Anda di halaman 1dari 42

Table of Content

Table of Content 01 Create your first element

List of Terms that used in this books 03 - Element Text 13

Let’s get started 04 - Element Button 14

Start to create your own Chatbot 05 - Element Image 16

Design a conversation flow 06 - Element Carousel 18

Intro to Path feature 07 - Element Move path 20

List of default Path 08 - Element User input 22

List of Elements 10 - Element JSON API 24

Create your first path 11 - Element Counter 26

Table of contents - 01
Table of Content (continue)

- Element Sign Out 28

Send your first broadcast message 30

See your chatbot activity 32

Human-bot collaboration 37

- Tickets 39

Table of contents - 02
List of terms that used in this book

• Path : Sekumpulan jawaban dalam berbagai macam • User Input : Jawaban chat dengan tujuan mengumpulkan
bentuk (tulisan, gambar, dll) data. User akan melihat bentuk respon sebagai text biasa
tetapi semua respon atas user input akan dikumpulkan
• QnA : Pertanyaan dan jawaban standar dalam bentuk
dalam variabel yang diinginkan
form. Dapat berfungsi sebagai word trigger
• Carousel : Jawaban chat dalam bentuk gambar berseri yang
• Text Answer : Jawaban chat dalam bentuk teks
dapat dilengkapi dengan button
(mendukung emoji dan button)
• Counter : Fungsi untuk memberikan variasi jawaban dari
• Image Answer : Jawaban chat dalam bentuk gambar
trigger yang sama

• JSON API : Fungsi untuk meng-enable jawaban dinamis


• Statistic : Menu untuk melihat bagaimana aktivitas chatbot
dengan cara menghubungkan chatbot dengan sebuah
berinteraksi dengan user
sistem, tools, dan / atau database menggunakan API
• Live Chat : Menu untuk melihat dan menginterverensi
• Move to Path : Cara atau fungsi untuk berpindah ke path
percakapan chatbot dengan user
yang lain tanpa perlu menunggu respon maupun jeda
• Ticket : Menu untuk melihat dan memonitor hasil
percakapan user

List of Terms - 03
Let’s get started

Untuk dapat memulai menggunakan Vutura,


pertama-tama Anda perlu mengakses halaman login
yang berada pada link berikut : dashboard.vutura.io

Setelah muncul tampilan seperti pada gambar


disamping silahkan untuk memasukan email dan
password yang telah terdaftar sebelumnya.

Let’s get started - 04


Start to create your own Chatbot

Setelah anda login menggunakan e-mail dan


password yang telah terdaftar, kamu akan masuk ke
halaman create bot.

Pada halaman ini kamu dapat memulai membuat


chatbot dengan menekan tombol “+ Tambah
Chatbot” pada bagian kiri atas , lalu kamu dapat
memberi nama pada chatbot anda serta memberi
sedikit deskripsi mengenai fungsi bot kamu.

Pro Tips: Hal ini dapat membantu anda dalam


mengelola chatbot dengan jumlah yang banyak

Create your first Chatbot - 05


Design a conversation flow

Selanjutnya kamu dapat memulai men-design


conversation flow yang kamu kehendaki.

Conversation flow adalah rangkaian percekapan


yang telah diatur sedemikian rupa agar Chatbot
dapat berkomunikasi dengan user kamu sesuai
dengan konteksnya.

Dengan fitur Path dari Vutura kamu dapat bebas


mengatur jalannya alur percakapan dari Chatbot
kamu agar dapat berkomunikasi dengan pelanggan
kamu. Silahkan tekan tombol untuk memulai.

Design a conversation flow - 06


Intro to Path feature

Path adalah feature yang tersedia pada dashboard


vutura yang dapat membantu kamu men-design
conversation flow yang Anda inginkan.

Pada fitur ini tersedia 8 Element atau fungsi agar


Chatbot kamu dapat merespond dan beraksi sesuai
keinginan kamu dalam melayani custome, yakni:
Text, Image, Carousel, Move Path, User input, JSON
API, Counter, dan Sign Out.

Pada fitur Path juga tersedia beberapa Path default


yang memudahkan kamu untuk memulai men-design
conversation flow untuk Chatbot kamu.

Intro to Path feature - 07


List of Default Path

Pada halaman dari fitur Path tersedia 4 buah yaitu:


GREETING, ERROR, AUTH, REJECT.

