Anda di halaman 1dari 1

PROPOSAL PENGAJUAN EVENT

PERPUSTAKAAN SMK TELKOM MALANG

A. NAMA EVENT
MABAR “Makan Bareng” PUSTEL
B. DESKRIPSI EVENT
Deskripsi kategori ‘MABAR Pustel’
- Event dilaksanakan pada tanggal 24,26,27 Maret 2020
- Event dilaksanakan di Perpustakaan SMK Telkom Malang
- Di setiap cup pop mie ditempelkan sticker khusus dari Perpustakaan SMK Telkom Malang
- Prosedur dalam event ini yaitu istirahat ke-1 siswa dipersilakan untuk meminjam buku di
Perpustakaan guna mendapatkan voucher untuk ditukar dengan Pop Mie yang sudah diracik.
Penukaran voucher ini berlangsung pada istirahat ke-2.
C. PUBLIKASI
- Publikasi ke setiap kelas X dan XI SMK Telkom Malang
- Publikasi melalui sosial media Perpustakaan SMK Telkom Malang
D. WAKTU
Selama event berlangsung tiap hari pada saat diselenggarakan.
E. ANGGARAN BIAYA
- Sumber Dana Dari Kas Perpustakaan
- Sticker = Rp 1.000 x 20 =Rp 20 .000
- Pop Mie = Rp 65.000 x 2 dus = Rp 130.00

Total = Rp 150.000,-

Malang, 12 Maret 2020

Ketua Pustel Ketua Perpustakaan Ketua Panitia

Ananda Rafi Amanullah Drs. Fuad Choliq Memoreza Sabana

Anda mungkin juga menyukai