Anda di halaman 1dari 5

KERANGKA ACUAN KERJA

PELAKSANAAN EVALUASI PENANGANAN DAN PENGENDALIAN CORONA VIRUS DISEASE 2019


(COVID-19) DAN ANTISIPASI PENINGKATAN KASUS COVID-19 DI AWAL TAHUN 2022
DINAS KESEHATAN KOTA CILEGON DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) NONFISIK BIDANG
KESEHATAN TAHUN ANGGARAN 2022

A. LATAR BELAKANG
1. Dasar Hukum
a. Instruksi Kementerian Dalam Negeri No. 53 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan
Masyarakat Level 3 (Tiga), Level 2 (Dua), dan Level 1 (Satu) Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di
wilayah Jawa dan Bali.
b. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 12 Tahun 2021 tentang Petunjuk Teknis
Penggunaan Dana Alokasi Khusus Nonfisik Bidang Kesehatan Tahun Anggaran 2021.

2. Gambaran Umum
COVID-19 menimbulkan dampak berat baik di sektor kesehatan maupun sektor lain. Akibat pandemi,
kematian lansia bertambah, pekerjaan dan pendapatan hilang, sekolah ditutup yang berdampak negatif terhadap
pembelajaran, layanan dasar pun terhenti. Sementara itu, bagi banyak keluarga, pembatasan sosial, kejadian
sakit, atau kehilangan anggota keluarga memperberat tekanan yang mereka rasakan. Anak-anak, terutama dari
rumah tangga miskin, menjadi kelompok yang secara khusus rentan.

Beberapa bulan terakhir ini, kasus COVID-19 di Kota Cilegon mengalami penurunan yang signifikan,
namun sangat diperlukan Evaluasi Penanganan dan Pengendalian COVID-19 dari HULU ke HILIR dan
Antisipasi Peningkatan Kasus COVID-19 Tingkat Kota Cilegon dalam rangka penguatan di setiap aspek serta
membentuk sinergitas pencegahan dan pengendalian Covid-19 di Kota Cilegon yang meliputi :
 Bagaimana Komunikasi Risiko dan Pelibatan Masyarakat, dan strategi komunikasi efektif dengan
masyarakat dan media;
 Bagaimana Keterlibatan PENTAHELIX dalam pencegahan dan pengendalian COVID-19 di Kota
Cilegon;
 Bagaimana kegiatan Posko Satgas COVID-19 Di Tingkat Kecamatan dan Kelurahan dalam
melaksanakan strategi PPKM Mikro;
 Bagaimana kegiatan pemutusan rantai penularan 3T (Tracing-Testing-Treatment)/Tes-Lacak-Isolasi di
tingkat Kecamatan, Kelurahan, RW dan RT.
 Bagaimana capaian Vaksinasi Total dan Vaksinasi Lansia di tingkat Kecamatan dan Kelurahan;
 Sejauhmana Kebijakan/Peraturan Walikota terkait Pengendalian COVID-19 sudah dilaksanakan di level
Kota hingga level RT;
 Bagaimana BOR (Bed Occupancy Rate) RS dalam mengantisipasi kapasitas lonjakan pasien rawat
inap dengan COVID-19;
 Bagaimana penyaluran bantuan sosial kepada pasien COVID-19 dan keluarganya;
 Bagaimana Puskesmas dan Gizi melakukan penapisan dan rujukan di Puskesmas serta cara-cara
menyediakan layanan kesehatan esensial yang aman bagi ibu hamil dan anak di semua tingkat
layanan;
 Bagaimana Penyelenggaraan Pendidikan secara operasional di sekolah dilaksanakan dengan aman
dan ulasan opsi belajar jarak jauh (daring dan luring) untuk anak;
 Bagaimana Perlindungan anak dari kelompok rentan, tentang kebutuhan dukungan psikososial, opsi
pengasuhan, dan panduan manajemen kasus dan rujukan yang terbaru;
 Bagaimana Pembiayaan daerah untuk COVID-19, yang menyoroti mekanisme pembiayaan terkait
COVID-19 untuk pemerintah. termasuk kebijakan jaring pengaman sosial untuk rumah tangga miskin,
termasuk subsidi prakerja, subsidi makanan, dan program bantuan tunai.

Berikut rincian menu kegiatannya :

N Rincian Menu / Komponen Uraian


o
1 Upaya Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus
Disease 2019 (COVID-19)
A Koordinasi Lintas Sektor dalam pelaksanaan - Merupakan pertemuan sebagai upaya
pencegahan dan pengendalian penyakit Corona penguatan jejaring pengurang dampak
Virus Disease 2019 (COVID-19) Tingkat Kota COVID-19 dengan harapan semua lintas
Cilegon sektor saling bersinergi dalam penanganan
dan pengedalian COVID-19 di Kota
Cilegon.
- Masing-masing lintas sektor memahami
dan mengambil peran serta tupoksinya
sebagai Lintas Sektor Tanggap COVID-19.

