Anda di halaman 1dari 2

TEORI ALGORITMA

Analogi :
- Jika sesorang ingin mengirim surat kepada kenalannya di tempat lain, langkah yang
harus di lakukan adalah :

Langkah langkah :
- Menulis surat
- Surat dimasukkan kedalam amplop tertutup
- Amplop dikasih alamat penerima dan pengirm
- Amlop ditempeli perangko secukupnya
- Pergi ke kantor pos terdekat untuk mengirimnya

Apa itu Algoritma?


Definisi :
- Urutan langkah ;angkah untuk memecahkan masalah yag disusn secara sistematis
dan logis
- Kammus besar Bahasa Indonesia : algoritma adaah urutan logis pengambilan
putusan untuk pemecahan masalah

Algoritma dibutuhkan untuk memerintah computer mengambil kangkah langkah


tertentu dalam menyelesakan masalah

Apa itu program/pemograman


Definisi :
- Kumpulan instruksi – instruksi tersendiri yang bianysa disbeut source code yang
dibuat oleh programmer (pembuat program)
- Program : realisasi dari algoritma
Program = Algoritma + Bahasa

Mengapa Algoritma ?
- Pembuatan atau penulisan algoritma tidak tergantu pada Bahasa pemograman
manapun
- Notasi algoritma dapat diterjemahkan ke dalam berbagai Bahasa pemograman
- Apapun Bahasa pemogramannya, output yang akan dikeluarkan sama karena
algoritmanya sama
-

Anda mungkin juga menyukai