Anda di halaman 1dari 14

Teori dan Teori Keperawatan

Yeni Rustina
Fakultas Ilmu Keperawatan
Universitas Indonesia
Capaian Pembelajaran

• Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian


teori secara umum dan teori keperawatan
serta komponen yang terdapat dalam suatu
teori (C2)
Definisi Teori
Theory is a description of a phenomenon
and the interactions of its variables that are
used to attempt to explain or predict.
(Thomas, J. E., 2017).

Theory is a set of concepts, definitions, and


propositions that projects a systematic view of
phenomena by designating specific
interrelationships among concepts for purposes
of describing, explaining, predicting, and/or
controlling phenomena.
(Chinn & Jacobs, 1987, p. 70)
Teori dalam Keperawatan

Teori Non Teori


Keperawatan Keperawatan Keperawatan

Keperawatan: sintesis dari berbagai teori

Keperawatan adalah kegiatan pemberian asuhan kepada individu,


keluarga, kelompok, atau masyarakat, baik dalam keadaan sakit
maupun sehat.
(UU No 38 tahun 2014 tentang Keperawatan)
Komponen Teori

• Konsep
• Proposisi
• Definisi/Statement
Beberapa Pengertian

• Teori adalah satu set konsep yang saling


berhubungan yang memberikan pandangan
sistimatis suatu fenomena bertujuan untuk
menjelaskan, memprediksi dan mengontrol suatu
fenomena.
• Fenomena adalah istilah, deskripsi atau label yang
diberikan terhadap suatu kejadian, situasi atau
proses
Beberapa Pengertian

• Konsep: suatu kata atau frase (istilah) yang menyimpulkan


berbagai ide, obervasi, dan pengalaman. Konsep
merupakan fondasi bangunan suatu teori
• Proposisi adalah suatu penyataan (statement) tentang
suatu konsep atau pernyataan tentang hubungan dua atau
lebih konsep
(Fawcett, 2006)
Beberapa Pengertian

Statement:
• A relational Statement: menjelaskan hubungan
antara dua atau lebih konsep
• A nonrelational statement: deskripsi atau definisi
dari suatu konsep
(Fawcett, 2006)
Asumsi: pernyataan mengenai fenomena sentral
suatu disiplin yang mewakili keyakinan pakar teori
Manfaat Teori

Pendidikan Riset Praktik


Panduan dalam
pengembangan
Menuntun Riset Pendekatan ilmiah
kurikulum
Memberi panduan
Menguatkan tubuh dalam proses Model Praktik
pengetahuan keperawatan
Peningkatan mutu
Memberikan kerangka Memverivikasi, pelayanan
ilmiah dan pemikiran memodifikasi Peningkatan otonomi
analisis proposisi dan citra profesi
Tokoh Keperawatan Modern

Florence Nightingale: The Environmental Theory

Nursing defined as “the act of utilizing the environment of the patient to


assist him in his recovery.”
Beberapa Contoh Teori Keperawatan
Jean Watson
Philosophy and Science of Caring

Sister Calista Roy


Adaptation Model

Dorothea Orem
Self-Care Model
Beberapa Contoh Teori Keperawatan

Imogene King
Goal Attainment Theory

Katherine Kolcaba’s Theory of


Comfort

Afaf I. Meleis
Transitions Theory
Penutup

• Teori Keperawatan memberikan panduan bagi


Pendidikan riset dan praktik keperawatan

• Teori keperawatan memberikan manfaat bagi


masyarakat, perawat, dan institusi pelayanan
kesehatan
Kepustakaan

• Alligood, M.R. (2014). Nursing theorists and their works. 8th Ed. Mosby Elsevier, Inc.
• Chinn, P., & Jacobs, M. (1987). Theory and nursing: A systematic approach. St. Louis:
C. V. Mosby.
• Fawcett, J. (2005). Contemporary nursing knowledge: Analysis and evaluation of
nursing models and theories. 2nd Ed. Philadelphia: FA Davis
• Novieastari, E., Ibrahim, K., Deswani, & Ramdaniati, S. (2020). Dasar-dasar
Keperawatan. Volume 1 Edisi Indonesia ke- 9. Singapore: Elsevier Singapore Pte.Ltd.
• Thomas, J. E. (2017). Scholarly views on theory: Its nature, practical application, and
relation to world view in business research. International Journal of Business and
Management, 12(9), 1-10

Anda mungkin juga menyukai