Path GREETING merupakan path default yang


tersedia agar kamu dapat langsung merubah pesan
sapaan yang akan disampaikan oleh Chatbot kamu
ketika user mulai percakapan dengan Chatbot kamu.

Path ERROR merupakan path default yang tersedia


agar kamu dapat langsung merubah pesan untuk
merespon pertanyaan atau obrolan user yang belum
difahami oleh Chatbot kamu.

List of Default Path - 08


List of Default Path (part 2)

Path AUTH merupakan path yang berfungsi ketika


kamu ingin memilah informasi yang akan diutarakan
oleh Chatbot kamu kepada user tertentu dengan
menggunakan fungsi seperti “Login” sehingga
Chatbot dapat mengenali kepada siapa informasi
tersebut berhak disampaikan.

Path REJECT merupakan path yang berfungsi ketika


user kamu tidak termasuk user yang kamu izinkan
untuk mengakses informasi yang akan diberikan
oleh Chatbot kamu seperti respond berikut ini: “Maaf
aku belum kenal kamu siapa, mungkin kamu bisa…”

PRO TIPS : Path AUTH & REJECT sangat optional jika


kamu tidak ada kebutuhan untuk memilah user kamu.

List of Default Path - 09


List of Elements

Elements adalah fitur yang berupa fungsi-fungsi


agar Chatbot dapat merespon dan melakukan aksi
sesuai dengan yang diinginkan seperti menjawab
dengan text, image, carousel, dll.

Pada Vutura terdapat 8 Elements yaitu: text, image,


carousel, move path, user input, JSON API, Counter, &
Sign Out.

List of Elements - 10
Create your first path

Untuk memulai men-design conversation flow yang


kamu inginkan, pertama-tama tekan tombol “+ Path”
berwarna ungu yang ada di atas, lalu silahkan isikan
nama Path tersebut dengan nama yang dikehendaki.

PRO TIPS : Agar memudahkan dalam mengelola Path,


disarankan agar memberi nama Path dengan format
seperti “Parent-Child-Subchild” contoh: “Menu”;
“Menu-Pesanan” ; “Menu-Pesanan-Kue Coklat”

Create your first path - 11


Create your first path(part2)

Klik pada Path yang baru saja dibuat, akan terbuka


area kosong di sebelah daftar Path yang berisi
notifikasi kosong.

Pada side bar sebelah kanan terdapat component


yang akan digunakan untuk mengisi Path.

Create your first path - 12


Create your first element-text

Selanjutnya kita akan mengisi respon berupa teks


pada Path yang dibuat sebelumnya.

Klik pada tombol Text di sidebar kanan.


Isikan dengan kalimat jawaban bebas. Selanjutnya
klik tombol SAVE di pojok kanan atas.

Create your first element text - 13


Create your first element-Text(Button)

Kita juga bisa menambahkan button pada jawaban


text untuk memberikan variasi bentuk interaksi user
dengan chatbot

Klik tombol pensil pada kolom Text dalam


Path. Lalu klik Add Button

Create your first element text button - 14


Create your first element-Text(Button Path)

Klik kembali Add Button.

Pastikan kolom Type bertuliskan Path. Isi nama


button pada kolom Title. Pilih Path yang akan
menjadi tujuan ketika tombol ditekan pada kolom
Path Name. Dropdown menu yang berisi Path yang
bisa digunakan.

Lalu klik DONE. Setelah semua selesai, klik SAVE

Create your first element text button - 15


Create your first element-Image

Selanjutnya kita akan mengisi Path dengan bentuk


jawaban berupa gambar.

Klik icon image pada sidebar sebelah kanan.


Kita bisa memasukkan gambar dengan cara upload
file atau meng-input URL.

Create your first element image - 16


Create your first element-Image

File gambar yang bisa diupload adalah format jpg,


jpeg, dan png dengan size maksimal 750 kb.

Klik tombol CHOOSE FILE, lalu pilih gambar yang


ingin diupload. Setelah selesai, klik SAVE untuk
menyimpan perubahan.

Create your first element image - 17


Create your first element-carousel

Selanjutnya kita akan mengisi Path dengan bentuk


respon Carousel, yaitu gambar berseri yang bisa
divariasikan dengan button.

