Latihan 2

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

1).

Definisi firewall
•Suatu,cara, sistem,atau mekanisme yang diterapkan baik terhadap perangkat keras,
perangkat lunak,maupun sistem itu sendiri.
•Tujuannya melindungi, baik dengan menyaring, membatasi, atau bahkan menolak suatu
atau semua hubungan dan kegiatan segmen pada jaringan pribadi dengan jaringan luar
yang bukan merupakan ruang lingkupnya (server,lan)
2).Perinsip dan cara kerja firewall
•firewall dapat memutuskan untuk mengijinkan atau memblokir lalu lintas jaringan
antara perangkat berdasarkan aturan yang pra-dikonfigurasi atau di tentukan oleh
administrator firewall
a.Packet filtering
•packet (potongan kecil data) dianalisasi dan dibandingkan dengan filter
•filter packet memiliki seperangkat aturan yang datang dengan tindakan menerima dan
menolak packet yang pra-dikonfigurasi atau dapat dikonfigurasi secara manual oleh
administrator firewall.

Anda mungkin juga menyukai