Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK


DAN KELUARGA BERENCANA
UPT PUSKESMAS SURUH
Jalan Route Jend. Sudirman Kecamatan Suruh Telp. (0355) 793343
TRENGGALEK 66361
Email : puskesmassuruhtrenggalek@yahoo.co.id

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS SURUH


NOMOR : 188.45/ /35.03.010.14.001/2018
TENTANG
PERSYARATAN KOMPETENSI PENANGGUNG JAWAB PROGRAM UKM

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS SURUH,

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatkan kinerja dan mutu UKM, maka perlu
dilakukan pengelolaan UKM sesuai dengan standar yang ada;
b. bahwa dalam rangka meningkatkan pengelolaan UKM Puskesmas yang
menjadi tanggung jawabnya supaya bisa dilaksanakan tepat tujuan, tepat
sasaran dan tepat waktu maka penanggung jawab UKM dan penanggung
jawab UKM harus memenuhi persyaratan yang ditetapkan serta harus
selalu berupaya meningkatkan kompetensi yang dimilikinya;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana yang dimaksud dalam
point b, maka perlu ditetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Suruh
tentang Persyaratan Kompetensi Pananggung Jawab Program UKM;

Mengingat : 1. UU Nomor 36 Tahun 2009, tentang Kesehatan;


2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentang Puskesmas;
3. Peraturan Bupati Trenggalek Nomor 81 Tahun 2012 tentang Susunan
Organisasi Puskesmas;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SURUH TENTANG


PERSYARATAN KOMPETENSI PANANGGUNG JAWAB PROGRAM
UKM

Kesatu : Keputusan Kepala PUSKESMAS SURUH tentang Persyaratan Kompetensi


Penanggung Jawab Program UKM.
Kedua : Menyusun rencana kegiatan tahunan, bulanan melaksanakan dan
bertanggung jawab atas pelaksanaan program.
Ketiga : Menjabarkan perintah atasan yang berupa disposisi maupun petunjuk lisan
guna dilakukan tindak lanjut penyelesaiannya.
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan atau
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Suruh
Pada tanggal : 01 Februari 2018
KEPALA PUSKESMAS SURUH,

Dr. ANEKA YENNY WIDYASTUTI


Penata Tk.I
NIP. 19830108 201001 2 014

LAMPIRAN : SURAT KEPUTUSAN KEPALA


PUSKESMAS SURUH
NOMOR : 188.45/ /35.03.010.14.001/2018
TANGGAL : 01 Februari 2018
TENTANG : PERSYARATAN KOMPETENSI
PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM UKM

PERSYARATAN KOMPETENSI PENANGGUNG JAWAB PROGRAM UKM


PUSKESMAS SURUH

NO JENIS KETENAGAAN KOMPETENSI KOMPETENSI TAMBAHAN KET


( IJAZAH )
1 Penanggung jawab UKM Sarjana Kesehatan / Penyusunan rencana dan evaluasi
essensial DIII Kesehatan kegiatan Puskesmas
2 Penanggung jawab UKM Sarjana Kesehatan / Penyusunan rencana dan evaluasi
Pengembangan DIII Kesehatan kegiatan Puskesmas

DAFTAR PERSYARATAN KOMPETENSI PENANGGUNG JAWAB PROGRAM


PUSKESMAS SURUH
NO JENIS KETENAGAAN KOMPETENSI KOMPETENSI TAMBAHAN KET
(IJAZAH) (PELATIHAN )
1 Promosi Kesehatan Sarjana / DIII - Penyuluh kesehatan
Kesehatan - Manajemen Posyandu
bagi kader

2 Kesehatan Lingkungan Sarjana / DIV / DIII - Tehnis Kesehatan


Bidang Kesehatan Lingkungan
Lingkungan atau - Pelatihan Sanitasi
Teknik Kesehatan makanan dan minuman
Lingkungan pada penyelenggaraan
makanan
3 Gizi / Nutrisionis Sarjana / DIV / DIII - Tatalaksana Gizi Buruk
Gizi - Pemantauan
Pertumbuhan
- Konselor ASI
4 KIA - KB SI / D IV / DIII - APN ( Asuhan
Kebidanan Persalinan Normal )
termasuk Inisiasi
Menyusu Dini ( IMD )
- SDIDTK ( Stimulasi
Deteksi dan Intervensi
Dini Tumbuh Kembang )
- MTBS / MTBM
( Manajemen Terpadu
Balita Sakit /
Manajemen Terpadu
Bayi Muda )
- Konseling Standarisasi
KB
- CTU ( Contraseptive
Tehnical Update )
- Konseling PPIA
( Pencegahan Penularan
Ibu Anak )
5 Penanggulangan dan Sarjana / DIII - Epidemiologi
Pencegahan Penyakit Kesehatan - Pengelola program TB
( P2P ) - Petugas program kusta
- Entomologi vektor
malaria
- Fogging untuk petugas
Puskesmas ( IVD )
- Entomologi vektor IVD
- Pelatihan / Praktek RHA
( Rapid Health
Asessment )
- On The Job Training
pengelola Program TB
Fasyankes
- Surveilans PTM dan
faktor risiko PTM

Anda mungkin juga menyukai