Anda di halaman 1dari 21

PROPOSAL KEGIATAN

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

PELATIHAN BISNIS ONLINE MELALUI STRATEGI


PEMASARAN DIGITAL

TIM PELAKSANA:
Dr. Andyan Pradipta Utama, SE, MM
NIDN: 0315057602
Anton Kurniawan, SP, MM
NIDN : 0318088004

BIDANG ILMU MANAJEMEN


UNIVERSITAS MERCU BUANA
2020
HALAMAN PENGESAHAN

1. a. Judul Proposal PPM : Pelatihan Bisnis Online Melalui Strategi


Pemasaran Digital

b. Judul Penelitian Terdahulu : -

2. Ketua Pelaksana
a. Nama Lengkap : Dr. Andyan Pradipta Utama, SE, MM
b. NIDN 0315057602
c. Jabatan Fungsional : Dosen Tetap
d. Program Studi : S1 Manajemen
e. Nomor Hp 0817747577
f. Alamat Surel : andyanpradipta@mercubuana.ac.id
3. Anggota Tim Pelaksana Dosen
a. Jumlah Anggota : 1 orang
b. Nama Anggota : Anton Kurniawan, SP, MM
c. NIDN : 0318088004
4. Anggota Tim Pelaksana Mahasiswa
a. Jumlah Mahasiswa : 2 orang mahasiswa
b. Nama Mahasiswa / NIM : Putri Rakhmatia Nabahani / 43118010347
Rahmat Puji Raharjo / 43118010356

4. Lokasi Kegiatan
a. Wilayah Kegiatan : Meruya Selatan
b. Kabupaten/Kotamadya : Kembangan
c. Propinsi : DKI Jakarta
d. Jarak Lokasi Kegiatan : 5 km
5. Luaran Yang Dihasilkan : Publikasi Jurnal Pengabdian Masyarakat
6. Jangka Waktu : November 2020 – Februari 2021
7. Biaya yang diperlukan
a. Sumber dari P2M-UMB : Rp. 3.500.000,-
b. Sumber dana dari mitra : -
Jakarta, 4 November 2020
Mengetahui,
Ketua Kelompok PKM Ketua Pelaksana,

(Nurul Hidayah, SE, Ak., M.Si, CA) (Dr. Andyan Pradipta Utama,SE, MM.)
NIP/NIK: 195690168 NIP/NIK: 614760541
Menyetujui,

Dekan / Direktur Fakultas Kepala Pusat Pengabdian Pada Masyarakat

(Dr. Harnovinsah, SE., M.Si, A.k.) (Dr. Inge Hutagalung, M.Si)


NIP/NIK : 1 1267 0353 NIP/NIK : 1 1359 0380
DAFTAR ISI

Halaman Pengesahan..................................................................................... i
Daftar Isi ......................................................................................................... ii
Abstrak ……………....................................................................................... iii
Kata Pengantar …………………………………………………………….. iv

BAB I PENDAHULUAN............................................................................... 1
1.1. Analisis Situasi ....................................................................................... 1
1.2. Permasalahan Mitra ................................................................................ 6
1.3. Tujuan Kegiatan …................................................................................ 7

BAB II SOLUSI DAN TARGET LUARAN ................................................ 8

BAB III METODE PELAKSANAAN.......................................................... 9


3.1. Rencana Kegiatan ................................................................................... 9
3.2. Khalayak Sasaran ................................................................................... 9
3.3. Metode Kegiatan..................................................................................... 9
3.4. Jenis Luaran Kegiatan ............................................................................ 10
3.5. Mekanisme Evaluasi Kegiatan................................................................ 10

BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN .......................................... 11


4.1. Rincian Biaya Dana UMB ...................................................................... 11
4.2. Jadwal Kegiatan...................................................................................... 11

