bangunan-bentang-lebar.html
• https://id.scribd.com/presentation/290950277/STRUKTUR-BANGUNAN-TINGGI-DAN-STRUKTUR-BANGUNAN-BENTANG-LEBAR-MARSITO-ADI-P-OKTA-
SUSILO-M-RIDWAL-ALF-pptx
• file:///C:/Users/HP/Downloads/Documents/14520-29059-1-PB.pdf

Anda mungkin juga menyukai