Anda di halaman 1dari 2

KORDINASI DAN KOMUNIKASI

LINTAS PROGRAM DAN LINTAS


SEKTOR
No. Dokumen : /ADMEN
/2016
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 4 Januari 2016
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. Endah Purwati


PULUNG NIP.19761001200701201
3

1. Pengertian Komunikasi dan koordinasi adalah prosedur jalur komunikasi dan


koordinasi yang dilaksanakan di Puskesmas baik antara pimpinan
dengan penanggung jawab program/ pelayanan, antar penanggung
jawab program/ pelayanan, antara penanggung jawab program/
pelayanan dengan pelaksana dengan mengacu pada khirarki struktur
organisasi yang ditetapkan
2. Tujuan Sebagai bahan acuan petugas dalam menerapkan langka-langkah
untuk melakukan alur komunikasi dan koordinasi
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Pulung Nomor : 188.4/ 06 / 405.09.14/2016
tentang Koordinasi dan Integrasi Program dan Pelayanan Puskesmas
4. Referensi Permenkes Nomor 44 Tahun 2016 tentang Perencanaan Puskesmas
5. Persiapan Alat dan Bahan :
1. Struktur Organisasi Puskesmas
2. Alat tulis
3. Buku catatan/kegiatan
6. Prosedur/ 1. Ka TU mempersiapkan surat undangan, tempat, atk yang
Langkah- dibutuhkan, notulen, dan kepanitiaan.
Langkah 2. Pemegang program menyampaikan hasil analisis kebutuhan
masyarakat, hasil umpan balik masyarakat, hasil kegiatan
program bulan lalu, masalah dan analisis
3. Kepala Puskesmas dan peserta pertemuan memberikan
alternative pemecahan masalah
4. Pemegang program memilih alternative pemecahan masalah
sesuai sumber daya yang ada
5. Pemegang program mencatat dan mendokumentasikannya
8. Unit Terkait 1. Puskesmas
2. Pustu Polindes
3. Lintas Sektor

6. Rekaman Historis
No Halaman Yang Diubah Perubahan Diberlakukan
Tanggal

Anda mungkin juga menyukai