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 12

LAMPIRAN
 Biodata

ii
ABSTRAK

Ketika pandemi covid 19 menyebar ke seluruh dunia, Pemerintah menghimbau untuk


belajar, bekerja dan beribadah dari rumah sehingga semua aktifitas dilakukan dari rumah.
Dengan himbauan tersebut membuat banyaknya perubahan dalam tatanan kehidupan
dimasyarakat. Himbauan untuk beraktifitas dari rumah membuka peluang bagi masyarakat
untuk berbisnis dari rumah. Bisnis tersebut dapat merupakan bisnis yang baru akan dijalankan
atau juga bisnis yang sudah ada sebelumnya namun belum menggunakan media internet
dalam pemasarannya. Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan
memperkenalkan strategi pemasaran menggunakan internet untuk mendukung bisnis / usaha
yang dijalankan oleh masyarakat. Dalam kegiatan ini dijelaskan bagaimana menggunakan
fasilitas internet menggunakan strategi pemasaran yang lebih luas melalui media digital e-
commerce yaitu memakai platform online, media sosial, marketplace, dll. Secara keseluruhan
diharapkan peserta mengerti konsep pemasaran internet dan mampu mempergunakannya
semaksimal mungkin sehingga produknya dapat dikenal oleh masyarakat luas, memperluas
jangkauan penjualan, meningkatkan konsumen dan meningkatkan penjualan.

Kata kunci: Bisnis, Strategi Pemasaran, E-Commerce, Covid-19

iii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Analisis Situasi


Ketika pandemi covid 19 menyebar ke seluruh dunia, Pemerintah menghimbau untuk
belajar, bekerja dan beribadah dari rumah sehingga semua aktifitas dilakukan dari rumah.
Dengan himbauan tersebut membuat banyaknya perubahan dalam tatanan kehidupan
dimasyarakat. Himbauan untuk beraktifitas dari rumah membuka peluang bagi masyarakat
untuk berbisnis dari rumah. Bisnis tersebut dapat merupakan bisnis yang baru akan dijalankan
atau juga bisnis yang sudah ada sebelumnya (existing business) namun belum menggunakan
media internet dalam pemasarannya.

CNN Indonesia mengutip pernyataan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM)
Teten Masduki yang menyebutkan, transaksi penjualan online meningkat hingga 350% di tengah
pandemi Covid-19. Menurut laporan BPS bertajuk “Statistik E-commerce 2019” juga menyebutkan,
tahun lalu sebanyak 15,08% dari bisnis di Indonesia dijalankan secara online, sisanya 84,92% masih
offline. Namun berdasarkan hasil penelitian terbaru yang diungkap Kementerian Koordinator Bidang
Perekonomian, sepanjang masa pandemi Covid-19 tercatat ada peningkatan hingga lebih dari 300
ribu pengusaha baru yang masuk ke ranah online (Beritabeta.com, 2020).

Peningkatan tersebut cukup masuk akal, dengan adanya pembatasan sosial dan berkurangnya
aktivitas di luar rumah mendorong masyarakat lebih konsumtif melakukan transaksi melalui platform
digital. Mudah ditemui juga usaha-usaha baru yang memanfaatkan media sosial untuk memulai
wirausaha. Ada yang berjualan makanan, pakaian, hingga jasa. Beberapa melakukan pekerjaan
tersebut penuh waktu menggantikan pekerjaan sebelumnya, sebagian lagi mengisi waktu luang di
sela-sela pekerjaan utamanya. Kesempatannya memang cukup menjanjikan, karena pilihan platform
promosinya juga sangat beragam. Dan belakangan banyak terlihat, para pemilik usaha existing
business sudah mulai mengubah pola usahanya ke arah penjualan secara online, selain itu beberapa
rumah makan cepat saji mulai menjual makanan dingin yang siap dihangatkan kapan saja, untuk
disantap tanpa perlu keluar rumah. Ada banyak keuntungan dari e-commerce, termasuk manfaat
operasional seperti jangkauan global, pengurangan biaya, mengoptimalkan supply chain, dan
membuka peluang bisnis (Turban et al, 2015).

