Anda di halaman 1dari 15

Mengenal

Al-Qur’an
How to be Golden Generation of The Quran
Pengertian Al-Quran

Secara bahasa, Al-Quran berarti bacaan, yang berasal dari kata

Qara’a-yaqra’u-qiraatan-
Pengertian Al-Quran
Sedangkan menurut istilah, Al-Quran adalah kalam mulia,
merupakan mukjizat yang diturunkan kepada Nabi
Muhammad SAW melalui malaikat Jibril (Ruhul Amin) yang
ditulis pada lembaran (shuhuf). Disampaikan secara
mutawattir, diawali dengan Surah Al Fatihah dan diakhiri
dengan Surah An-Naas. Membacanya dinilai ibadah dan
mendengarkannya mendapat rahmat.
Bagian Al-Quran
 Ayat
Pada dasarnya isi Al-Quran terdiri dari ayat-ayat. Ayat ialah
susunan kata dan kalimat Al-Quran yang membentuk makna
yang sempurna.

Secara etimologis, ayat berarti tanda. Hal ini dimaksudkan


untuk mempermudah pemilahan makna-makna yang
dikehendaki.
Bagian Al-Quran
Ayat yang Pertama Kali Turun

• Surah Al-Alaq (pendapat kebanyakan ulama berdasarkan


hadits dari Aisyah)

• Surah Al-Muddatsir (pendapat Imam As-Suyuyi, surah yang


diturunkan secara utuh satu surah)

• Surah Al-Fatihah (pendapat Ibnu Abbas dan Muhammad


Abduh)
Bagian Al-Quran
Ayat yang Terakhir Turun

• Al-Maidah ayat 3 (pendapat kebanyakan ulama. Ayat tersebut


turun ketika Rasulullah melakukan haji wada’)

• Surah An-Nashr (dalam Riwayat Muslim dari Ibnu Abbas)

• Surah An-Nisa ayat 176 (dalam Riwayat Bukhari dan Muslim


dari sahabat al-Barra’ bin Azib)
Bagian Al-Quran

Jumlah Ayat Al-Quran

• 6236 ayat (menurut Riwayat Hafs)

• 6236 ayat (menurut Riwayat ad-Dhuri)

• 6214 ayat (menurut Riwayat Warsy)


Bagian Al-Quran

 Surah
Secara terminologi ialah rangkaian ayat-ayat Al-Quran yang
ada pembuka dan penutupnya. Atau istilah bahasa Arabnya
memiliki fawatih as-suwar dan khawatim as-suwar.
Bagian Al-Quran
Macam-Macam Surah
• At-Tiwal: surah yang jumlah ayatnya paling banyak.

• Al-Mi’un: surah yang jumlah ayatnya 100 lebih sedikit.

• Al-Masani: surah yang jumlah ayatnya dibawah seratus.

• Al-Mufassal: surah yang jumlah ayatnya relative tidak


banyak dan letaknya di akhir-akhir surah Al-Quran.
Sikap Kita Terhadap Al-Quran
Menghafal,
Memahami dan
Mengamalkan

Step 01 Step 03
Step 02

Mempelajari, Mendakwahkan
Membaca dan
Mengajarkan
Abdullah Darraz dalam buku Mu’jizat Al-Quran
Quraish Shihab:

“Ayat-ayat Al-Quran bagaikan intan permata;


setiap sudutnya memancarkan cahaya yang
berbeda dengan apa yang terpancar dari
sudut-sudut lainnya. Dan tidak mustahil, bila
Anda mempersilahkan orang lain
memandangnya, ia akan melihat lebih banyak
ketimbang apa yang anda lihat.”
Derajat Keluarganya Allah
Orang yang rajin membaca,
mempelajari dan mengajarkan
Al-Quran dan
memperjuangkan/berkhidmat
untuk Al-Quran

Ahlul Shahibul Hamalatul


Quran Quran Quran
Orang yang menghabiskan Orang yang berusaha membaca,
hidupnya untuk Al-Quran, lisan, mempelajari dan mengajarkan
hafalan, dan hatinya selalu diisi Al-Quran
dengan Alquran.
Kesimpulan
Al-Quran merupakan firman (perkataan Allah), bukan
perkataan Nabi Muhammad atau Malaikat Jibril.

Al-Quran diturunkan melalui malaikat yang terpercaya


yaitu Jibril.

Al-Quran diturunkan secara mutawatir (berangsur-


angsur) yang selanjutnya ditulis berupa lembaran-
lembaran (shuhuf).

Al-Quran merupakan kalamullah yang bernilai ibadah bagi


yang membacanya. Sedangkan bagi yang
mendengarkannya akan mendapat rahmat Allah.

Al-Quran dihimpun dalam satu mushaf/kitab yang


tersusun berdasarkan tauqifi (ketetapan) Allah dimulai
dari surah Al-Fatihah dan diakhiri dengan surah An-Naas.
Dari Ummul Mu’minin Aisyah radhiallahu ‘anha berkata,
bahwa Rasulullah bersabda:

“Yang membaca Al-Quran dan dia mahir membacanya,


dia bersama para malaikat yang mulia. Sedangkan yang
membaca Al-Quran namun dia tidak tepat dalam
membacanya dan mengalami kesulitan, maka baginya
dua pahala.”

(HR. Bukhari dan Muslim)


Thanks!
Do you have any questions?

Anda mungkin juga menyukai