Anda di halaman 1dari 14

KONSEP

BIOLISTRIK
KELOMPOK 1 (IDK 1):
CINDY SEPTIANY INJILIA SETIAWAN (20061020)
JUTINA OMABAK (20061062)
DIVA NABILA PRATISTO (21061002)
ANGELY MAGDALENA PANTOW (21061003)
SESILIA LAJA'A (21061007)
RESINDA MENTARI DENDE (21061004)
VERONICA WALANSENDOW (21061005)
GYACESITA THEODORA VERGARA (21061006)
SINTIA RIBKA JULIANA (21061008)
Bio + listrik
Mahkluk hidup Rangkai fenomena fisika yang
berhubungan dengan kehadiran
dan aliran muatan listrik.
Pengertian
Biolistrik
Biolistrik adalah daya listrik hidup yang terdiri dari
pancaran elektron-elektron yang keluar dari setiap titik
tubuh (titik energi) yang muncul akibat adanya
rangsangan penginderaan.

BIOLISTRIK = SUMBER ENERGI = ATP


Hukum dalam Biolistrik

Hukum Ohm Hukum Joule


Isinya menyatakan bahwa “beda potensial di Hukum Jolule menyebutkan bahwa arus
antara dua ujung konduktor berbanding lurus listrik (A) yang melalui suatu konduktor
dengan arus listrik yang melewatinya.” dengan tegangan (V), dalam waktu tertentu
Rumusan hokum Ohm di atas melibatkan (t) akan menghasilkan kalor (W atau H).
unsur beda potensial (tegangan), arus listrik
dan hambatan (tahanan) listrik. Formula Hukum Joule:
W = VIt
Rumus: V/I = R H = 0,24. VIt (karena 1 Joule=0,24 kalori)
V= beda potensial (tegangan) volt.
I= kuat arus listrik dalam ampere.
Atom & Ion
Atom merupakan bagian terkecil
dalam suatu zat yang tidak dapat
dibagi lagi. Contohnya: Hidrogen (H),
oksigen (O), karbon (C), dsb.

Ion merupakan partikel bermuatan


yang dapat menghantarkan listrik.
Muatan Listrik dan Potensial
• Muatan Listrik
Muatan listrik atau Q, adalah muatan dasar yang dimiliki suatu
benda. Satuan Q adalah Coulomb, yg merupakan 6,24 X 10¹⁸
muatan dasar. Q adalah sifat dasar yang dimiliki oleh materi baik
itu berupa proton (muatan positif) maupun elektron (muatan
negatif). Muatan listrik total suatu atom atau materi ini bisa positif,
jika atomnya kekurangan elektron. Sementara atom yang
kelebihan elektron akan bermuatan negatif. Besarnya muatan
tergantung dari kelebihan atau kekurangan elektron ini. Oleh
karena itu muatan materi/atom merupakan kelipatan satuan dari
Q dasar. Dalam atom yang netral, jumlah proton akan sama
dengan jumlah elektron yang mengelilinginya (membentuk
muatan total yang netral atau tak bermuatan).
Muatan listrik dalam tubuh dibagi menjadi 2 yaitu:
1. Muatan listrik negatif terdapat di permukaan dalam membran.
2. Muatan listrik positif terdapat di permukaan luar membran.
• Potensial

Potensial listrik dalam tubuh sering disebut sebagai potensial saraf.


Di permukaan (atau membran) setiap neuron, terdapat beda
potensial listrik (voltase) akibat muatan negatif neto dipermukaan
dalam membran dan muatan positif neto di permukaan luar
membran. Muatan neto adalah hasil dari interaksi rumit antara ion –
ion positif dan negatif. Neuron dikatakan mengalami polarisasi (tegak
lurus dengan arah gerak gelombang). Bagian dalam sel biasanya
lebih negatif 60 sampai 90mV dari pada bagian luar.

Rumusnya yaitu:
Keterangan :
V : potensial listrik (Volt)
Q : muatan listrik (C)
W : usaha (J)
Arus dan Hambatan Listrik

Arus Listrik Hambatan Listrik


Gerakan electron dan proton inilah maka timbul Umumnya arus listrik dalam suatu konduktor
gerakan muatan listrik disebut sebagai “arus listrik”. mendapatkan hambatan (sama dengan
Arus listrik berjalan searah dengan gerakan proton tahanan) yang nilainya selalu tetap.
(berlawanan arah dengan gerakan electron). Aliran
listrik bisa terjadi karena adanya beda potensial R (resistensi) dengan satuan Ohm, I (kuat arus),
(tegangan) listrik di antara dua ujung konduktor. Arus V (potensial listrik). Dirumuskan sebagai berikut:
mengalir dari ujung berpotensial tinggi ke ujung
V = I.R
berpotensial rendah. Anggaplah arus listrik sebagai
arus air terjun.
Potensi Listrik pada berbagi keadaan sel
Tranduksi sinyal (penguatan sinyal, menentukan respon yang spesifik):
Potensial membrane istirahat
Sel mempunyai kemampuan memindahkan
ion dari satu sisi kesisi yang lain, kemampuan
Hiperpolarisasi
disebut aktifitas kelistrikan sel. Sel saraf yang
sedang beristirahat , mampu Hiperpolarisasi itu merupakan
mempertahankan perbedaan potensial listrik peningkatann beda potensial
(voltase) pada membran sel diantara bagian listrik antara ekstrasel dan
dalam sel dan cairan ekstraseluler di sekeliling
instrasel.
sel.