5
Industri usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di indonesia adalah salah satu yang
terkena dampak pandemi virus covid 19. Dengan banyaknya pusat perbelanjaan, restoran dan
industri-industri lainnya yang harus tutup akibat pembatasan sosial berskala besar untuk memutus
rantai penyebaran virus covid 19 tersebut, menyebabkan banyak pelaku industri beralih melakukan
penjualan melalui digital e-commerce. Perdagangan elektronik (e-commerce) yang berkaitan dengan
internet untuk membeli, menjual, mengangkut, atau bertukar info, produk, atau layanan.

Namun meskipun terdapat peningkatan pengusaha baru yang masuk ke ranah online, ternyata
banyak masyarakat yang tidak mengetahui bagaimana caranya menggunakan internet untuk berbisnis
via online, sehingga mereka yang sudah memiliki usaha offline sebelumnya karena pandemic covid
19 ini usahanya semakin sepi karena pembeli banyak yang mengurangi aktifitas diluar rumah.
Demikian juga bagi masyarakat yang baru ingin memulai bisnis, juga banyak yang tidak mengetahui
bagaimana caranya menggunakan internet untuk berbisnis via online.

1.2. Permasalahan Mitra

Berdasarkan uraian diatas tergambarkan bahwa akibat pandemi covid 19 menyebar ke seluruh
dunia, Pemerintah menghimbau untuk belajar, bekerja dan beribadah dari rumah sehingga semua
aktifitas dilakukan dari rumah. Dengan himbauan tersebut membuat banyaknya perubahan dalam
tatanan kehidupan dimasyarakat. Himbauan untuk beraktifitas dari rumah membuka peluang bagi
masyarakat untuk berbisnis dari rumah.

Dengan adanya pembatasan sosial berskala besar untuk memutus rantai penyebaran virus
covid 19, menyebabkan banyak pelaku industri beralih melakukan penjualan melalui digital e-
commerce, dimana berbagai peluang usaha online di tahun-tahun mendatang akan semakin terbuka
lebar dan bisa dilakukan oleh orang-orang yang ingin berbisnis.

Namun meskipun terdapat peningkatan pengusaha baru yang masuk ke ranah online, ternyata
banyak masyarakat yang tidak mengetahui bagaimana caranya menggunakan internet untuk berbisnis
via online. Hal ini diketahui ketika peneliti berkunjung dan berbicara dengan beberapa warga dan
pedagang kecil di kelurahan Meruya Selatan, kecamatan Kembangan, Jakarta Barat.

6
1.3. Tujuan Kegiatan
 Memperkenalkan strategi pemasaran digital untuk mendukung bisnis / usaha yang
dijalankan oleh masyarakat.

 Memberikan pelatihan kepada masyarakat yang belum memahami penggunaan


teknologi Informasi dan komunikasi yang berkaitan dengan bisnis online.

 Memberikann pelatihan kepada masyarakat yang belum memahami mengenai e-


commerce sebagai media penjualan secara online.

7
BAB II
SOLUSI DAN TARGET LUARAN

Solusi: melalui kegiatan pelatihan ini diharapkan peserta akan menyadari bahwa sangat
penting memiliki kemampuan dibidang media digital agar mampu memiliki usaha dan / atau
mempertahankan bisnisnya di tengah pandemi Covid-19 dengan mengembangkan usaha
menggunakan strategi pemasaran yang lebih luas yaitu melalui media digital e-commerce.
Target Luaran: setelah mengikuti kegiatan pendampingan, peserta lebih memiliki
pengetahuan dan pemahaman terkait strategi pemasaran melalui media digital e-commerce.

No Jenis Luaran Indikator Capaian


1 Publikasi ilmiah pada jurnal ber ISSN/prosiding √
2 Publikasi pada media masa cetak/online/repocitory PT
3 Peningkatan daya saing (peningkatan kualitas, kuantitas, serta nilai
tambah barang, jasa, diversifikasi produk, atau sumber daya
lainnya)
4 Peningkatan penerapan iptek di masyarakat (mekanisasi, IT, dan
manajemen)
5 Perbaikan tata nilai masyarakat (seni budaya, sosial, politik,
keamanan, ketentraman, pendidikan, kesehatan) √
6 Publikasi di jurnal internasional
7 Jasa, rekayasa sosial, metode atau sistem, produk/barang
8 Inovasi baru TTG
9 Hak kekayaan intelektual (Paten, Paten sederhana, Hak Cipta,
Merek dagang, Rahasia dagang, Desain Produk Industri,
Perlindungan Varietas Tanaman, Perlindungan Desain Topografi
Sirkuit Terpadu)
10 Buku ber ISBN

