Anda di halaman 1dari 22

KASUS 1

Nn.L, Pelajar SMP berusia 13 tahun disetubuhi oleh kakak kelasnya di sekolah pada hari Sabtu malam.
Dia melapor ke polisi bersama kakaknya pada hari Senin sore dan segera dilakukan pemeriksaan
untuk penyusunan Visum et Repertum.

TB : 172 cm

BB : 65 kg

Vital sign dbn


LENGAN
BAWAH KANAN
BAGIAN DEPAN

LENGAN ATAS
KANAN BAGIAN
DEPAN
LENGAN ATAS
KANAN BAGIAN
BELAKANG

Ejakulat (-), Molar 3 belum tumbuh


KASUS 2

Tn.B, 36 tahun, mengendarai motor menuju ke rumah setelah pulang bekerja. Di tengah jalan, sebuah
mobil menabrak motor Tn.B dari belakang sehingga Tn.B jatuh berguling-guling ke pinggir jalan. Polisi
yang mengetahuinya langsung membawa ke IGD RS.

TB 170 cm

BB 70 kg

Vital sign dbn


PAHA KANAN BAGIAN LUAR

PAHA KANAN BAGIAN LUAR


PAHA KANAN BAGIAN LUAR

TUNGKAI KANAN BAWAH


TUNGKAI KANAN BAWAH

LUTUT KIRI
KAKI KIRI
KASUS 3

Ny,R, 28 tahun, dihajar oleh suaminya di rumah. Dia langsung mengabari ibu kandungnya dan dibawa
ke IGD RS untuk dilakukan pemeriksaan. Data : TB : 160 cm, BB : 55 kg.
PERUT KIRI

LENGAN ATAS KIRI


KASUS 4

Nn.M, seorang LC yang bekerja di tempat karaoke daerah Kota Yogyakarta berseteru dengan
temannya sesama LC. Adu mulut berakhir dengan serangan fisik dan Nn.M mengalami luka-luka di
beberapa bagian tubuh. Nn.M ditolong oleh teman lain dan dibawa ke IGD RS.
LENGAN BAWAH KIRI (DEPAN)

PERGELANGAN TANGAN KIRI


KASUS 5

Seorang ART, Ny.S yang berusia 40 tahun diserang oleh majikannya yang tidak puas dengan hasil
pekerjaanya. Ny.S mengalami luka di beberapa bagian tubuh dan berteriak meminta pertolongan dan
dibawa ke RS oleh tetangga yang mendengar teriakannya.
TB 155 cm

BB 45 kg

Vital sign dbn


KASUS 1
Pada hari Selasa tanggal 15 September 2020 pukul 9.00 WIB, korban bernama Pak Tukino hendak
bertani membawa arit. Di jalan korban jatuh ke selokan dan terkena arit yang dibawa olehnya. Korban
dibawa oleh orang-orang di sekitarnya ke RS terdekat. Pada pukul 10.00 WIB, pasien tiba di Unit Gawat
Darurat RSB, dilakukan pemeriksaan, pengobatan, dan tindakan medis oleh Tim Medis sesuai dengan
Standar Pelayanan Medis di RSB. Hasil pemeriksaan fisik adalah sebagai berikut :

- KU : sadar penuh tampak kesakitan


- Vital sign:
o Tekanan darah : 170/89 mmHg
o Nadi : 80 x/menit
o Respirasi : 24 x/menit
- Dilakukan pemberian obat dan perawatan luka sesuai dengan Standar Pelayanan
Medis di RSB. Pemberian Anti-tetanus, Konsul Spesialis Ortopedi.

Anda mungkin juga menyukai