Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA SEMARANG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS LEBDOSARI
JL. Taman Lebdosari, Telepon (024) 7610207, Semarang Barat, Semarang - 50145
Email: puskesmaslebdosari@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS LEBDOSARI


NOMOR : 440/Lebdo/SK/318/2019

TENTANG
PEMBENTUKAN TIM INTERPROFESI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA UPTD PUSKESMAS LEBDOSARI KOTA SEMARANG

Menimbang : a. bahwa pasien mempunyai hak untuk memperoleh pelayanan klinis


yang bermutu dan aman;
b. bahwa dalam meningkatkan mutu pelayanan kesehatan di UPTD
Puskesmas Lebdosari perlu disusun tim interprofesi;
c. bahwa untuk melaksanakan maksud poin a dan b tersebut
diperlukan keputusan Kepala UPTD Puskesmas Lebdosari tentang
pembentukan tim interprofesi;

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 29 tahun 2004 tentang


Praktek kedokteran;
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009 tentang
Kesehatan;
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 tentang
Tenaga Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomer 001
Tahun 2012 tentang sistem rujukan pelyanan kesehatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesi Nomor55 tahun
2013 tentang penyelenggaraan rekam medis;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesi Nomor 75 tahun
2014 tentang Pusat kesehatan masyarakat;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesi Nomor 46 tahun
2015 tentang akreditasi tentang fasilitas kesehatan tingkat
pertama;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesi Nomor 44 tahun
2016 tentang pedoman manajemen puskesmas;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomer 11 tahun
2017 tentang Keselamatan Pasien;
10. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 tahun
2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar
Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
11. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 290 /
menkes/per/III tahun 2008 tentang persetujuan tindakan
kedokteran
12. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomer
HK.02.02/MENKES/514/2015 tentang Paduan Praktik Klinis Bagi
Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama
13. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomer 27 tahun
2017 tentang pedoman pencegahan dan pengendalian infeksi di
fasilitas kesehatan.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS LEBDOSARI TENTANG


PEMBENTUKAN TIM INTERPROFESI

Kesatu : Keputusan Kepala Puskesmas Lebdosari tentang Pembentukan Tim


Interprofesi, sebagaimana tercantum dalam lampiran merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari keputusan ini.

Kedua : Kebijakan ini dimaksudkan untuk meningkatkan mutu pelayanan klinis


dan keselamatan pasien.

Ketiga : Dengan berlakunya surat keputusan ini, maka surat keputusan Kepala
Puskesmas Lebdosari nomor 440/Lebdo/SK/318/2018 tentang
Pembentukan Tim Interprofesi dinyatakan tidak berlaku.

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila


dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka akan
diadakan pembetulan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di : Semarang
pada tanggal : 10 Juli 2019
KEPALA UPTD PUSKESMAS LEBDOSARI

UMI QULSUM
LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS LEBDOSARI
NOMOR : 440/Lebdo/SK/318/2019
TENTANG : PEMBENTUKAN TIM INTERPROFESI

TIM INTERPROFESI PUSKESMAS LEBDOSARI

1. Tim layanan ANC terpadu


Ketua : Yunita Tri K, S.Tr.Keb
Anggota :
- dr. Yetti Nastuti
- dr. Ikha Hygi S
- dr. Maulida Amalia R
- drg. Evawati
- Netti Herawati, Amd.Keb
- Norma Amd.keb
- Devi Febriyanti Amd.Keb
- Retno Wulandari Am Gz

2. Tim Gizi
Ketua : Retno Wulandari AmGz
Anggota :
- dr. Yetti Nastuti
- dr. Ikha Hygi S
- dr. Maulida Amalia R
- Netti Herawati Amd.Keb
- Yunita Tri K, S.Tr.Keb
- Devi Febriyanti Amd. Keb
- Norma Dwi Puspa, Amd. Keb
- Wisna Nugrahaningrum Skep. Ns

3. Tim layanan kesehatan haji


Ketua : Nik Amah S.Kep. Ns
Anggota :
- dr. Yetti Nastuti
- dr. Ikha Hygi S
- dr. Maulida Amalia R

4. Tim layanan komprehensif TB dan TB MDR


Ketua : Wisna Nugrahaningrum S.Kep. Ns
Anggota :
- dr. Yetti Nastuti
- dr. Ikha Hygi S
- dr. Maulida Amalia R
- Ani S Am.AK
- Ignatia Vita S Am.AK
- Melati Amd.AK
- Pramita Dewi Arfianti. A.Md
- Firli Rahmawati,Amd.F
- Retno Wulandari Am Gz
- Dwi Suyani