8
BAB III
METODE PELAKSANAAN

3.1. Rencana Kegiatan


Menanamkan pemahaman akan pentingnya memiliki pengetahuan tentang bisnis online
akan dilakukan dengan pembekalan pengetahuan meliputi materi strategi pemasaran melalui
media digital e-commerce.

3.2. Khalayak Sasaran


Masyarakat umum dan pedagang kecil di Kelurahan Meruya Selatan, Kecamatan
Kembangan, Jakarta Barat.

3.3. Metode Kegiatan

Kegiatan pelatihan / penyuluhan dilaksanakan dengan metode melalui WEBINAR


dengan media Zoom Cloud Meeting. Pelaksanaan kegiatan ini bersifat insidensial dengan
susunan acara Webinar adalah sebagai berikut:

 Pembukaan
 Penyampaian materi: berkaitan dengan aspek knowledge.
 Kegiatan tanya jawab.
 Penutupan

Adapun tahapan kegiatan pengabdian kepada masyarakat tersebut digambarkan pada


roadmap berikut:

Gambar 1 Roadmap Kegiatan Pengabdian Masyarakat melalui WEBINAR

9
3.4. Jenis Luaran Sesuai Rencana Kegiatan
Melalui penyampaian materi strategi pemasaran melalui media digital e-commerce,
diharapkan peserta akan memahami cara berbisnis online melalui media digital e-commerce.
Dengan pemahaman mengenai cara berbisnis online melalui media digital e-commerce
diharapkan peserta dapat memulai usaha melalui media online.

3.5. Mekanisme Evaluasi Kegiatan


 Evaluasi kegiatan dilakukan melalui pre dan post test: terkait materi.
 Kuesioner evaluasi instruktur: terkait penyajian materi
 Kuesioner evaluasi pelaksanaan kegiatan: terkait pelaksanaan kegiatan sosialisasi.

10
BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1. Biaya Kegiatan Dari UMB


No KOMPONEN BIAYA YANG DIUSULKAN
1. Honorarium Instruktur None
2. Pulsa dan Kuota untuk 20 orang Rp. 2.000.000,-
3. Insentif untuk Ketua Mitra Rp. 500.000,-
4. Photocopy bahan ajar (akan Rp. 300.000,-
dikirimkan)
5. Biaya transportasi Rp. 500.000,-
6. Pembuatan laporan Rp. 200.000,-
TOTAL Rp. 3.500.000,-

4.2. Jadwal Kegiatan

NO KEGIATAN NOV DES JAN FEB


Pengajuan proposal
1
dan revisi
Survey Obyek
2
Penelitian
Persiapan
3.
Pelaksanaan
4. Pelaksanaan
Evaluasi
5.
Pelaksanaan
6. Pembuatan Laporan

11
DAFTAR PUSTAKA

Baladraf, M.I.F., Sembodo, G., Hasanah, L.U., & Pramono, A. (2020) Pelatihan Sukses Berbisnis
Online Memajukan Perekonomian Masyarakat Melalui Pemasaran Online Putat Jaya Surabaya.
Jurnal Abdikarya : Jurnal Karya Pengabdian Dosen dan Mahasiswa. 01(01), 86-89.

Beritabeta.com. (2020, 17 September). Bisnis Online, Ladang Baru di Masa Pandemi Covid-19.
Diakses pada November 25, 2020, dari https://beritabeta.com/news/ekonomi/bisnis-online-
ladang-baru-di-masa-pandemi-covid-19/

Dwijayanti, A., & Pramesti, P. (2020). Pemanfaatan Strategi Pemasaran Digital menggunakan E-
Commerce dalam mempertahankan Bisnis UMKM Pempek4Beradek di masa Pandemi Covid-
19. Jurnal Ikraith-Abdimas, 04(2), 2 Juli 2020, 68-73. http://doi.org/10.37817/ikra-ithabdimas.

