Anda di halaman 1dari 14

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Awalnya, teknologi diciptakan untuk mempermudah setiap


kegiatan manusia. Lahir dari pemikiran manusia yang berusaha untuk
mempermudah kegiatan-kegiatannya yangkemudian diterapkan dalam
kehidupan. Kini teknologi telah berkembang pesat dan semakinmaju seiring
dengan perkembangan zaman sehingga terjadi pengalihan fungsi
teknologi. Contohnya pada salah satu fasilitas canggih pada masa ini yang akan
dibahas yaitu mengenaitelepon genggam yang lebih dikenal dengan sebutan
handphone.

Beberapa tahun yang lalu handphone (HP) yang hanya dimiliki oleh
kalangan tertentu yangmemang benar-benar membutuhkan itu untuk
kelancaran pekerjaannya. Seiring berjalannya waktu handphone b i s a d i m i l i k i
oleh semua kalangan. Baik yang sangat membutuhkanmaupun
y a n g k u r a n g m e m b u t u h k a n . K a r e n a s e k a r a n g handphone d i l e n g k a p i
d e n g a n  beberapa fitur yang membuat handphone memiliki beberapa fungsi
selain menelepon atausaling berkirim pesan singkat. Handphone kini bukan
lagi sekadar alat untuk berkomunikasi. Namun juga sebagai gaya hidup,
penampilan, tren dan prestise. Di kalangan remaja menggunakan
handphone sebagai alat multi fungsi karena multi fungsi tersebut para
remaja dapat menggunakan secara positif dan negatif tergantung dari tiap
individu.

1.2 Rumusan Masalah

1. Apa defenisi handphone?


2. Apa peranan telepon genggam terhadap kehidupan remaja?
3. Apa dampak penggunaan handpone bagi pelajar?
4. Bagaimana tindakan yang harus dihindari dalam penggunaan
handpone?
1.3 Tujuan

1. Dapat mengetahui pengaruh dan dampak yang ditimbulkan dari


penggunaan handpon bagi remaja/pelajar
2. Mengetahui tindakan-tindakan yang harus dihendari dalam penggunaan
hanphone

1.4 Metode Penulisan

Dalam penulisan makalah ini, metode yang kami gunakan adalah metode
deskriptif, yaitu dengan cara menjelaskan gambaran keadaan-keadaan yang
sesungguhnya sesuai dengan permasalahan dan mengambil sumber dari buku-
buku dan internet.
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 Definisi Handphone

Telepon genggam atau handpone adalah sebuah perangkat telekomunikasi


eletronik yang mempunyai dasar yang sama dengan telepon fixed line
sehinggakonvesional namun dapat dibawa keman-mana (portable) dan
tidak perlu disambungkan dengan jaringan telepon menggunakan kabel.

2.2 Peranan handphon Terhadap Kehidupan Pelajar

Begitu besar pengaruh kemajuan teknologi terhadap nilai-nilai


kebudayaan yang dianut masyarakat, baik masyarakat perkotaan maupun
pedesaan.. Kemajuan teknologi seperti televise, telepon, dan telefon genggam
(HP), bahkan internet bukan hanya melanda masyarakat, namun juga telah dapat
dinikmati oleh masyarakat di pelosok-pelosok desa. Akibatnya, segala informasi
baik yang bernilai positif maupun negatif, dapat dengan mudahdi akses oleh
remaja. Dan di akui atau tidak, perlahan-lahan mulai mengubah pola hidup
dan pola pemikiran masyarakat khususnya remaja di pedesaan dengan segala
image yang menjadiciri khas mereka.

Dampak positif dan juga negative terhadap kehidupan masyarakat


terutama kaum remaja yang notabanenya selalu tertarik untuk mencoba hal-hal
baru, sedangkan dari segi psikologis, kondisi kejiwaan merupakan usia yang
paling rawan terhadap pengaruh- pengaruh yang datang dari luar.