Klik icon Carousel pada sidebar sebelah


kanan. Akan muncul beberapa field yang harus diisi,
yaitu Gambar, Title, Description, dan Button.

Kita bisa menambahkan hingga beberapa card.

Create your first element carousel - 18


Create your first element-carousel

Klik Upload untuk mengisi file gambar carousel. File


yang diterima adalah jpg, jpeg, dan png dengan size
max 750 kb.

Lalu isi judul carousel pada kolom Title dan deskripsi


pada kolom Description. Berikan Button apabila
diinginkan dengan cara yang sama ketika membuat
button di text answer.

Create your first element carousel - 19


Create your first element – move path

Element Move Path


Element ini dapat kamu gunakan agar Chatbot kamu
dapat beraksi untuk menuju ke suatu percakapan
tertentu tanpa harus mengobrol secara berurutan.

Biasanya dalam suatu alur percakapan terdapat


beberapa tahap topik pembicaraan yang akan
diutarakan secara berurutan oleh Chatbot. Namun
tidak semua user suka untuk menerima informasi
yang sudah diketahui, sehingga user seringkali tidak
sabar dan inigin meloncati ke suatu topik
percakapan.

Create your first element move path - 20


Create your first element – move path

Adapun cara menggunakan element move path


adalah:
1. Pilih dan click path yang dikehendaki memiliki
fungsi tersebut
2. Click gambar pada menu element yang
terdapat di sisi kanan
3. Lalu akan muncul Kotak di tengah dengan field
yang dapat di click sehingga akan muncul list
dari pilihan path yang dapat dituju.
4. Lalu tekan Save pada posisi kanan atas.

Create your first element move path - 21


Create your first element – user input

Element User Input


Element ini dapat kamu gunakan agar Chatbot kamu
menanyakan dan menyimpan informasi layaknya
mengisi form kuesioner, seperti menanyakan nama;
email; nomor hp dll.

Informasi yang akan didapatkan dari user dapat


kamu simpan pada database yang kamu miliki
dengan cara memberikan variable seperti
nama_pelanggan

Create your first element user input - 22


Create your first element – user input

Adapun cara menggunakan element move user input


adalah:
1. Pilih dan click path yang dikehendaki memiliki
fungsi tersebut
2. Click gambar pada menu element yang
terdapat di sisi kanan
3. Lalu akan muncul Kotak di tengah dengan field
untuk memasukan pertanyaan yang akan
dilontarkan oleh Chatbot; lalu ada field dropdown
untuk memilih tipe data yang akan user respond
kepada chatbot tersebut; lalu ada field Variable
agar data yang diinputkan tadi memilikin
Variable pada data base anda.
4. Lalu tekan Save pada posisi kanan atas.

Create your first element user input - 23


Create your first element – JSON API

Element JSON API


Element ini dapat kamu gunakan agar
Chatbot kamu dapat menyajikan data dari
penyimpanan data kamu kepada user sesuai
dengan bentuk yang kamu inginkan
menggunakan API

Kamu dapat mengatur bentuk data yang


kamu inginkan untuk ditampilkan pada
jawaban chatbot kamu.

Create your first element JSON API - 24


Create your first element – JSON API

Adapun cara menggunakan element move JSON API


adalah:
1. Pilih dan click path yang dikehendaki memiliki
fungsi tersebut
2. Click gambar pada menu element yang
terdapat di sisi kanan
3. Lalu akan muncul Kotak di tengah dengan field
yang tersedia seperti pada gambar di samping
ini
4. Silahkan isikan nama elementnya seperti
carousel, lalu isikan url endpoint pada kolom url
tsb.
5. Lalu tekan Save pada posisi kanan atas.

Create your first element JSON API - 25


Create your first element – Counter

Element Counter
Element ini dapat kamu gunakan agar
Chatbot kamu melakukan respond yang sama
dalam hitungan tertentu kepada user kamu.

Misalnya Chatbot untuk booking pesawat.


Lalu ada user yang hendak menanyakan
apakah bisa booking hotel. Maka kamu dapat
atur untuk jawaban seperti “Maaf kami hanya
melayani untuk pemesanan tiket pesawat”
sebanyak yang kamu inginkan.