Kennedy, P.S.J., Tampubolon, E., Lumbantoruan, R., Veronica, W., Charity, A.P., & Parapat, C.N.
(2020). Simulasi Digital Marketing kepada Peserta Webinar di Jakarta untuk Meningkatkan
Ekonomi Keluarga. Jurnal Ikraith-Abdimas. 3(3), 216-220. http://doi.org/10.37817/ikra-
ithabdimas.

Sakti, E.M.S., Suhandono, E., & Sari, Y. (2020). Tatanan Normal Baru Di Masa Pandemic COVID-
19 Dengan Literasi Digital. Jurnal Ikraith-Abdimas, 04(2), 2 Juli 2020, 114-118.
http://doi.org/10.37817/ikra-ithabdimas.

Turban. E., King. D., Lee. J. K., Liang, T. P., & Turban, D.C. (2015). Electronic Commerce: A
Managerial and Social Networks Perspective. 8th Ed: Springer.

12
1. Biodata Ketua Pelaksana

A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap (dengan gelar) Dr. Andyan Pradipta Utama, SE, MM.
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli
4 NIP/NIK/Identitas lainnya 614760541
5 NIDN 0315057602
6 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 15 Mei 1976
7 E-mail andyanpradipta@mercubuana.ac.id
9 Nomor Telepon/HP 0817747577
10 Alamat Kantor FEB Universitas Mercu Buana
11 Nomor Telepon/Faks 0215840816
12 Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1 = 0 orang; S-2 = 0 orang; S-3 =0 orang
1. Klinik Wirausaha
13 Mata Kuliah yang Diampu 2. Manajemen Perubahan
3. Digital Marketing Communication
4. Value Based Marketing
5. Produk Dan Merek
6. Manajemen Pemasaran
7. Tugas Akhir
8. Salesmanship
9. Perekonomian Indonesia
10. dll

B. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2 S-3


Nama Perguruan Universitas Universitas Trisakti Universitas Persada
Tinggi Trisakti Indonesia YAI
Bidang Ilmu Ilmu Manajemen Magister Ilmu Manajemen
Manajemen

Tahun Masuk-Lulus 1994 – 1999 1999 – 2002 2015 - 2019

13
Judul Skripsi/Tesis/ Pengaruh Hubungan Kualitas Pengaruh Kualitas
Disertasi Kualitas Jasa Jasa dengan Pelayanan Bank dan
terhadap Perilaku Konsumen Kepercayaan dengan
Perilaku Pemegang Kartu Kepuasan sebagai
Pelanggan pada Kredit PT. GE Mediator pada
PT. Sparta Sport Finance Indonesia Pemegang Kartu
Center Kredit di DKI Jakarta

Nama Pembimbing/ Dra. Harsini Prof. Dr. Asep - Prof. Dr. Hamdy
Promotor Hermawan Hadi, DEA
- Dr. Togi Parulian
Purba, MM

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir


(Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)

Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian Sumber* Jml (Juta Rp)
Internal 3 juta
Pengaruh Kepercayaan Sebagai
Mediator Kepuasan Terhadap Loyalitas
1 2020
Nasabah Bank Pada Perkreditan Rakyat
di Tangerang Selatan

Kepuasan Nasabah Sebagai Mediator Internal 3 juta


2 2020 Pengaruh Kepercayaan Terhadap
Loyalitas Nasabah Bank di Jakarta
Service Quality and Customer Loyalty: Internal 4 juta
3 2019 The Mediator Effect of Customer
Satisfaction
Analysis of The Effect of Coaching on Internal 4 juta
4 2019
Teamwork Performance
Pengaruh Kualitas Jasa Dengan Internal 3 juta
5 2016 Kepuasan Pelanggan Di RS. Husada
Jakarta
* Tuliskan sumber pendanaan baik dari skema penelitian DIKTI maupun dari sumber lainnya.