B. PENERIMA MANFAAT

No Nama Kegiatan Jumlah Penerima Manfaat


a Koordinasi Lintas Sektor dalam pelaksanaan 150 orang Seluruh Lintas Sektor
pencegahan dan pengendalian penyakit Corona yang terkait dalam
Virus Disease 2019 (COVID-19) penanganan dan
pengendalian Covid-19
/
C. STRATEGI PECAPAIAN KELUARAN

Output Metode
No Rincian Menu / Komponen Tahapan Pelaksana
Satuan Volume Pelaksanaan
1 Upaya Pencegahan dan
Pengendalian Corona Virus
Disease 2019 (Covid-19)
a Koordinasi Lintas Sektor 150 x 2 300 Pertemuan 1. Penyebaran undangan
dalam pelaksanaan hr 2. Hari 1 :
pencegahan dan o Laporan Ketua Panitia
pengendalian penyakit o Sambutan sekaligus
Corona Virus Disease 2019 Pembukaan oleh
(Covid-19) Tingkat Kota Walikota
Cilegon o Pemaparan situasi
terkini Covid-19 oleh
Kadinkes/Plt. Kalak
BPBD
o Pemaparan materi oleh
Narasumber 1
o Diskusi
3. Hari 2 :
o Pemaparan materi oleh
Narasumber 2
o Diskusi
o RTL
o Pembacaan
Notulensi/Hasil
Koordinasi Lintas Sektor
o Penutup

D. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN


Kurun waktu yang ditargetkan 1 bulan.

E. BIAYA YANG DIPERLUKAN


Biaya yang diperlukan untuk pencapaian keluaran Bantuan Operasional Kesehatan Dinas Kesehatan
Kota Cilegon sebesar Rp.............................,- ( Seratus lima Puluh Ribu Rupiah ) dengan kebutuhan per
rincian menu kegiatan sebagai berikut:

No Rincian Menu Kegiatan Kebutuhan Biaya


1 Upaya Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus
Disease 2019 (Covid-19)
a Koordinasi Lintas Sektor dalam pelaksanaan pencegahan
dan pengendalian penyakit Corona Virus Disease 2019
(Covid-19) Tingkat Kota Cilegon
TOTAL
Rincian Anggaran Biaya ( RAB ) Terlampir

Cilegon, Oktober 2021


Kepala Dinas Kesehatan Kota
Cilegon

………………………………
NIP
DAFTAR UNDANGAN

1. Walikota Cilegon
2. Wakil Walikota Cilegon
3. Dandim 0623 Cilegon
4. Kapolres Cilegon
5. Lanal Cilegon
6. Kejari Cilegon
7. Seluruh Kepala Badan
8. Seluruh Kepala OPD
9. Direktur RS Se-Kota Cilegon
10. Kepala Puskesmas dan UPT Se-Kota Cilegon
11. Camat dan Lurah Se-Kota Cilegon

WAKTU DAN TEMPAT

Hari/Tanggal :

Waktu :

Tempat :

NARA SUMBER

1. Tim Pakar Satgas COVID-19 BNPB


2. Subdit Kemenkes RI
POINT PEMBAHASAN EVALUASI PENANGANAN DAN PENGENDALIAN COVID-19

 Bagaimana Komunikasi Risiko dan Pelibatan Masyarakat, dan strategi komunikasi efektif dengan
masyarakat dan media;
 Bagaimana Keterlibatan PENTAHELIX dalam pencegahan dan pengendalian COVID-19 di Kota
Cilegon;
 Bagaimana kegiatan Posko Satgas COVID-19 Di Tingkat Kecamatan dan Kelurahan dalam
melaksanakan strategi PPKM Mikro;
 Bagaimana kegiatan pemutusan rantai penularan 3T (Tracing-Testing-Treatment)/Tes-Lacak-Isolasi di
tingkat Kecamatan, Kelurahan, RW dan RT.
 Bagaimana capaian Vaksinasi Total dan Vaksinasi Lansia di tingkat Kecamatan dan Kelurahan;
 Sejauhmana Kebijakan/Peraturan Walikota terkait Pengendalian COVID-19 sudah dilaksanakan di level
Kota hingga level RT;
 Bagaimana BOR (Bed Occupancy Rate) RS kesiapan dalam mengantisipasi kapasitas lonjakan pasien
rawat inap dengan COVID-19;
 Bagaimana penyaluran bantuan sosial kepada pasien COVID-19 dan keluarganya;
 Bagaimana Puskesmas dan Gizi melakukan penapisan dan rujukan di Puskesmas serta cara-cara
menyediakan layanan kesehatan esensial yang aman bagi ibu hamil dan anak di semua tingkat
layanan;
 Bagaimana Penyelenggaraan Pendidikan secara operasional di sekolah dilaksanakan dengan aman
dan ulasan opsi belajar jarak jauh (daring dan luring) untuk anak;
 Bagaimana Perlindungan anak dari kelompok rentan, tentang kebutuhan dukungan psikososial, opsi
pengasuhan, dan panduan manajemen kasus dan rujukan yang terbaru;
 Bagaimana Pembiayaan daerah untuk COVID-19, yang menyoroti mekanisme pembiayaan terkait
COVID-19 untuk pemerintah. termasuk kebijakan jaring pengaman sosial untuk rumah tangga miskin,
termasuk subsidi prakerja, subsidi makanan, dan program bantuan tunai.

Anda mungkin juga menyukai