Anda di halaman 1dari 1

BAB IX KEADILAN BISNIS DAN PENANGGULANGAN KORUPSI

9.1. Keadilan Bisnis

Keadilan dalam berbisnis dikelompokkan menjadi :

1. Keadilan Umum (General Justice) :


Keadilan ini para anggota masyarakat diwajibkan untuk memberi kepada masyarakat (negara)
apa yang menjadi hak-nya.
2. Keadilan Distributif (Distributive Justice) adalah berdasarkan ini negara (Pemerintah) harus
memberikan segalanya dengan cara yang sama yang sama kepada para anggota masyarakt.
3. Keadilan Komutatif (commutative Justice), dimana keadilan ini setiap orang harus memberikan
kepada orang lain apa yang menjadi haknya.

9.2. Penanggulangan Korupsi


Jack Balogne dalam gone theory menyebutkan bahwa factor-faktor yang menyebabkan
terjadinya korupsi :
1. Greeds (keserakahan) perilaku ini ada pada semua orang.
2. Opportunities (kesempatan) .
3. Needs (kebutuhan).
4. Exposures (pengungkapan).

9.3. Strategi Penanganan Korupsi

1. Aspek perilaku individu


2. Aspek social
3. Aspek Organisasi
4. Aspek tempat individu dan organisasi berada

Anda mungkin juga menyukai