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 TahunTerakhir


Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian Sumber* Jml (Juta Rp)
Prodi S1 3 juta
Penyuluhan Manajemen Keuangan Universitas
1 2017 Untuk UKM di Pondok Pesantren Persada
Baitur Rahmah 14 Indonesia
YAI
Prodi S1 3 juta
Pelatihan Pembuatan Laporan Pajak Universitas
2 2016 Penghasilan Orang Pribadi di SMKN 16 Persada
Jakarta Indonesia
YAI

* Tuliskan sumber pendanaan baik dari skema pengabdian kepada masyarakat DIKTI maupun
dari sumber lainnya.

E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 TahunTerakhir

Volume/
No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Nomor/Tahun
1 Pengaruh Kepercayaan Sebagai Jurnal Ilmiah Proses untuk
Mediator Kepuasan Terhadap SWOT Universitas diterbitkan
Loyalitas Nasabah Bank Pada Mercu Buana
Perkreditan Rakyat di
Tangerang Selatan
2 Kepuasan Nasabah Sebagai Jurnal IKRA-ITH Vol. 4, No.02, 2020,
Mediator Pengaruh Ekonomika hal 79 - 86
Kepercayaan Terhadap
Loyalitas Nasabah Bank di
Jakarta
3 International Vol.10, No.02, 2019,
Service Quality and Customer
Journal of Recent pp. 30822-30825.
Loyalty: The Mediator Effect of
Scientific Research
Customer Satisfaction
4 International Journal Vol. 8, No. 3, 2019.
Analysis of The Effect of of Research in pp. 493-498.
Coaching on Teamwork Business and Social
Performance Science
5 Jurnal Ekonomi
Pengaruh Kualitas Jasa Dengan
Vol. XXI, No. 01,
Kepuasan Pelanggan Di RS.
2016, hal. 24-32
Husada Jakarta

F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir

Nama Pertemuan Ilmiah/ Waktu dan


No Seminar Judul Artikel Ilmiah Tempat
1 Seminar Nasional Industri Kepuasan Nasabah Sebagai Mediator Jakarta, 7
Kreatif Informatika, Pengaruh Kepercayaan Terhadap Oktober
Teknologi dan Humaniora Loyalitas Nasabah 2020

15
G. Karya Buku dalam 5 TahunTerakhir

No Judul Buku Tahun Jumlah Halaman Penerbit


1 Nasabah & Bank Rencana 130 halaman Amerta
terbit 2021 Media

H. Perolehan HKI dalam 5–10 TahunTerakhir

No. Judul/Tema HKI Tahun Jenis NomorP/ID


1
Dst.

I. Pengalaman Merumuskan Kebijakan Publik/Rekayasa Sosial Lainnya dalam 5


TahunTerakhir
Judul/Tema/Jenis Rekayasa Sosial Tempat Respon
No. Lainnya yang Telah Diterapkan Tahun Penerapan Masyarakat
1
Dst.

J. Penghargaan dalam 10 tahunTerakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)


Institusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Penghargaan Tahun
1

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-
sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan Usulan PPM Internal.

Jakarta, 4 November 2020

(Dr. Andyan Pradipta Utama, SE, MM)

16
2. Anggota Tim Pelaksana

A. Identitas Diri :
Nama Lengkap Anton Kurniawan, SP., MM
1 Jenis kelamin Laki-Laki
2 Jabatan Fungsional Asisten Ahli
3 NIP -
4 NIDN 0318088004
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 18 Agustus 1980
6 E-mail anton@mercubuana.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 081586901017
8 Alamat Kantor FEB jurusan Manajemen UMB, Jln. Meruya
Selatan Jakarta Barat11650
9 Nomor Telepon/Fax (021) 5840816
10 Lulusan yang telah 3 Mahasiswa
dihasilkan
11 Mata Kuliah yang Diampu 1. Kewirausahaan
2. Manajemen Pemasaran
3. Produk dan Merek

