Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SD
Kelas/Semester : IV (empat) / I (satu)
Tema/subtema : 2. Selalu berhemat energi/1. Sumber energi
Pembelajaran ke :1&5
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung
jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga, dan negara.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Kompetensi Dasar Indikator


3.5. Mengidentifikasi berbagai sumber energi, 3.5.1. Melakukan percobaan sumber
perubahan bentuk energi, dan sumber energi energi matahari.
alternatif (angin, air, matahari, panas bumi, 3.5.2. Menemukan manfaat energi
bahan bakar organik, dan nuklir) dalam matahari dalam kehidupan
kehidupan sehari-hari. sehari-hari dengan tepat.

4.5.1. Mengidentifikasi perubahan


bentuk energi.
4.5 Menyajikan laporan hasil pengamatan dan
4.5.2. Mengisi laporan hasil
penelusuran informasi tentang berbagai
pengamatan tentang
perubahan bentuk energi.
perubahan bentuk energi
matahari.
Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kompetensi Dasar Indikator
3.1. Mengidentifikasi karakteristik ruang 3.1.1. Mengidentifikasi sumber daya
dan pemanfaatan sumber daya alam untuk alam dan pemanfaatannya
kesejahteraan masyarakat dari tingkat dengan tepat.
kota/kabupaten sampai tingkat provinsi. 3.1.2. Menjelaskan karakteristik
ruang dan pemanfaatan
sumber daya alam untuk
kesejahteraan masyarakat dari
tingkat kota/kabupaten
sampai tingkat provinsi.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi 4.1.1. Menyajikan hasil identifikasi
karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber sumber daya alam dan
daya alam untuk kesejahteraan masyarakat pemanfaatannya dalam bentuk tulisan
dari tingkat kota/kabupaten dengan sistematis.
4.1.2.Mengomunikasikan
karakteristik ruang dan pemanfaatan
sumber daya alam untuk
kesejahteraan masyarakat dari
tingkat kota/kabupaten sampai
tingkat provinsi dengan percaya diri.

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator
3.2 Mencermati keterhubungan antargagasan 3.2.1. Mengidentifikasi gambar
yang didapat dari teks lisan, tulis, atau visual. gambar dari teks visual yang
diamati.
4.2 Menyajikan hasil pengamatan tentang 4.2.1. Menjelaskan gagasan pokok
keterhubungan antargagasan ke dalam tulisan. dari teks visual yang diamati
SBdP (Seni Budaya dan Pendidikan)
Kompetensi Dasar Indikator
3.2 Memahami tanda tempo dan tinggi rendah 3.2.1. Meniru tempo dan tinggi
nada. rendah nada lagu menanam jagung.
4.2. Menampilkan tempo lambat, sedang, dan 4.2.1. menunjukkan lagu menanam
cepat melalui lagu. jagung dengan tempo dan tinggi
rendah nada

C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan mengamati teks visual, siswa dapat mengidentifikasi gambar-
gambar dari teks visual yang diamati dengan benar.
2. Setelah mengamati teks visual, siswa dapat menuliskan gagasan pokok dari teks
visual yang diamati dengan benar.
3. Melalui percobaan yang dilakukan bersama guru, siswa dapat menjelaskan manfaat
energi matahari dalam kehidupan sehari-hari dengan benar.
4. Melalui percobaan yang dilakukan bersama guru, siswa dapat menyajikan laporan
hasil pengamatan tentang perubahan bentuk energi matahari dalam kehidupan dengan
benar.
5. Melalui diskusi dan pemecahan masalah, siswa dapat mengidentifikasi sumber daya
alam dan pemanfaatannya dengan benar.
6. Melalui diskusi dan pemecahan masalah, siswa dapat menyajikan hasil identifikasi
sumber daya alam dan pemanfaatannya dalam bentuk tulisan dengan sistematis.

D. Materi Pembelajaran
1. Melakukan percobaan
2. Menemukan gagasan pokok dan pendukung dari teks visual
3. Mendiskusikan pentingnya memanfaatkan sumber daya alam secara bijak

E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan Saintifik
 Metode : ceramah, diskusi, tanya jawab, resitasi, eskperimen.

F. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Media/alat : Teks lagu menanam jagung, tanaman jagung, tanaman
hijau, kertas HVS dan kain.
2. Bahan : Kertas, tisu dan air.
3. Sumber belajar : Tema 2 Selalu Berhemat Energi Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013 Buku Guru SD/MI Kelas IV. Tugasku
Sehari-Hari. Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan, 2017. (Hal
3—14 dan 42—47)
Tema 2 Selalu Berhemat Energi Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013 Buku Siswa SD/MI Kelas IV. Kementerian Pendidikan Dan
Kebudayaan, 2017. (Hal 1—9 dan 36—41)

