Anda di halaman 1dari 7

1.

Tanggung jawab anggota tidak hanya terbatas pada jumlah yang di tanamkan dalam
persekutua. Ini adalah salahsatu karakteristik persekutuan yang di sebut:
a. Mutual agency
b. Limited life
c. Ownership of interest in a partnership
d. Un limited liability
2. Dibawah ini merupakan bentuk persekutuan kecuali:
a. Trading Partnership
b. Non trading Partnership
c. Comenditer Partnership
d. Joint stock companies
3. Dibawah ini merupakan masalah akuntansi yang spesifik terhadap kegiatan usaha
persekutuan adalah:
a. Penentuan jumlah hak dan pemilikan relative dari para anggotanya didalam
persekutuan.
b. Pembagian laba rugi persekutuan kepada anggota pemilik
c. Penyajian laporan keuangan dalam persekutuan.
d. Semua jawaban benar

4. Tn X, Tn Y dan Tn Z mendirikan persekutuan “XYZ” dengan modal masing masing: Tn


X Rp. 5.000, Tn Y Rp. 3.000 dan Tn Z Rp. 2.000. laba yang di peroleh tahun 2014 Rp.
1.000. berapa laba yang di peroleh tn X jika laba dibagi dengan perbandingan 40%: 30%:
30%
a. Rp. 500
b. Rp. 300
c. Rp. 400
d. Rp. 200
e.
5. Tn X, Tn Y dan Tn Z mendirikan persekutuan “XYZ” dengan modal masing masing: Tn
X Rp. 5.000, Tn Y Rp. 3.000 dan Tn Z Rp. 2.000. laba yang di peroleh tahun 2014 Rp.
1.000. berapa laba yang di peroleh tn Z jika laba dibagi dengan perbandingan
berdasarkan setoran modal.
a. Rp. 500
b. Rp. 300
c. Rp. 400
d. Rp. 200

6. Faktor-faktor yang menyebabkan pembubaran persekutuan yaitu:


a. Atas dasar perjanjian persekutuan
b. Atas dasar bekerjanya undang-undang
c. Atas dasar keputusan pengadilan
d. Semua jawaban benar

7. Permasalah akuntansi dalam pembubaran persekutuan karena masuknya seseorang atau


lebih anggota baru kecuali:
a. Pembelian sebagian hak penyertaan dari anggota persekutuan.
b. Penyertaan dengan memberikan kompensasi modal anggota lama
c. Penyertaan dengan memberikan goodwill kepada anggota lama
d. Penyertaan dengan memberikan goodwill kepada anggota baru

8. Pembubarab atas dasar keputusan pengadilan karena:


a. Perselisihan intern anggota
b. Krcurangan dalam bentuk formasi persekutuan
c. Tidak mungkin lagi mendapatkan keuntungan secara continue
d. Semua jawaban benar
9. Modal Tn A Rp. 50.000; modal Tn B Rp. 30.000; Tn C Rp. 20.000. pembagian L/R
masing-masing : A=45%, B=35%, C=20%. Tn O ingin masuk menjadi anggota dengan
menyerahkan uang Rp. 40.000 untuk penyertaan 20% dari modal persekutuan yang baru.
Berapa tambahan modal Tn A?
a. Rp. 2.250
b. Rp. 1.750
c. Rp. 1.000
d. Rp. 10.000

10. Modal Tn A Rp. 50.000; modal Tn B Rp. 30.000; Tn C Rp. 20.000. pembagian L/R
masing-masing : A=45%, B=35%, C=20%. Tn O ingin masuk menjadi anggota dengan
menyerahkan uang Rp. 40.000 untuk penyertaan 20% dari modal persekutuan yang baru.
Berapa tambahan modal Tn B?
a. Rp. 2.250
b. Rp. 1.750
c. Rp. 1.000
d. Rp. 10.000

Soal no 11 sd 14

Modal Tn A Rp. 50.000; modal Tn B Rp 150.000; modal Tn C Rp. 100.000; modal Tn D


Rp. 200.000 persentase laba rugi berdasarkan besarnya setoran modal masing-masing
anggota. Persekutuan di likuidasi.
Nilai buku aktiva Rp. 200.000 dan realisasi aktiva Rp. 230.000.

