Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
1. Hal yang pertama dilakukan oleh orang yang akan memulai usaha adalah
menentukan peluang usaha.
Pertanyaan:
Menurut anda, bagaimana menentukan peluang usaha ?
2. Passion
Cara memilih usaha yang tepat lainnya adalah yang sesuai dengan
tuntutan zaman. Di era digital misalnya, ada banyak sekali jenis usaha
yang bisa kita buka menyesuaikan tuntutan zaman ini.
Dengan adanya toko online, maka target pasar akan semakin luas. Tak
terbatas tempat dan wilayah seperti halnya bisnis offline. Bahkan tanpa
memiliki produk sekali pun kita tetap bisa jualan, tentu saja dengan
menjualkan produk orang lain.
2. Dalam menentukan usaha apa yang akan kita rencanakan, sangat penting
menentukan beberapa ide usaha, yang kemudian kita analisis dengan SWOT
analysis.
Pertanyaan:
a. Mengapa kita melakukan analisis SWOT?
Adanya penilaian SWOT membantu untuk menetapkan prioritas mana saja
yang harus didahulukan oleh perusahaan. Tanpa adanya informasi dari
analisis SWOT, Anda tidak dapat mengetahui potensi pasar, minat dan
peluang pasar yang bisa dimanfaatkan.
b. Bagaimana suatu rencana usaha dikatakan bisa dilanjtkan menurut analisis
SWOT?? Usaha dapat dilanjutkan menurut analisa SWOT apabila dari
peluang masih bisa besar dan ada pangsa pasar yang masih bisa diambil.
Selain itu ancaman yang kecil missal belum ada competitor yang banyak atau
terlalu mendominasi. Lalu apabila usaha kita punya diferensiasi yang
kuatyang bisa menjadi strength untuk produk kita.
c. Usaha apa yang akan anda lakukan menurut analisis SWOT yang anda
lakukan?
Jual Pecel Lele
Makan adalah kebutuhan primer manusia. Tanpa makan manusia tidak bisa
hidup. Saat ini tempat makan yang dicari bukan hanya dari segi rasa tapi juga
harga. Maka dari itu penting bagi rumah makan sekarang menyediakan
masakan yang familiar, cocok dengan lidah orang Indonesia dan harga yang
terjangkau. Salah satu usaha yang dapat memenuhi kriteria tersebut adalah
pecel lele dengan harga kaki lima kita bisa puas makan dengan nikmat tanpa
pusing harga maka dari itu bisnis Pecel lele ini masih sangat menjanjikan
Dari segi peluang ini merupakan peluang yang besar tentusaja , dari
kelemahan hanya dari tempat yang mungkin kurang nyaman karena ada di
tenda apalagi ketika hujan. Dari segi ancaman hanya usha sejenis yang
menjadi ancaman. Jika dari sisi strehth jika kita buka ditempat stategis di
dekat kampus misalkan maka peluang sangat besar karena harga kita yang
terjngkau.
3. Dalam menjalankaan bisnis sorang pengusaha harus menguasai konsep daur
hidu produk, kaarena produk memerlukan strategi pada masing-masing fasenya.
Pertanyaan:
a. Apa yang anda ketahui tentang daur hidup sebuah produk?
Daur hidup produk merupakan suatu konsep penting dari pemasaran yang
memberikan gambaran tentang dinamika kompetitif suatu produk berupa
perjalanan penjualan suatu produk dari diperkenalkan kepada pasar hingga
akhirnya hilang dari pasaran
b. Jelaskan ada berapa tahap dalam daaur hidup produk!!
Tahapan Daur Hidup Produk
Pada tahap ini, produk mulai dipasarkan kepada masyarakat. Produk yang
dikeluarkan masih benar-benar baru dan laba produsen masih sedikit,
promosi juga dilakukan secara intensif agar masyarakat mengenal produk.
Ketika berada dalam tahap ini, penjualan serta laba akan meningkat yang
disebabkan permintaan dari masyarakat sudah meningkat, karena
masyarakat sudah mulai mengenal produk yang dibuat oleh perusahaan.
Akan semakin banyak penjual dan distributor yang turut terlibat untuk ikut
mengambil keuntungan dari besarnya permintaan pasar.
Penurunan
Penjualan menurun dan konsumen mulai beralih ke produk lain.
Dalam tahap ini, jika sebuah produk mulai mengalami penurunan, maka
perusahaan harus mulai memikirkan cara-cara untuk kembali menaikkan
minat konsumen terhadap produk tersebut.Terdapat tiga cara bermanfaat
yang dapat mengubah jumlah pemakaian terhadap suatu merek (brand),
yaitu:
Perkenalan
Rapid skimming adalah peluncuran (launching) produk baru dengan harga dan level
promosi yang tinggi. Strategi ini dapat diterapkan dengan asumsi sebagian besar
target pasar Anda tidak menyadari produk tersebut, harga yang diminta, brand Anda
menghadapi persaingan potensial, dan untuk membangun merek.
Slow skimming adalah peluncuran produk baru dengan harga tinggi dan sedikit
promosi yang dilakukan. Strategi ini dapat diterapkan dengan asumsi ukuran pasar
terbatas, sebagian besar target pasar mengenali produk Anda, pembeli bersedia
membayar harga tinggi, dan persaingan potensial belum mengancam.