Anda di halaman 1dari 1

PENGGUNAAN INFUS PUMP :

1. Hubungkan alat dengan sumber listrik


2. Tekan tombol ON yang terletak dibawah layar
3. Tekan YES maka akan tampak di layar angka 000,9 dan VOL, TIME, SF
4. Tekan tombol VOL untuk memasukan jumlah cairan dalam kolf kemudian tekan kembali tombol
VOL
5. Tekan tombol TIME untuk memasukan jumlah jam pemberian cairan kemudian tekan kembali
tombol TIME akan tampak dilayar tulisan RATE
6. Tekan tombol RATE maka akan tampak jumlah angka cairan per jam
7. Tekan tombol START untuk menjalankan

Untuk mengganti kecepatan dengan cara :

1. Tekan tombol START kemudian tekan C isikan angka baru, lalu tekan tombol START
2. Tekan angka kecepatan baru, kemudian tekan tombol RATE
3. Jika sudah selesai, matikan alat dengan menekan tombol OFF, kemudian rapikan alat dan
kembalikan pada tempat yang sudah ditentukan dalam kondisi siap pakai.

Anda mungkin juga menyukai