Anda di halaman 1dari 5

Determinan Matriks

Peserta didik dapat


menerapkan determinan
Tujuan matriks dengan benar
Pembelajaran Peserta didik dapat
menganalisis determinan
matriks secara tepat dan
mandiri
Ingat ya,
hanya terjadi
pada matriks
ordo nxn

Determinan dari matriks A dapat dituliskan:


det(A) atau |A|
Determinan Matriks 2x2

Diagonal Utama/Primer Diagonal Sekunder

det (A) = (ad)-(bc)


Contoh 1.

Maka, det B = (3.2) – (-1.2) = 6 – (-2)


=6+2
=8
Contoh 2

Dapatkah kamu menentukan determinan matriks berikut?

Note:
Matriks dengan
Jawab: determinan
bernilai 0 disebut
Det C = (2.6) - (4.3) MATRIKS
SINGULAR
= 12 – 12
=0
Latihan 1

1
2 −1
Diketahui matriks M = ,
−4 3
Tentukan determinan M!

2
𝑥 −1
Diketahui matriks P = , Jika matriks P adalah
4 2
Matriks SINGULAR, tentukan nilai x yang memenuhi P!

Anda mungkin juga menyukai