Depolarisasi Potensial Aksi


Merupakan penurunan beda
Potensial aksi timbul karena membran
potensial listrik antara ekstrasel
plasma sel yang dapat dirangsang,
(pencernaan diluar sel) dan intrasel
mempunyai saluran ion bergerbang
(didlm sel). membran sel ini disebut
voltase. Saluran ion jenis ini mempunyai
dalam keadaan potensial, dengan
gerbang yang membuka dan
suatu potential membran istirahat
menutup sebagai respons terhadap
90m Volt.
perubahan potensial membran.
Kelistrikan dan Kemagnetan
dalam bidang medis
1. Kelistrikan
Kelistrikan adalah sifat benda yang muncul dari adanya muatan listrik.

Manfaat listrik bagi kesehatan:


Terapi medan listrik tegangan tinggi yang berfungsi : merawat sakit kepala, sakit otot,
insomnia, darah tinggi, stroke, asma, haid tidak teratur, penuaan, lemah-lemah sendi dan
lain-lain.

Terapi medan listrik statik lemah yang berfungsi: menggantikan akupuntur sebagai metode
non invasif untuk mencegah atau merawat tekanan darah tinggi, sindrom menopause,
sakit gerakan, sakit kepala, sakit gigi, sakit punggung, dismenorrhea dan masalah klinis
lainnya.

Contoh alat:
- Transcutaneous electrical nerve stimulation (TENS), digunakan dengan tegangan rendah
untuk meredakan rasa sakit (persalinan, sendi, nyeri haid).
2. Kemagnetan
Magnet merupakan benda yang dapat menarik benda-benda lain di
sekitarnya seperti besi, baja, dan kobalt.

Manfaat kemagnetan bagi kesehatan:


a. Magnetic Resonance Imaging (MRI)
Membantu dokter mendapatkan tampilan struktur organ dalam yang
kompleks namun akurat. MRI menggunakan medan magnet untuk
menciptakan gambar secara rinci dan memungkinkan tampilan yang
berbeda ketinggiannya. Bagi pasien yang memiliki indikasi tumor di otak dan
gangguan saraf belakang disarankan memeriksakan diri menggunakan MRI.

Kekurangannya:
- tidak semua orang dapat masuk ke mesin tersebut.
- MRI sangat mahal sekali, sehingga untuk melakukan diagnosa
membutuhkan biaya yang sangat besar.
Kelebihan:
- meringankan depresi
- membantu operasi jantung
- mengobati radang sendi
Contoh dari Kelistrikan dan Kemagnetan
dalam Medis:

Elektromiogram (EMG) Elektroneurogram (ENG)

01 02
EMG (Elektromiogram)adalah Sebuah alat untuk mengukur
sebuah tes yang mengukur kelistrikan saraf yang dapat
aktivitas listrik dari otot atau menghasilkan data kelistrikan.
sekelompok otot. Alat yang
digunakan electromyograph.

Elektroretinogram (ERG) Elektroensefalogram (EEG)

03 04
Tes mata yang mengevaluasi
fungsi retina, film yang melapisi Rekaman aktivitas listrik otak, yang
bagian dalam mata. Uji ERG digunakan untuk mendiagnosis
membantu mendiagnosa kondisi neurologis (terkait otak dan
penyakit pada retina. Alat yang sistem saraf) seperti gangguan
digunakan Oftalmoskopi atau kejang (epilepsi).
funduskopi.
REFERENSI
https://www.ruangguru.com/blog/atom-molekul-dan-ion
https://slideplayer.info/slide/16514395/
https://www.pustakapengetahuan.com/2020/07/pengertian-muatan-listrik-beserta-rumus.html
http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/JUR._PEND._FISIKA/197701102008011-
RIDWAN_EFENDI/HAMBATAN_&_ARUS_LISTRIK_[Compatibility_Mode].pdf
http://nurse-yusnil.blogspot.com/2014/12/biolistrik.html
https://slideplayer.info/slide/12797645/
https://brainly.co.id/tugas/1802957#:~:text=ekstrasel%20adalah%20pencernaan%20yang%20terjadi,yan
g%20terjadi%20di%20dalam%20sel.
https://pdfcoffee.com/222669potensial-listrik-pada-berbagai-keadaan-se11-pdf-free.html
https://www.alodokter.com/fakta-tentang-terapi-listrik-untuk-penyakit-saraf-anda
http://hasmadewi11.blogspot.com/2015/03/kelistrikan-dan-kemagnetan-dalam-medis.html
https://slideplayer.info/amp/13936473/
http://hasmadewi11.blogspot.com/2015/03/kelistrikan-dan-kemagnetan-dalam-medis.html?m=1
https://www.alodokter.com/pemeriksaan-oftalmoskopi-pada-mata-dapat-mendeteksi-berbagai-
penyakit
https://ciputrahospital.com/apa-itu-neurologi/
Thank you

Anda mungkin juga menyukai