Anda di halaman 1dari 2

PSIKOLOGI SOSIAL

MENGANALISIS VIDEO TENTANG KEHIDUPAN PASANGN


SUAMI ISTRI
Hasil Simulasi Ini Di Susun Untuk Memenuhi Tugas Psikologi Sosial

Dosen Pengampu :

Disusun Oleh Kelompok 2

ARDIAN SUANDIKA ( 200102164 )

ARMANIA PUTRI DEWI ( 200102165 )

WIWIK DIAS PRIHARTINI ( 200102200 )

YANI PURNAWATI ( 200102201 )


HASIL ANALISIS

50 TAHUN SALAH PAHAM

Di video tersebut menceritakan tentang sepasang suami Istri yang selama ini didalam
perkawinannya itu kurangnya komonikasi, si suami mengkira bahwa istrinya suka dengan
kepala ikan Dan ekor ikan. Di Anniversariynya yg ke 50 suaminya baru tau bahwa istrinya itu
tidak suka dengan kepala ikan dan ekornya,hal yang paling berharga diberikan oleh suaminya
justru tidak disukai oleh istrinya tersebut,padahal hal tersebut adalah sebuah penggorbanan
cinta,karna suaminya itu suka dengan kepala Dan ekor ikan tersebut. Selama 50 tahun dia
mengasih istrinya kepala Dan ekor ikan Dan ternyata selama 50 tahun saling mencintai tetapi
tidak saling memahami karna kurangnya komonikasai diantara keduanya.

Bisa saja, sepasang suami – isteri saling mencintai dan hidup serumah selama bertahun-tahun
lamanya. Tetapi jika di antaranya tidak ada saling keterbukaan dalam komunikasi, maka
kemesraan mereka sesungguhnya rawan dengan konflik. Kebiasaan memendam masalah itu
cukup riskan karena seperti menyimpan bom waktu dalam keluarga. Kalau perbedaan tetap
disimpan sebagai ganjalan dihati, tidak pernah dibiacarakan secara tulus dan terbuka, dan
ketidakpuasan terus bermunculan, maka konflik akan semakin tak tertahankan dan akhirnya
bisa meledak. Jika keadaan sudah seperti ini, tentulah luka yang ditimbulkan akan semakin
dalam dan terasa lebih menyakitkan. Kita haruslah selalu membangun pola komunikasi yang
terbuka dengan dilandasi kasih, kejujuran, kesetiaan, kepercayaan, pengertian dan kebiasaan
berpikir positif

Bila perbedaan tetap disimpan sebagai ganjalan di hati, tidak pernah dibicarakan secara tulus
dan terbuka, semakin menumpuk dan tidak tertahankan lagi, akhirnya akan meledak dan
menimbulkan luka yang lebih menyakitkan.

Di dalam hubungan rumah tangga itu harus saling berkomunikasi jangan ada rahasia. Harus
ada kejujuran,kesetiaan dan kepercayaan agar pasangan selalu berpikir positif.

Anda mungkin juga menyukai