11. berapa tamabahan modal Tn A dari realisasi aktiva tsb?


a. Rp. 8.000
b. Rp. 3.000
c. Rp. 9.000
d. Rp. 6.000
12. berapa tamabahan modal Tn B dari realisasi aktiva tsb?
a. Rp. 8.000
b. Rp. 3.000
c. Rp. 9.000
d. Rp. 6.000
13. berapa tamabahan modal Tn C dari realisasi aktiva tsb?
a. Rp. 8.000
b. Rp. 3.000
c. Rp. 9.000
d. Rp. 6.000
14. berapa tamabahan modal Tn D dari realisasi aktiva tsb?
a. Rp. 8.000
b. Rp. 12.000
c. Rp. 9.000
d. Rp. 6.000

15. Proses perubahan harta kekayaan yang ada menjadi uang tunai disebut
a. Likuidasi
b. Realisasi
c. Reboisasi
d. Rehabilitasi

16. Proses pembayaran kembali hutang-hutang kepada kreditur dan pembayaran kembali sisa
modal kepada para anggota
a. Likuidasi
b. Realisasi
c. Reboisasi
d. Rehabilitasi
17. Proses yang tejadi setelah proses realisasi:
a. Likuidasi
b. Realisasi
c. Reboisasi
d. Rehabilitasi

18. Suatu keadaan dimana baik suatu persekutuan maupun usaha perusahaannya dibubarkan
semua di sebut:
a. Likuidasi
b. Realisasi
c. Reboisasi
d. Rehabilitasi

SOAL 19 & 20

Modal Tn A Rp 400.000 (40%), modal Tn B Rp. 250.000 ( 25%), modal Tn C RP


350.000, Tn D bergabung dengan menyetor modal Rp 300.000 untuk penyertaan modal
30%

19. Berapa modal Tn A yang berkurang


a. Rp. 2.250
b. Rp. 3.600
c. Rp. 3.150
d. Rp. 3.500
20. Berapa modal Tn B yang berkurang
a. Rp. 2.250
b. Rp. 3.600
c. Rp. 3.150
d. Rp. 3.500
Soal essay

Soal no 1
Neraca Tn Mika
Aktva
Kas 50.000
Piutang 60.000
CKP (3200)
Persediaan 76.700
Peralatan 70.000
Ak penyusutan (23500)
Total aktiva 230.000

Hutang 80.000
Modal 150.000
Total 230.000

Keterangan
a. Kas diambil seluruhnya oleh Tn mika
b. Piutang Rp. 5.000 tidak tertagih dan membentuk cadangan kerugian piutang 2% dari
piutang baru
c. Persediaan di nilai Rp. 80.000
d. Nilai pergantian peralatan Rp. 60.000 (sebesar nilai sehatnya)
e. Kepada tuan mika di berikan goodwill sebesar Rp 20.000
f. tn Budi bergabung dan menyetorkan modal sebesar Rp. 60.000

diminta:

 Buat jurnal untk mencatat penilaian kembali aktiva


 Buat neraca baru persekutuan mika budi
Soal no 2

Persekutuan A, B, C, D dinyatakan akan di likuidasi. Pembagian laba rugi didalam


persekutuan diatur dengan perbandingan sebagai berikut: 20%, 30%, 20% dan 30%.

Neraca per 1 juni 2015 yang di susun sebelum likuidasi menunjukkan saldo
sebagaiberikut:

Aktiva

Kas 25.000.000

Aktiva lain-lain 175.000.000

Toal aktiva 200.000.000

Kewajiban

Hutang dagang 50.000.000


Hutang Tn A 9.000.000
Hutang Tn B 3.000.000
Modal
Modal Tn A 31.000.000
Modal Tn B 32.000.000
Modal Tn C 38.000.000
Modal Tn D 37.000.000

Realisasi aktiva lain-lain sebesar Rp. 220.000.000. laba dalam realisasi aktiva lain-lain
dibebankan kepada rekening modal masing-masing anggota dengan jumlah modal yang
cukup oleh saldo.
Diminta:
a. Buat ikthisar laporan likuidasi
b. Buat jurnal realisasai dan likuidasi

Anda mungkin juga menyukai