Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK, MENENGAH, DAN JANGKA PANJANG

SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) AL MA’ARIF

A. Program Jangka Pendek ( 1 Tahun )


1. Bidang Kurikulum
 Menggunakan kurikulum KTSP 2013
 Sesuai dengan materi diharuskan menggunakan alat peraga untuk semua mata
pelajaran
 Memberikan bimbingan secara khusus kepada siswa berbakat, guna
memepersiapkan siswa mengikuti lomba
 Memberikan tambahan pelajaran kepada siswa dengan cara mengadakan
perbaikan dan pengayaan
 Mengefektifkan program remedial
 Mengadakan penilaian setiap akhir bulan, tengah semester dan akhir semester
2. Bidang Pengembngan Sumber Daya Manusia
 Mengefektifkan program KKG
 Mengadakan pelatihan guru (pengembangan silatus, rpp, dan penilaian)
 Mengikut sertakan guru dalam kegiatan seminar nasional
 Setiap guru kelas membuat penelitian Tindakan Kelas (PTK) untuk
mengelompokkan siswa pandai, sedangng dan kurang. Dengan dasar itulah
guru dapat memberikan layanan kepada siswa secara tepat
 Mengadakan MABIT (Malam Bina Iman dan Taqwa) setiap 1 bulan sekali
 Mengadakan pengajian rutin bulanan untuk orangtua dan siswa setiap awal
bulan minggu pertama
3. Bidang Kesiswaan
 Mengadakan bimbingan kepada siswa berbakat dengan membenttuk
kelompok belajar yang dipandu oleh gurudan orangtua murid baik dalam
bidang akademik maupun non akademik
 Mengikuti lomba olympiade
 Menikuti lomba O2SN, FLSN
 Pembiasaan Shalat dhuha, shalat berjamaah dan shalat jum’at
 Pembiasaan hafalan al qur’an, tadarus, dan baca tulis al qur’an
 Melaksanakan hari besar agama
 Mengadakan program santri mondok dan kegiatan pesantren kilatMengikuti
Lomba terbuka bidang akademik/non akaemik
 Memberikan penyuluhan kesehatan dari dokter puskesmas
 Mengadakan program Parenting
 Melaksanakan Upacara Bendera setiap hari senin
 Melaksanakan kegiatan kepramukaan
4. Bidang Sarana dan prasarana
 Melengkapi administrasi kelas
 Melengkapi alat peraga
 melengkapi sarana olahraga
 Melengkapi sarana belajar siswa
 Pengadaan lemari buku
 Melengkapi buku guru dan siswa
 Pengadaan komputer
B. Program Jangka Menengah ( 4 Tahun )
1. Bidang Kurikulum
 Menggunakan Kurikulum KTSP 2013
 Sesuai dengan materi diharuskan menggunakan alat peraga untuk semua mata
pelajaran
2. Bidang Kesiswaan
 Siswa memiliki keimanan dan ketaqwaan yang kuat
 Siswa mampu menguasai hafalan al qur’an juz 29,30 dan suart pilihan
 Menguasai dasar teknologi (IT)
 Melaksanakan kegiatan ekstra kurikuler untuk pengembangan bakat siswa
3. Bidang Sarana dan Prasarana
 Merenovasi ruang kelas sesuai dengan kebutuhan, dengan skala prioritas
 Membangun Ruang Kelas Baru, ruang perpustakaan
 Membangun lapang olahraga
 Merenovasi MCK siswa dan guru
 Mengadakan sumur bagi kebutuan siswa dan guru
C. Program Kerja Jangka Panjang ( 8 Tahun )
1. Bidang Kurikulum
 Menggunakan kurikulum KTSP
 Sesuai dengan materi diharuskan menggunakan alat peraga untuk semua mata
pelajaran
 Memanfaatkan Teknologi sebagai media informasi
 Menghasilkan lulusan/alumni yang mampu melanjutkan ke jenjang
pendidikan menengah
 Menghasilkan alumni yang berakhlakul karimah
 Menghasilkan lulusan yang mampu menghafal al quran minimal
2. Bidang Kesiswaan
 Mengadakan Study banding ke sekolah lain
 Mengadakan Kegiatan bersama dengan SD lain
 Siswa terampil sesuai dengan bakat dan minatnya
 Siswa mampu menjuarai minimal 2 cabang lomba di tingkat kecamatan dan
kabupaten
 Mengadakn kegiatan ekstra kurikuler untuk pengembangan bakat siswa
3. Bidang Sarana dan Prasarana
 Merenovasi ruang kelas sesuai dengan kebutuhan, dengan skala prioritas
 Membangun Ruang Kelas Baru, ruang perpustakaan dan asrama siswa
 Membangun pagar sekolah
 Merenovasi MCK siswa dan guru
 Mengadakan sarana lapang olahraga
 Membuat ruang UKS
 Membuat sumur sebagai sumber air sekolah

Anda mungkin juga menyukai