Anda di halaman 1dari 1

Tahapan primer disebut juga sebagai tahap awal penyakit sifilis.

Gejala
paling pertama yang mungkin disadari adalah kemunculan luka (lesi) tidak
menyakitkan yang disebut chancre.Chancre biasanya muncul di sekitar
anus atau alat kelamin. Chancre juga dapat muncul di dalam atau di
sekitar mulut dan bibir.Seseorang biasanya mendapatkan ini dalam
jangka waktu 2-3 minggu setelah infeksi, tapi tidak semua orang
mengalami gejala ini.Chancre biasanya sembuh sendiri. Namun tanpa
pengobatan, infeksi sifilis terus berlanjut sehingga menyebabkan lebih
banyak gejala dan masalah kesehatan lainnya.

Jika tidak segera mendapatkan penanganan, penderita akan mengalami


kerusakan organ-organ, seperti saraf, mata, tulang dan sendi, jantung,
pembuluh darah, otak, serta hati.Kerusakan ini juga dapat muncul
bertahun-tahun setelah terinfeksi. Terkadang penderita juga dapat
mengalami demensia, ketulian, kebutaan, impotensi, kelumpuhan, dan
bahkan kematian.

Anda mungkin juga menyukai