Anda di halaman 1dari 6

RANCANGAN PRODUK

TRANSPORTASI LOGISTIK

TROLI RAK BUKU


29 OKTOBER 2021
LATAR BELAKANG
PEMBUKAAN Pembuatan troli buku merupakan alternatif yang dapat di lakukan dalam mengatasi masalah
ketika akan membawa buku-buku yang ada diperpustakaan atau buku-buku tugas siswa yang
telah di periksa oleh guru ke dalam ruang kelas. Adanya troli buku ini dapat memudahkan para
guru yang melakukan kegiatan PBM dengan membawa buku yang digunakan para murid.

Troli ini juga bisa digunakan sebagai membawa projector, speaker yang digunakan sebagai
media pembelajaran oleh guru.

TUJUAN
Tujuan dari pembuatan alat ini adalah untuk mempermudah dalam membawa alat alat yang
diperlukan dalam kegiatan pembelajaran

SASARAN
Sasaran yang kami harapkan dalam proyek ini adalah untuk memudahkan bapak ibuk guru
dalam membawa buku buku murid dan alat pendukung pembelajaran lainnya. Sehingga lebih
menghemat waktu dan tenaga yang digunakan untuk membawa segala barang tersebut satu
persatu.
STRENGTH (KEKUATAN)
Analisis ·Bekerja dengan penuh tanggung jawab, disiplin, kreatif, dan inovatif
Mempermudah dalam mengangkut barang

SWOT
Hasil produk minimalis dan menarik

WEAKNESS (KELEMAHAN)
Keterbatasan kapasitas barang yang akan diangkut
Waktu kegiatan belajar berkurang karena kegiatan tersebut
Sulit menentukan harga yang pas sesuai kondisi modal, laba, dan kondisi pasar

OPPOTURNITY (PELUANG)
Menjadi inoasi mengangkut barang minimalis
Mendapatkan konsumen dengan inoasi tersebut
Usaha ini dapat di kembangkan oleh masyarakat sekitar

THREAT (ANCAMAN)
Munculnya pesaing yang memiliki usaha yang sama
Datangnya pesaing baru yang memiliki produk lebih berkualitas
Munculnya pesaing yang menjual produk dengan harga yang lebih murah
PENUTUP
KESIMPULAN
Setelah melalui pembahasan diatas, maka usaha produk troli rak buku sudah
layak di jalankan dari modalnya yang mungkin tidak terlalu mahal.
Akhir kata, keuntungan dari tugas penyusunan, perencanaan produk
sangaylah banyak, seperti ilmu pengetahuan kewirausahaan yang menjadi
pembelajaran untuk kedepannya.
ANGGOTA KELOMPOK

M. FARIS
M. FARREL AULIA
FADHLURRAHMAN

TYARA
NAJWA FATIA
FEBRIATHAMA

SYARIFA
AZLIANTI

SEKIAN TERIMA KASIH


KELOMPOK 1

Anda mungkin juga menyukai