Saat ini dapat kita lihat betapa kemajuan teknologi telah mempengaruhi
gaya hidup dan pola piker remaja. Mereka banyak berinteraksi dengan teknologi
seperti televise, Handpone ataupun internet. D a n j u g a s e c a r a p e n g a r u h ,
m e r e k a l a h y a n g p a l i n g r e n t a n terkena pengaruh/dampak negatif dari
teknologi tersebut. Kalau dulu kita lihat para siswa  bersekolah dengan
hanya membawa buku-buku pelajaran ataupun alat tulis, kini dapat kitasaksikan
para siswa berangkat sekolah dengan Handphone sebagai bawaan wajib
mereka.E n t a h sebetulnya mereka benar-benar membutuhkan
handphone t e r s e b u t s e b a g a i a l a t k o m u n i k a s i a t a u t i d a k , y a n g j e l a s
b a g i r e m a j a handphone m e r u p a k a n s a r a n a g a u l y a n g mutlak yang
mereka miliki. Semakin bagus handphone yang mereka punya, semakin
merasagaul dan merasa percaya diri

Dari mana para remaja itu memperoleh handphone tersebut? Mereka


memperolehnya dari orang tua mereka masing-masing. Dan umumnya, para
orang tua itu merasa bangga bisamemenuhi segala kebutuhan dan permintaan
anaknya tanpa mereka memperhatikan dampak yang akan timbul dari apa
yang mereka para yang akan timbul dari apa yang mereka para orang tua
berikan pada anak. Itulah ungkapankasih sayang orang tua yang mungkin
cara penyampaiannya kurang tepat.

Memberikan alat komunikasi seperti handphone kepada anak,


sesungguhnya bukanhal yang salah, karena dengan handphone tersebut,
mungkin orang tua berharap komunikasid e n g a n s a n g a n a k l e b i h mu d a h
d a n l a n c a r , a ka n t e t a p i , h a l t e r s e b u t m e n j a d i b o o me r a n g ketika
ternyata handphone tersebut disalahgunakan oleh anak untuk hal-hal yang
negatif seperti menyimpan foto-foto ataupun video porno dan juga di
gunakan sebagai alat yangmemperlancar komunikasi dengan lawan jenis
untuk hal-hal yang kurang bermanfaat seperti pacaran, sehingga dengan
handphone t e r s e b u t b e r d a m p a k n e g a t i f p a d a a n a k k h u su s n y a remaja
seperti terjadinya pergaulan bebas, seks di luar nikah dan menurunnya prestasi
belajar  bahkan juga bisa terjadi anak mengambil uang ataupun barang berharga
milik orang tuanyatanpa izin hanya untuk membeli pulsa.

Karena itu, orang tua hendaknya benar-benar mempertimbangkan


matang-matang segala dampak ya n g akan timbul sebelum
m e mu t u s k a n u n t u k m e m b e r i k a n handphone a t a u p u n b e n d a - b e n d a
l a i n i y a n g i s e k i ra n y a i b e r d a m p a k i n e g a t i f i t e r h a d a p i p e r k e m b a n g a n
anakyang sudah memasuki tahap remaja.

Masa remaja adalah masa pencarian jati diri, dan bisa saja dalam proses
pencarian jatidiri itu remaja tersebut melalui jalan yang benar atau jalan yang
salah.
Pada saat ini, banyak anak muda yang menggunakan barang elektronik
yang sudah canggih. Salah satunya adalah Handphone(HP), yang sering kita
gunakan untuk alat berkomunikasi. Handphone yang kita gunakan umumnya
digunakan untuk berkomunikasi, tapi tidakkah anda tau bahwa anak muda sering
menyalah gunakannya,yaitu untuk melihat hal-hal yang semestinya tidak patut
mereka lihat apalagi sebagai pelajar. Bayangkan jika para pelajar melihat hal-hal
seperti itu. Sekalipun belum ada pembuktian secara akademis, bahwa maraknya
peristiwa penyimpangan seksual dan pernikahan dini saat ini adalah didorong
oleh penyalah gunaan tekologi seperti situs porno di HP.