Sehingga user lebih merasa dilayani dengan


sepenuh hati bukan hanya dengan mesin
yang tidak faham

Create your first element counter - 26


Create your first element – Counter

Adapun cara menggunakan element move Counter


adalah:
1. Pilih dan click path yang dikehendaki memiliki
fungsi tersebut
2. Click gambar pada menu element yang
terdapat di sisi kanan
3. Lalu akan muncul Kotak di tengah dengan field
yang tersedia seperti pada gambar di samping
ini
4. Silahkan isikan berapa jumlah pengulangan yang
kamu inginkan, serta tujuan ketika pengulangan
tersebut telah mencapai angka maksimal.
5. Lalu tekan Save pada posisi kanan atas.

Create your first element counter - 27


Create your first element – Sign Out

Element Sign Out


Element ini dapat kamu gunakan ketika kamu
menggunakan path default AUTH . Element ini
berfungsi agar ketika user telah melakukan
“login” atau authentifikasi untuk mengakses
info tertentu user dapat keluar dan kembali ke
menu utama seperti user tidak dikenal.

PRO TIPS : Jika ada informasi yang


membutuhkan untuk diakses oleh user tertentu
sebaiknya gunakan kombinasi antara Path
AUTH serta Element Sign Out.

Create your first element sign out - 28


Create your first element – Sign Out

Adapun cara menggunakan element move JSON API


adalah:
1. Pilih dan click path yang dikehendaki memiliki
fungsi tersebut
2. Click gambar pada menu element yang
terdapat di sisi kanan
3. Lalu akan muncul Kotak di tengah dengan field
yang tersedia seperti pada gambar di samping
ini
4. Silahkan isi pesan yang kamu ingin sampaikan
kepada user kamu
5. Lalu tekan Save pada posisi kanan atas.

Create your first element sign out - 29


Send your first broadcast message

Mengenal Broadcast
Broadcast berguna untuk mengirimkan pesan dari
chatbot kamu ke semua customer yang terhubung,
maupun mengirimkan pesan ke kontak mau group
tertentu saja

Adapun caranya sebagai berikut:


1. Login dengan akun vutura kamu
2. Pilih atau klik menu broadcast pada menu
disamping
3. Setelah masuk ke page atau halaman
broadcast

Send your first broadcast message - 30


Send your first broadcast message

4. Pilih siapa aja yang akan dikirimkan pesan


broadcast bisa beberapa kontak atau group
- Kamu juga bisa membuat group baru
- Klik tombol "+ Group"

- Buat nama group


- Pilih kontak, lalu simpan
5. Setelah memilih penerima pesan broadcast, kamu
bisa mengetikan pesan yang dikirimkan pada
kolom dibawah.
6. Jika pesan sudah dimasukan, klik kirim untuk
mengirimkan pesan broadcast ke orang/group
yang telah dipilih
7. Lalu akan muncul notifikasi bahwa broadcast
kamu telah terkirim

Send your first broadcast message - 31


See your chatbot activity

Statistic berguna untuk memberikan data dari


aktivitas customer yang menggunakan chatbot
kamu.

Adapun cara untuk mengakses statistic sebagai


berikut:
1. Login dengan akun vutura kamu
2. Pilih atau klik menu statistic pada menu
disamping
3. Setelah masuk ke halaman atau page Statistic
4. Pilih data yang ingin dilihat
5. Lalu pilih atau klik lihat selengkapnya pada kotak
data yang ingin di lihat

See your chatbot activity - 32


See your chatbot activity

Statistic berguna untuk memberikan data dari


aktivitas customer yang menggunakan chatbot
kamu, data tersebut berguna untuk meningkatkan
kenyamanan customer kedepannya, dalam Statistic
terdapat fitur-fitur yang akan membantu kamu untuk
meningkatkan pelayanan terhadap customermu.

Number of Users
Berguna agar kamu bisa mengetahui atau melacak
jumlah usermu.

See your chatbot activity - 33


See your chatbot activity

Interaction by Chatbot
ini berfungsi agar kamu mampu melihat siapa saja
yang berinteraksi dengan chatbotmu

Unanswered Questions
Dengan fitur ini kamu dapat melihat kata atau pesan
apa saja yang tidak dimengerti oleh chatbot kamu,
lalu kamu bisa menambahkan pesan atau kata
tersebut ke dalam dialog chatbotmu.