B.Riwayat Pendidikan
S-1 S-2 S-3
Nama Perguruan Universitas Mercu Buana Universitas Mercu
Tinggi Buana
Bidang Ilmu Sosial Ekonomi Pertanian Manajemen Pemasaran
(Agribisnis)
Tahun Masuk-lulus 1998-2003 2008-2011
Judul Skripsi/ Analisa Kalayakan Usaha Perencanaan Bisnis Plan
Tesis/ Disertasi Budidaya Ikan Hias Coffee Shop Buluxs
Maskoki Coffee Jakarta
Nama Pembimbing/ Ir. Asep Noorsapto, M.Si Ir. Har Adi Basri, M.Sc
Promotor

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 tahun Terakhir


No. Tahun Judul Penelitian Pendanaan
Sumber Jmlh ( Rp )
1. 2020
Analisa Kepuasan Pelanggan Pada UMB Rp. 4.500.000
Jasa Transportasi
D.Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir
No. Tahun Judul Pengabdian Masyarakat Pendanaan
Sumber Jml (Rp)
1. 2018 Kemristekdikti For Disaster LLDIKTI Wil. -
Recovery Central Celebes III
2 2019 Kemristekdikti Relawan Selat LLDIKTI Wil. -
Sunda III
3 2019 Lingkuangan Sehat Dengan UMB Rp. 3.500.000
Hidroponik Tanaman Obat
4 2020 Pengenalan Zero Waste di 17 UMB Rp. 3.500.000
Lingkungan Sekolah di Joglo
5 2020 Dosen Pembimbing Program Dirjen Dikti Rp. 35.000.000
Holistik Pembinaan dan
Pemberdayaan Desa; “Pelatihan
dan Pembinaan Sepakbola
Kelompok Usia di Desa Ciampea
Udik sebagai Desa Percontohan
Sekolah Sepakbola Yang
Berkelanjutan”

E. Publikasi Artikel Ilmiah dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir


No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/ Nomor/
Tahun
1.
2

F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir


No. Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan
Tempat
1.

G. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir ( dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun


1
2.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan
kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan
Usulan Pengabdian Pada Masyarakat.

Jakarta, 4 November 2020

( Anton Kurniawan, SP., MM.)

18
BiodataAnggota Peneliti Mahasiswa
A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap Putri Rakhmatia Nabahani


2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Manajemen
4 NIM 43118010347
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 24 Mei 2000
6 Alamat Email putrirakhmatia@gmail.com
7 Nomor Telpon/HP 081286364562

B. Kegiatan Kemahasiswaaan yang sedang/pernah diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1 Mercu Buana English Bendahara September 2020 – Juli
Club 2021, UMB
2 Leadership Training Liaison Officer 11-13 Maret 2020,
Program 2020 Villa Mess Anton,
Megamendung
3 International Join Panitia 8 Februari 2020,
CommunityServices Masjid Manarul Amal
4 International Scrabble Liaison Officer 2-4 Agustus 2019,
Competition Indonesian Univ. Mercu Buana
Open 2019
5 English Event 2019 Liaison Officer 2 – 3 Juli 2019, Univ.
Mercu Buana

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak yang memberi penghargaan Tahun
1. Beasiswa Yayasan Yayasan Beasiswa Jakarta 2019/2020
Beasiswa Jakarta dan
(YBJ) 2020/2021

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-
sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan Usulan PPM Internal.

Jakarta, 4 November 2020

19
(Putri Rakhmatia Nabahani)
Biodata Anggota Peneliti Mahasiswa
A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap Rahmat Puji Raharjo


2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Manajemen S1
4 NIM 43118010356
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 21 April 1998
6 Alamat Email Rahmat.pr98@gmail.com
7 Nomor Telpon/HP 081213732950

B. Kegiatan Kemahasiswaaan yang sedang/pernah diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat


1

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak yang memberi penghargaan Tahun

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-
sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan Usulan PPM Internal.

Jakarta, 4 November 2020

( Rahmat Puji Raharjo)

20
30

Anda mungkin juga menyukai