Rancangan Undang-Undang agar pelajar tidak diperbolehkan membawa


handphone diperbincangkan di mana-mana. Perilaku pelajar dewasa ini semakin
menjadi-jadi. Tak sedikit pelajar yang ketahuan menyimpan video dan foto yang
tidak senonoh di handphone. Belum lagi, handphone juga digunakan untuk
tukaran jawaban ujian. Sebagaimana perkembangan zaman yang modern , saya
melakukan penelitian ini dengan tujuan untuk mengetahui seberapa besar
pengaruh HP saat ini bagi pelajar di Indonesia.

2.3 Dampak Positif Penggunaan Handpone

1. Mempermudah komunikasi. Misalnya saja ketika orang tua atau pihak


keluarga akan menjemput anak ketika pulang sekolah/selesai melakukan
kegiatan diluar rumah.
2. Menambah pengetahuan tentang perkembangan teknologi. Karena
bagaimanapun teknologi ini hari ini sudah merambah hingga ke pelosok-
pelosok desa.
3. Memperluas jaringan persahabatan. 

2.4 Dampak Negatif Penggunaan Handpone

1. Mengganggu Perkembangan Anak. Dengan canggihnya fitur-fitur yang


tersedia di hand phone (HP) seperti : kamera, permainan (games) akan
mengganggu siswa dalam menerima pelajaran di sekolah. Tidak jarang
mereka disibukkan dengan menerima panggilan, sms, miscall dari teman
mereka bahkan dari keluarga mereka sendiri. Lebih parah lagi ada yang
menggunakan HP untuk mencontek (curang) dalam ulangan/ujian. Bermain
HP saat guru menjelaskan pelajaran dan sebagainya. Kalau hal tersebut
dibiarkan, maka generasi yang kita harapkan akan menjadi budak
teknologi.
2. Efek radiasi. Selain berbagai kontroversi di seputar dampak negatif
penggunaannya,. penggunaan HP juga berakibat buruk terhadap
kesehatan, ada baiknya siswa lebih berhati-hati dan bijaksana dalam
menggunakan atau memilih HP, khususnya bagi pelajar anak-anak. Jika
memang tidak terlalu diperlukan, sebaiknya anak-anak jangan dulu diberi
kesempatan menggunakan HP secara permanen.
3. Rawan terhadap tindak kejahatan. Ingat, pelajar merupakan salah satu
target utama dari pada penjahat. Apalagi HP merupakan perangkat yang
mudah dijual, sehingga, anak-anak yang menenteng HP "high end" bisa-
bisa dikuntit maling yang mengincar HPnya. 
4. Sangat berpotensi mempengaruhi sikap dan perilaku siswa. Jika tidak ada
kontrol dari guru dan orang tua. HP bisa digunakan untuk menyebarkan
gambar-gambar yang mengandung unsur pornografi. 
5. Pemborosan. Dengan mempunyai HP, maka pengeluaran kita akan
bertambah, apalagi kalau HP hanya digunakan untuk hal-hal yang tidak
bermanfaat maka hanya akan menjadi pemborosan yang saja.
6. Menciptakan lingkungan pergaulan sosial yang tidak sehat. Ada keluarga
yang tidak mampu, tetapi karena pergaulan dimana teman-temannya
sudah dibelikan HP sehingga mereka merengek-rengek kepada orang
tuanya padahal orang tuanya tidak mampu
7. Membentuk sifat hedonisme pada anak. Ketika keluar gadget terbaru yang
lebih canggih, mereka pun merengek-rengek meminta kepada orang tua,
padahal mereka sebenarnya belum memahami benar manfaat setiap fitur-
fitur baru secara menyeluruh.
8. Anak kita akan sulit diawasi, khususnya ketika masa-masa pubertas, disaat
sudah muncul rasa ketertarikan dengan teman cowok/ceweknya, maka HP
menjadi sarana ampuh bagi mereka untuk komunikasi, tetapi komunikasi
yang tidak baik, hal ini akan mengganggu aktifitas yang seharusnya
mereka lakukan, shalat, makan, belajar bahkan tidur !! Karena mereka
asyik sms-smsan dengan teman lawan jenisnya.
9. Nah, yang terakhir ini rasanya dulu ada penelitian yang pernah saya baca,
efek sampingan jari yang kebanyakan memencet tombol ketika sms-an,
bukankah ujung jari memiliki jutaan syaraf ? apalagi disaat anak-anak pada
usia pertumbuhan, tentu kita tidak ingin pertumbuhannya terganggu gara-
gara fungsi syaraf yang terhambat pertumbuhannya karena keseringan
dipencet ?
 
