Anda di halaman 1dari 2

Langkah-langkah membuat Sertifikat/Piagam :

1. Buka Lembar kerja “ Word”, dan tentukan ukuran kertas kerja dan model tampilan kertas
kerja, apakah menggunakan kertas ukuran A4 atau F4 ataukah ukuran legal. Sedangkan
tampilannya Potrait(tegak) ataukah Tidur(landscape)
Untuk praktik gunakan Kertas Ukuran A4 dan tampilan Landscape
Gambar :

A4 F4
A4
F4 Landscape
Landscape
Potrait
Potrait

2. Buatlah bingkai sertifikat/piagam dengan menggunakan pasilitas Insert lalu pilih Shape
dan pilih bentuk yang kita inginkan kemudian tempatkan bentuk yang dipilih di ujung
kiri atas kertas dan ujung kanan bawah kertas atur supaya menarik.
Gambar :

3. Membuat gambar Latar(background image) dengan cara klik insert lalu pilih gambar
(picture) dan pilih gambar yang sudah disiapkan di Folder penyimpanan gambar lalu klik
insert,maka gambar akan muncur di halaman atau area kerja. Atur sesuai keinginan.
Misalnya mengatur transparan gambar, posisi gambar dan ukuran besar kecilnya gambar.
Gambar :
4. Langkah selanjutnya menuliskan kalimat pada area kerja atau lembar kerja(work space):
a. Tuliskan Judul : Piagam atau Sertifikat
b. Diberikan Kepada : ……
c. Area Nama Orang yang diberikan penghargaan diisi langsung atau bisa menggunakan
garis bawah atau titik-titik bila nama orang belum diketahui, jangan sampai lupa
mengatur jenis huruf, ukuran dan ketebalannya.
d. Kalimat yang menyatakan atas dasar apa ? penghargaan itu diberikan.
e. Dan dibagian bawah kiri dan kanan biasanya disediakan area tanda tangan untuk
panitia pelaksana kegiatan (disebelah kanan) dan tanda tangan pejabat yang menjadi
pelindung penasehat kegiatan (disebelah kiri)
Gambar:

5. Langkah terakhir adalah menghias Piagam/Sertifikat dengan memberikan tanda Lencana


Lembaga di pojok kanan atas dengan menggabungkan beberapa bentuk yang ada di
pasilitas insert(shape) dan gambar/logo Lembaga.
Gambar :

Anda mungkin juga menyukai