Anda di halaman 1dari 2

RESPON MODUL IV

1. Jelaskan perbedaan rangkaian SISO, SIPO, PISO, PIPO menurut anda dan implementasi
pada rangkaian (kehidupan sehari-hari).
2. Membuat rangkaian COUNTER UP dan COUNTER DOWN dalam satu rangkaian.

Jawaban:
1. Perbedaan antara rangkaian SISO, SIPO, PISO dan PIPO:
 Rangkaian Serial In Serial Out adalah rangkaian register geser yang dimana
masukannya (input) mendapatkan sinyal secara berurutan serta menghasilkan
keluaran (output) secara berurutan. Contoh penerapannya pada jam digital.

 Rangkaian Serial In Parallel Out adalah rangkaian register geser yang dimana
masukannya (input) mendapatkan sinyal secara berurutan tetapi menghasilkan
keluaran (output) secara serentak atau bersamaan. Contoh penerapannya pada
kalkulator.

 Rangkaian Parallel In Serial Out adalah rangkaian register geser yang dimana
masukannya (input) mendapatkan sinyal secara serentak atau bersamaan, tetapi
menghasilkan keluaran (output) secara berurutan. Contoh penerapannya pada
lampu lalu lintas
 Rangkaian Parallel In Parallel Out adalah rangkaian register geser yang dimana
masukannya (input) mendapatkan sinyal secara serentak serta menghasilkan
keluaran (output) secara bersamaan. Contoh penerapanya pada Handphone.

2. Rangkaian Counter Up dan Counter Down dalam satu rangkaian

Rangkaian gerbang AND yang berada di atas JK flip-flop merupakan rangkaian Counter
Up, Sedangkan rangkaian gerbang AND di bawah JK flip flop merupakan rangkaian
Counter Down karena diawali oleh gerbang NOT.

Anda mungkin juga menyukai