Anda di halaman 1dari 1

Threats (Ancaman)

1. Panel surya terbuat dari beberapa bahan yang tidak ramah lingkungan. Daur ulang panel surya
yang tak terpakai lagi dapat menyebabkan kerusakan lingkungan jika tidak dilakukan dengan hati-
hati karena silikon, selenium, kadmium, dan sulfur heksafluorida (merupakan gas rumah kaca),
kesemuanya dapat ditemukan di panel surya dan bisa menjadi sumber pencemaran selama proses
daur ulang.

2. Panel Surya jenis “Monokristal (Mono-crystalline)” yang dipakai dalam teknologi aerator tidak
akan berfungsi baik ditempat yang

Cahaya mataharinya kurang (teduh), efisiensinya juga akan turun secara drastis dalam cuaca
berawan. Jika menggunakan panel surya ini pada musim penghujan tidak akan efektif terutama di
Indonesia yang hanya memiliki 2 musim.

3. Desain atau komponen panel surya yg diletakkan terus menerus ditempat terbuka dapat mudah
berkarat jika tidak menggunakan cat besi yg bagus,dan dapat menyebabkan kerusakan, kerusakan
yang terjadi pada alat panel surya itu sendiri akan mengakibatkan bahan – bahan kimia beracun yang
ada di dalam panel surya tersebut akan menguap dan mencemari udara disekitarnya, khususnya
daerah kolam tempat nila dan akan menyebabkan kerugian.

4. Biaya instalasi dan operasional solar cell masih terlalu tinggi sehingga tidak dapat dijangkau oleh
usaha kecil tingkat menengah ke bawah.

Sollar Cell Biologi D

1. Siti Maryam 1908106134

2. Tyas Nur Awwaliyah 1908106126

3. Arini Cahya Robbani 1908106125

4. Fhany Rachmawati 1908106138

5. Nur Aisiah Jamil 1908106129

6. Asri Nabilatun Nufus 19081061145

7. Iya Maulana 1908106055

8. Novi Amelia 1908106132

Anda mungkin juga menyukai