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pelajaran dengan menyapa siswa 15 Menit
dan menanyakan kabar mereka.
2. Siswa diminta memeriksa kebersihan kelas dan
kerapihan diri.
3. Guru mengecek kehadiran siswa.
4. Guru membimbing siswa untuk berdoa dipimpin
oleh salah seorang siswa.
5. Siswa difasilitasi untuk bertanya jawab pentingnya
mengawali setiap kegiatan dengan doa. Selain
berdoa, guru dapat memberikan penguatan tentang
sikap syukur.
6. Guru membimbing siswa melakukan tepuk PPK
secara bersamaan.
7. Siswa diajak menyanyikan lagu nasional.
8. Guru memberikan penguatan tentang pentingnya
menanamkan semangat kebangsaan.
9. Guru mengajak siswa melakukan tepuk tenang
untuk mengembangkan sikap disiplin siswa.
10. Guru melakukan apersepsi “energi sangat penting
bagi kehidupan kita. Semua makhluk hidup
membutuhkan energi. Tahukah kamu sumber-
sumber energi yang ada? Ayo, kita pelajari”.
11. Guru memberi motivasi kepada siswa agar
semangat dalam mengikuti pembelajaran yang akan
di laksanakan.
12. Guru menjelaskan apa kegiatan yang akan mereka
lakukan hari ini dan apa tujuan yang akan dicapai
dari kegiatan tersebut dengan bahasa yang
sederhana dan dapat dipahami siswa.
Kegiatan Inti 145 Menit

1. Guru menunjukkan 2 buah gambar pada siswa.


2. Siswa mengamati gambar dan menebak kegiatan
yang sedang dilakukan. (siswa akan memberi
banyak jawaban) (mengamati)
3. Guru meminta siswa membuat pertanyaan dari
gambar dengan menuliskannya dipapan tulis.
(menanya)
4. Siswa dibagi menjadi 4 kelompok.
5. Siswa bersama kelompok berdiskusi sesuai gambar
gambar yang didapat.
6. Siswa menjelaskan jawabannya pada kelompok
yang berbeda.
7. Masing-masing perwakilan kelompok menjelaskan
jawabannya di depan kelas.
8. Guru bersama siswa lainnya mengamati.
(mengumpulkan informasi)

9. Siswa mengamati terangnya cuaca di sekitar kelas.


10. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa.
11. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang
sumber energi matahari.
12. Siswa membaca senyap teks pendek di buku siswa.
13. Siswa secara individu menuliskan mafaat energi
matahari disertai gambar.
14. Siswa dalam kelompok kemudian melanjutkan
pengamtan hasil percobaan tentang pengaruh panas
matahari pada zat cair di bumi.
15. Siswa menuliskan 4 pengaruh panas matahari pada
objek benda berdasarkan hasil percobaan.
16. Siswa menuliskan proses dan hasil percobaan
dalam bentuk laporan.

17. Siswa mengamati gambar jagung bakar yang


terdapat di buku.
18. Siswa secara berpasangan dengan teman di sebelah
kemudian pertanyaan bacaan terkait materi materi
tentang ketersediaan sumber daya alam.

19. Siswa membaca senyap teks tentang jenis-jenis


sumber daya alam.
20. Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan teks dan
menuliskannya buku.
21. Siswa berdiskusi dengan teman sebangku tentang
jawaban mereka.
22. Guru memberikan penguatan tentang kekayaan
sumber daya alam Indonesia.
Kegiatan 15 Menit
Penutup
1. Guru melakukan refleksi sebelum menutup
kegiatan:
o Bagaimana perasaan kalian mengikuti
kegiatan hari ini?
o Kegiatan apa yang paling kamu sukai?
Mengapa?
o Kegiatan mana yang paling
mudah/sulit? Mengapa?
2. Guru bersama siswa merangkum pembelajaran hari
ini. (mengkomunikasikan)
3. Siswa menggambar penggunaan salah satu sumber
daya alam beserta manfaat dan usaha menjaga
keberadaanya yang memuat kegiatan ekonomi.
4. Siswa menjelaskan gambar dalam bentuk tulisan.
5. Guru mengingatkan siswa ketika tiba di rumah,
siswa memberi salam kepada orang tua.
6. Siswa berdoa bersama.
7. Siswa memberi salam pada guru.
8. Guru mempersilahkan siswa pulang.