Most Accessed Path


Berfungsi untuk memperlihatkan jumlah akses path
yang paling banyak dipilih oleh customer, juga
terdapat data seberapa banyak path yang diakses
oleh customer.

See your chatbot activity - 34


Human-bot collaboration

Mengenal Livechat
Live chat pada Vutura berguna untuk
menyambungkan pelanggan dengan Customer
Service yang akan menyelesaikan masalah yang
tidak bisa dipecahkan oleh chatbot, untuk terhubung
ke Live Chat customer harus minta dihubungkan
melalui chatbot. Caranya sebagai berikut:

1. Akan muncul notifikasi bahwa ada chat atau


pesan yang tidak dimengerti chatbot
2. Klik atau pilih icon notifikasi agar kamu
mengetahui pesan pada user mana yang tidak
mengerti chatbot.

Human-Bot Collaboration - 35
Human-bot collaboration

3. Lalu klik atau pilih nama user


- Kamu akan terhubung dengan chat pelanggan
- Kamu bisa lihat status user atau pelanggan kamu
Waiting yang artinya ada permasalahan yang
tidak bisa di selesaikan chatbotmu

4. Kemudian klik atau pilih tombol Take Over, lalu


akan muncul dialog konfirmasi dan pilih.

- Status user dari waiting akan berubah menjadi


With Agent

Human-Bot Collaboration - 36
Human-bot collaboration

5. Ketik pesan yang ingin kamu tanyakan, pada


bagian masukkan pesan
6. Klik enter atau klik icon send untuk
mengirimkan pesan kepada user atau pelanggan.
7. Apabila permasalahan telah terselesaikan klik atau
pilih tombol Resolved

8. Akan muncul imana memasukkan Judul,


Permasalahan, dan Solusi dari percakapan dengan
user agar kedepan hal tersebut bisa dikembangkan
pada chatbot kamu.
9. Apabila permasalahan telah terselesaikan klik atau
pilih tombol Resolved

Human-Bot Collaboration - 37
Human-bot collaboration

10. Setelah dikirim maka akan muncul pop-up


pemberitahuan bahwa permasalahan telah
terselesaikan.
11. Jika sudah selesai status user juga akan berubah
dari With Agent menjadi Solved

12. Problem yang terjadi dengan User telah selesai


kamu tuntaskan

Human-Bot Collaboration - 38
Human-bot collaboration - Tickets

Ticket merupakan monitoring dari Live Chat dimana


data yang diberikan merupakan hasil dari data yang
telah diselesaikan, diproses, maupun tertunda.

Melalui ticket kamu dapat melihat problem apa saja


yang sudah terselesaikan maupun yang masih
tertunda, dan dengan ticket kamu dapat mengetahui
hal apa saja yang sering menjadi hal yang tidak
mengerti oleh chatbotmu agar kedepannya bisa
dikembangkan dan meningkatkan pelaynan terhadap
pelanggan atau user.

Human-Bot Collaboration Tickets - 39


Human-bot collaboration - Tickets

1. Login dengan akun vutura kamu


2. Pilih atau klik menu tickets pada menu
disamping

3. Muncul page atau halaman Ticket, pada table


ticket kamu bisa klik bagian nama user untuk
mengetahui detail permasalahan yang dihadapi.

4. Kamu bisa melihat siapa saja user yang sering


dilayani oleh team CS atau Agentmu kemudian apa
saja issue yang sering terjadi, serta bagaimana
status dari permasalahan tersebut, dan berapa
lama waktu yang digunakan untuk menyelesaikan
permaslahannya.

Human-Bot Collaboration Tickets - 40


Human-bot collaboration - Tickets

5. Dengan data dari tiket kamu bisa untuk


mengetahui sejauh mana pelayananmu terhadap
pelanggan dan bagaimana tim kamu dalam
menangani permasalahan dengan pelanggan agar
bisa ditingkatkan dan menciptakan pelayanan
yang amat berkesan bagi pelanggan, kemudian
data tersebut juga bisa kamu gunakan untuk
menambahkan kata ataupun istilah baru kedalam
chatbotmu hingga dapat meningkatkan
keramahanya kepada pelanggan.

Human-Bot Collaboration Tickets 41

Anda mungkin juga menyukai