Anda di halaman 1dari 2

Mata Pelajaran : Penjasorkes

Hari /Tanggal : Rabu, 22 Juli

Guru Mapel : Muhammad Nurhamid, S.Pd

Materi Pelajaran : Permainan Bola Besar

A. Permainan Bola Besar

Dari jenis bola yang digunakan yakni bola yang berukuran besar. Dari segi alat yang digunakan,
Olahraga yang menggunakan bola berukuran besar terdapat beberapa cabang sebagai berikut:

1. Bola Voli
2. Bola basket
3. Sepak bola
4. Futsal
5. Sepak takraw
6. Rugby
7. Handball

Olahraga-olahraga tersebut merupakan olahraga tim dan melibatkan pemain yang banyak.
Persamaan dari olahraga tersebut adalah bola yang berukuran besar. Dalam peraturan
permainan memiliki ciri khusus dari masing-masing cabang olahraga. Sedangkan dari lapangan
yang di gunakan memiliki persamaan yakni berbentuk kotak memanjang dengan ukuran yang
berbeda.

B. Alat dalam permaian bola besar

a. Bola voli
Bola untuk permainan bola voli terbuat dari bahan karet yang lembut dan aman untuk di
gunakan dalam olahraga. Ukuran standar bola voli memiliki diameter 180mm- 200mm
dengan keliling 650mm- 670mm dan berat yang di anjurkan minimal 260gr – 280 gr dengan
tekanan 294,3 – 318,82 mbar.

b. Bola Sepak (sepak bola)

Bola sepak bola memiliki diameter 68–70 cm dengan berat 410–


450 gr. serta memiliki tekanan 8–12 psi, Ketika bola dijatuhkan ke
tanah, bola harus memiliki kelembaman sekitar 60 %, yang artinya
ketika dijatuhkan 1 meter dari tanah, bola akan memantul balik
dengan ketinggian 60 cm.
Warna bola tidak boleh sama dengan lapangan, karena lapangan
berwarna hijau,maka tidak boleh menggunakan bola berwarna
hijau.  meskipun FIFA tidak mengatur secara resmi tentang warna
bola.

c. Bola Basket
C.

Anda mungkin juga menyukai