2.5 Tindakan yang Dilakukan untuk Menghindari Penyalahgunaan
Handphone

Handphone yang selalu digunakan oleh para pelajar dapat mempengaruhi


perstasi belajar siswa. Hal tersebut dapat terjadi jika pelajar tidak dapat
menghindari penyalahgunaan handpone.. Maka dari itu, pelajar melakukan
tindakan untuk menghindari penyalahgunaan Handphone. Tindakan
tersebut diantaranya adalah:
1. M e n o l a k a j a k a n t e m a n u n t u k m e n y i m p a n m a u p u n m e l i h a t
h a l - h a l y a n g m e y a n g k u t  pornoaksi dan pornografi.
2. Tidak membawa handphone ke sekolah atau mematikanhandphone
saat pelajaran berlangsung agar tidak mengganggu konsentrasi belajar.
3. Ketika berada di rumah, mengatur watu sebaik-baiknya antara belajar dan
memanfaatkan handphone
4. Membatasi penggunaan handphone
5. Menghindari mengakses situs porno atau mendownload konten-
konten porno.
6. Memanfaatkan andphone seperlunya.
7. Meminta orangtua untuk mengontrol penggunaan handphone
BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Pelajar zaman sekarang sudah tidak asing lagi dengan hanpone. Mereka
menggunakani handphonei untuki komunikasi,i internet,i game, mendengarkan
musik, dan melihat gambar ataupun video. Alasan pelajar selalu
m e n g g u n a k a n handphone dalam aktifitasnya adalah, handphone merupakan
alat komunikasi maupun alat pencari informasi y a n g p a l i n g m u d a h ,
praktis, dan cepat. Manfaat handphone b a g i pelajar adalah
u n t u k   mempermudah komunikasi, mendapatkan informasi, mencari
hiburan serta mempermudahdalam mengerjakan tugas-tugas sekolah.
Handphone t e l a h menjadi bagian dari kehidupan pelajar,
s e h i n g g a k e b e r a d a a n handphone m e n y e b a b k a n a d a n y a d a m p a k
positif maupun negatif. Dampak positif d a r i handphone adalah
mempermudah dalam pencarian informasi dan komunikasi, selain
itu,d a p a t m e n j a d i k a n p e l a j a r t i d a k g a g a p t e k n o l o g i . A d a p u n
dampak negatifnya, y a i t u mengganggu belajar siswa, berakibat
buruk pada perilaku,kesehatan, dan sikap siswa, serta mengakibatkan
pemborosan. Untuk itu sangat diperlukan pembatasan serta arahan dari orangtua
dalam menggunakan handphone.
Salah satu teknologi yang saat ini sedang trend dan telsh
merakyat bagi masyarakat Indonesia adalah handphone untuk berbagai
kalangan masyarakat. Handphone sekarangsudah menjadi kebutuhan
pokok masyarakat Indonesia. Disamping harga yang ditawarkancukup
terjangkau, berbagai fitur  handphone juga diberikan sebagai penunjang
majunyateknologi.