5. Tim VCT-HIV/AIDS, HIV/AIDS dan IMS


Ketua : dr. Ikha Hygi Savitri
Anggota :
- dr. Yetti Nastuti
- dr. Maulida Amalia R
- Linda Anggraeni AMK
- Yunita Tri K, S.Tr.Keb
- Netti Herawati Amd.Keb
- Ani S Am.AK
- Ignatia Vita S Am.AK
- Melati Amd.AK
- Pramita Dewi Arfianti. A.Md
- Firli Rahmawati,Amd.F

URAIAN TUGAS
TIM VCT-HIV/AIDS, HIV/AIDS DAN IMS

dr. IKHA HYGI SAVITRI : KETUA TIM VCT-HIV/AIDS, HIV/AIDS DAN IMS,
DOKTER
TUGAS : Mengkoordinir kegiatan pelayanan VCT, HIV/AIDS dan
IMS baik di dalam gedung maupun luar gedung.
Melaksanakan tugas sebagai dokter dalam pelayanan
VCT, HIV/AIDS dan IMS
URAIAN TUGAS : 1. Melakukan anamnesis sesuai kondisi pasien
2. Melakukan pemeriksaan fisik pada pasien, bila
perlu melakukan rujukan pemeriksaan
laboratorium
3. Melakukan konseling dan edukasi pada pasien
4. Melakukan pengobatan
5. Melakukan rujukan pasien jika diperlukan
dr. YETTI NASTUTI : DOKTER
dr. MAULIDA AMALIA R

TUGAS : Melaksanakan tugas sebagai dokter dalam pelayanan


VCT, HIV/AIDS dan IMS
URAIAN TUGAS : 1. Melakukan anamnesis sesuai kondisi pasien
2. Melakukan pemeriksaan fisik pada pasien, bila
perlu melakukan rujukan pemeriksaan
laboratorium
3. Melakukan konseling dan edukasi pada pasien
4. Melakukan pengobatan
5. Melakukan rujukan pasien jika diperlukan
LINDA ANGGRAENI, AMK : PERAWAT DAN PETUGAS RR

TUGAS : Melaksanakan tugas sebagai perawat dalam pelayanan


VCT, HIV/AIDS dan IMS
Melakukan pencatatan dan pelaporan dalam pelayanan
VCT, HIV/AIDS dan IMS
URAIAN TUGAS : 1. Melakukan asuhan keperawatan pada pasien
2. Melakukan konseling pada pasien
3. Melakukan pencatatan dan pelaporan pada aplikasi
SIHA
4. Melakukan perawatan dan dukungan pada pasien
YUNITA TRI K, S.Tr.Keb : BIDAN
NETTI HERAWATI
Amd.Keb
TUGAS : Melaksanakan tugas sebagai bidan dalam pelayanan
VCT, HIV/AIDS dan IMS
URAIAN TUGAS : 1. Melakukan pemeriksaan fisik ginekologi sederhana
2. Membantu pengambilan sample khususnya pada
pasien wanita
3. Melakukan konseling
4. Melakukan perawatan dan dukungan pada pasien
ANI S Am.AK PETUGAS LABORATORIUM
IGNATIA VITA S Am.AK
MELATI Amd.AK

TUGAS Melaksanakan tugas sebagai petugas laboratorium


dalam pelayanan VCT, HIV/AIDS dan IMS
URAIAN TUGAS 1. Melakukan pengambilan sample
2. Melakukan pemeriksaan laboratorium
3. Melaporkan hasil pemeriksaan laboratorium
kepada dokter/ perawat/ bidan
4. Melakukan pencatatan hasil pemeriksaan
PRAMITA DEWI A. A.Md PETUGAS FARMASI
FIRLI RAHMAWATI,Amd.F

TUGAS Melaksanakan tugas sebagai petugas farmasi dalam


pelayanan VCT, HIV/AIDS dan IMS
URAIAN TUGAS 1. Memberikan obat kepada pasien sesuai yang
resepkan oleh dokter
2. Memberikan penjelasan cara minum obat,
menyimpan obat dan efek samping yang mungkin
muncul
3. Melakukan pencatatan dan pelaporan penggunaan
obat ARV
ANISA ARUM SAFITRI, SKM PETUGAS PROMKES

TUGAS Melaksanakan tugas sebagai petugas promkes dalam


pelayanan VCT, HIV/AIDS dan IMS
URAIAN TUGAS 1. Membuat media infomasi berkaitan dengan
layanan VCT-HIV/AIDS, HIV/AIDS dan IMS
2. Menyebarluaskan infomasi layanan VCT-
HIV/AIDS, HIV/AIDS dan IMS di wilayah kerja
Puskesmas Lebdosari
KEPALA UPTD PUSKESMAS LEBDOSARI

Umi Qulsum

Anda mungkin juga menyukai