H. Penilaian
1. Bahasa Indonesia
Teks visual
Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.
Perlu
Sangat baik Baik Cukup
Kriteria pendampingan
4 3 2 1
Mengiden Mengidentifikasi Mengidentifikasi Mengidentifikasi Mengidentifikasi
tifikasi semua gambar sebagian besar sebagian gambar sebagian kecil
gambar. dengan cermat. gambar dengan dengan cermat. gambar dengan
cermat. cermat.
Gagasan Terdapat Gagasan pokok Gagasan pokok Gagasan pokok
pokok kesesuaian isi sesuai dengan isi cukup sesuai dan kurang tepat.
antara teks visual teks visual kurang terperinci.
dan gagasan meskipun ditulis
pokok yang dengan kurang
dituliskan terperinci.
gagasan pokok
ditulis dengan
didukung oleh
fakta terperinci.
Kosakata Menggunakan Menggunakan Menggunakan Belum mampu
baku kosakata baku kosakata baku kosakata baku menggunakan
dalam semua dalam sebagian dalam sebagian kosakata baku
pertanyaan. pertanyaan. kecil pertanyaan. dalam semua
pertanyaan.
Kalimat Menggunakan Menggunakan Menggunakan Belum mampu
efektif kalimat efektif kalimat efektif kalimat efektif menggunakan
dalam semua dalam sebagian dalam sebagian kalimat efektif
pertanyaan. besar pertanyaan. kecil pertanyaan. dalam semua
pertanyaan.
Sikap Tugas Sebagian besar Tugas Belum dapat
mandiri diselesaikan tugas diselesaikan diselesaikan menyelesaikan
dengan mandiri. dengan mandiri. dengan motivasi tugas meski telah
dan bimbingan diberikan motivasi
guru. dan bimbingan.
Penilaian (Penskoran) : Total Nilai Siswa x 10
Total nilai maksimal

2. IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)


Peta Pikiran dan Laporan Hasil Percobaan siswa diperiksa menggunakan rubrik.
Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.

Perlu
Sangat baik Baik Cukup
Kriteria pendampingan
4 3 2 1
Manfaat Menjelaskan 10 Menjelaskan 5-9 Menjelaskan 3-4 Menjelaskan 1-2
energi manfaat energi manfaat energi manfaat energi manfaat energi
matahari matahari dalam matahari dalam matahari dalam matahari dalam
dalam kehidupan sehari- kehidupan sehari- kehidupan sehari- kehidupan sehari-
kehidupan hari dengan tepat. hari dengan tepat. hari dengan tepat. hari dengan tepat.
sehari-
hari.
Laporan Mampu Mampu Mampu Belum mampu
hasil menyajikan menyajikan menyajikan menyajikan
pengamat laporan hasil laporan hasil laporan hasil laporan hasil
an pengamatan pengamatan pengamatan pengamatan
tentang tentang perubahan tentang perubahan tentang perubahan Tentang
perubahan bentuk energy bentuk energi bentuk energy perubahan bentuk
bentuk matahari dengan matahari dengan matahari dengan energy matahari
energi tepat. cukup tepat. kurang tepat. dengan tepat.
matahari.
Sikap rasa Tampak cukup Tampak cukup Tampak kurang Tampak cukup
ingin tahu antusias dan antusias dan antusias dan antusias dan perlu
mengajukan ide terkadang tidak mengajukan dimotivasi untuk
dan pertanyaan mengajukan ide ide dan mengajukan ide
selama kegiatan. dan pertanyaan pertanyaan dan pertanyaan.
selama kegiatan. selama kegiatan.

Penilaian (Penskoran) : Total Nilai Siswa x 10


Total nilai maksimal

3. IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial)


a. Tugas siswa menemukan dan menuliskan informasi tentang karakteristik bentang
alam: pantai, dataran rendah, dan dataran tinggi dinilai menggunakan rubric.
Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.
Perlu
Kriteria Sangat baik baik cukup
pendampingan
1 2 3 4
Penyajian hasil Mampu Mampu Mampu Belum mampu
identifikasi menyajikan menyajikan menyajikan menyajikan
sumber daya hasil hasil hasil identifikasi hasil
alam dan identifikasi identifikasi sumber daya identifikasi
pemanfaatannya sumber daya sumber daya alam sumber daya
dalam bentuk alam dan alam dan dan alam dan
tulisan. manfaatannya pemanfaatannya pemanfaatannya pemanfaatannya
dalam bentuk dalam bentuk dalam bentuk dalam bentuk
tulisan dengan tulisan dengan tulisan dengan tulisan dengan
sistematis. cukup kurang sistematis.
sistematis. sistematis.
Sikap peduli Peduli Cukup peduli Kurang peduli Belum
terhadap terhadap terhadap menunjukkan
keberadaan keberadaan keberadaan kepedulian
sumber daya sumber daya sumber daya terhadap
alam alam alam keberadaan
Indonesia Indonesia. Indonesia. sumber daya
secara alam.
konsisten
Sikap tanggung Bertangung Cukup Kurang Belum
jawab jawab terhadap bertangung bertangung bertangung
tugas-tugas jawab jawab jawab terhadap
secara terhadap terhadap tugas-tugas
konsisten. tugastugas tugastugas secara
secara secara konsisten.
konsisten. konsisten.

Penilaian (Penskoran) : Total Nilai Siswa x 10


Total nilai maksimal

b. Sikap siswa saat melakukan diskusi pemecahan masalah dinilai menggunakan rubric
Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.

Mengetahui, Kota,,,2021
Kepala Sekolah Guru Kelas IV

Nama Nama
NIP .................. NIP

Anda mungkin juga menyukai