Anda di halaman 1dari 2

Nama : Delantino Frederik

NIM : 193030703071
Jurusan/Kelas : IP/A
Mata Kuliah : Perbandingan Pemeriintahan
Dosen Pengampu : Revorlin Telaumbanua, S.IP., M.A

Provinsi Jawa Barat adalah salah satu provinsi di Indonesia yang ada di Pulau Jawa, ibu
kotanya berada di kota Bandung. Berdiri pada tanggal 4 Juli 1950. Pada tahun 2020
penduduk provinsi Jawa Barat berjumlah 48.274.162 jiwa, dengan kepadatan 1.365
jiwa/km². Luas Provinsinya 35.378 km². Gubernur yang menjabat masa kini ialah Ridwan
Kamil, dan Wakil Gubernur nya Uu Ruzhanul Ulum. Dasar hukum Provinsi Jawa Barat ada
pada UU No 11/1950. Secara administratif sejak tahun 2008, kabupaten dan kota di Provinsi
Jawa Barat berjumlah 26 kabupaten/kota terdiri atas 17 kabupaten dan 9 kota dengan 625
kecamatan dan 5.877 desa/kelurahan.

Kalimantan Tengah adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau
Kalimantan. Ibu kotanya adalah Palangka Raya. Berdiri pada tanggal 2 Juli 1958.
Berdasarkan sensus tahun 2010, Provinsi ini memiliki populasi 2.202.599 jiwa, luas
Provinsinya 153.564 km². Dasar hukum Provinsi Kalimantan Tengah ada pada UU No
10/1957. Di dalam pemerintahannya sendiri, Gubernur yang menjabat masa kini
ialah Sugianto Sabran, dan Wakil Gubernur nya Edy Pratowo. Secara administratif,
Kalimantan Tengah terdiri dari 13 kabupaten, 1 kota 153 kecamatan, 136 kelurahan, dan
1.547 desa.

KETERANGAN JAWA BARAT KALIMANTAN TENGAH


Berdiri 4 Juli 1950 2 Juli 1958
Dasar Hukum UU No 11/1950 UU No 10/1957
Luas Wilayah 35.378 km² 153.564 km²
Populasi 49,94 juta (2020) 2,65 juta (2019)
1) 9 Kota 1) 1 Kota
Pemerintahan 2) 17 Kabupaten 2) 13 Kabupaten
Administratif 3) 625 Kecamatan 3) 153 Kecamatan
4) 5.877 Desa/Kelurahan. 4) 136 Kelurahan
5) 1.547 Desa
1) 1 Sekretariat Daerah 1) 1 Sekretariat Daerah dengan
dengan 12 Biro dan 9 Biro dan Sekretariat
Sekretariat DPRD DPRD
2) 20 Dinas 2) 17 Dinas
Struktur Organisasi 3) 17 Badan 3) 11 Badan
Pemerintahan 4) 17 Lembaga Teknis 4) 1 Rumah Sakit Daerah
5) 3 Lembaga Lain 5) 1 Lembaga Lain
6) 3 Rumah Sakit Daerah 6) 1 Lembaga Museum
7) 121 Unit Pelaksanaan
Teknis Daerah
8) 1 unit Pelaksana Teknis
Badan

Anda mungkin juga menyukai