3.2. Saran

1. Diharapkan kepada pelajar untuk menggunakan nalar dan


pikirannya dalammemanfaatkan hanphone
2. S e b a i k n y a pelajar menggunakan handphone seperlunya dan
penggunaannya sesuaidengan kondisi agar dampak buruk dari handphone
tidak terjadi
3. Pihak orangtua sebaiknya selalu mengontrol anaknya dalam
menggunakan handphone
4. Pihak guru sebaiknya tidak mengijinkan muridnya untuk
menggunakan
Handphone saat jam pelajaran, terkecuali jika diperlukan
5. Pihak sekolah hendaknya tidak mengijinkan siswanya
menghidupkanHandphone saat jam belajar.
DAFTAR PUSTAKA

Ahira,anne.” Pengaruh Handphone Terhadap Prestasi belajar


S i s w a ” h t t p : / / w w w .  Anneahira .com /pengaruh-handphone-
terhadap-prestasi-belajar-siswa.htm . Diakses 20 februari 2012

Annita. 2009. “Dampak Handphone Bagi Pelajar” .http: // artikelpgsd1b2009


.blogspot.com /2009/12/dampak-handphone-bagi-pelajar.html .Diakses 20 februari
2012

Dephy. 2009. “Dampak HP Bagi Pelajar”.http://dephy1993.


w o r d p r e s s . c o m / 2 0 0 9 / 11/17/dampak-hp-bagi-pelajar/. Diakses 20
februari 2012
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT yang telah menolong hambanNya


menyelesaikan makalah ini dengan penuh kemudahan. Tanpa
pertolongan Allah SWT mungkin penyusun tidak akan sanggup
menyelesaikannya dengan baik.
Makalah ini disusun agar pembaca khususnya para pelajar
d a p a t m e n g e t a h u i p r o s e s p e m e c a h a n d a n  pengayakan yang kami
sajikan berdasarkan pengamatan dari berbagai sumber. Makalah inidi susun oleh
penyusun dengan berbagai rintangan. Baik itu yang datang dari diri
penyusunmaupun yang datang dari luar. Namun dengan penuh
kesabaran dan terutama pertolongandari Tuhan akhirnya Makalah ini dapat
terselesaikan.
Makalah ini memuat tentangt “ DAMPAK PENGGUNAAN HANDPHONE
DI  KALANGAN PELAJAR” dan sengaja dipilih karena menarik
perhatian penulis u n t u k   dicermati dan perlu mendapat
dukungan dari semua pihak yang peduli terhadap dunia
Kesehatan. Penyusun juga mengucapkan terima kasih kepada guru pembimbing
yang telah banyak membantu penyusun agar dapat menyelesaikan Makalah ini.
Semoga Makalah ini dapat memberikan wawasan yang lebih luas
kepada pembaca. Walaupun Makalah ini memiliki kelebihan dan
kekurangan.iPenyusun mohoniuntuk saran dan kritiknya. 

Wassalam

Penulis
 
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ...................................................................................... i

DAFTAR ISI ................................................................................................... ii

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang ........................................................................ 1

1.2 Rumusan Masalah .................................................................. 1

1.3 Tujuan ...................................................................................... 2

1.4 Metode Penulisan ................................................................... 2

BAB II PEMBAHASAN

2.1 Defenisi Handpone .................................................................. 3

2.2 Peranan Handpone Terhadap Kehidupan Remaja ................. 3

2.3 Dampak Positif Penggunaan Handpone ................................. 5

2.4 Dampak Negatif Penggunaan Handpone ............................... 5

2.5 Tindakan Yang Harus Dilakukan Untuk Menghindari

Penyalahgunaan Handpone .................................................... 7

BAB III PENUTUP

3.1 Kesimpulan ............................................................................ 8

3.2 Saran ....................................................................................... 8

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... 10


MAKALAH

DAMPAK PENGGUNAAN HANDPHONE


DI  KALANGAN PELAJAR

Disusun Oleh :
MUH. RONI ZAKARIA
MUH. ASMAUL HUSNA
BUNGA LESTARI
SITTI NUR ANISYAH
NUR
LISA SUKRIANTI
KELAS : XI IPA A
KELOMPOK :

Sma negeri 1 tongkuno


2015

Anda mungkin juga menyukai