Anda di halaman 1dari 2

 Analisis swot

1) Kekuatan (Strengths) :

 Belum ada perusahaan pudding buah sejenis yang ada didaerah

Banjarbaru.,martapura sekitarnya.

 Memiliki daerah pemasaran yang jelas.( Banjarbaru.,martapura

sekitarnya)

 Harga dari pudding ini cukup murah karena berbagai macam ukuran

pack yang disediakan sehingga dapat terjangkau oleh semua kalangan

masyarakat/konsumen.

 Bahan baku yang digunakan merupakan buah-buahan segar yang kaya

akan manfaat

2) Kelemahan (Weaknesses) :

 Tata letak usaha kurang rapi sehingga berpengaruh pada proses

produksi.

 Kurangnya karyawan sehingga mengalami kesuitan saat mendapat

pesanan dalam jumlah besar.

 Bahan baku buah yang digunakan merupakan buah musiman

3) Peluang (opportunity) :

 Melihat banyaknya masyarakat yang membutuhkan cemila/dessert

untuk diet terutama kalangan remaja dan dewasa yang inging

mempertahankan berat badan

 Sebagian besar penjual pudding yang ada hanya menawarkan rasa

yang umum sehingga kami menawarkan variasi rasa yang berbeda

dengan campuran buah baik buah musiman/local dan sayur wortel .


 Karena pudding ini bisa dinikmati oleh semua usia dari yang anak-

anak sampai yang tua, maka pasar sasarannya mencakup semua

kalangan masyarakat/konsumen .

4) Ancaman (Threats):

Pesaing yang terus bertambah dari berbagai kota daerah pemasaran

dengan mutu produk pesaing yang tak kalah bagus. Dan apabila pelayanan dan

kualitas yang kita berikan kepada konsumen kurang memuaskan, maka

konsumenpun akan merasa kecewa, sehingga usaha ini akan terancam

bangkrut. Untuk mengatasi masalah tersebut, maka kami dalam menjalankan

usaha ini akan selalu memberikan pelayanan dan kualitas produk yang terbaik

kepada semua konsumen. Kualitas produk yang baik dan pelayanan yang

terbaik menjadi prioritas utama kami dalam menjalankan usahapudding buah

ini.

Anda mungkin juga menyukai