Anda di halaman 1dari 2

TUGAS

ETNOGRAFI PAPUA

Dosen : Dr. SIMON ABDI K. FRANK, M,Si

Nama : ATIKA HESTI NUR AZARAH

Nim : 2021061014030

Kelas : GENAP (B)

TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS CENDERAWASIH
JAYAPURA
2021
Tugas:

1. APA PERBEDAAN MANUSIA DAN MAKHLUK MANUSIA?


Manusia merupakan makhluk ciptaan Tuhan yang paling sempurna dibandingkan makhluk yang
lainnya, perbedaan yang sangat mendasar terlihat pada akal. Manusia diberikan akal oleh Tuhan
sedangkan makhluk yang lain tidak diberikan akal. Akal inilah yang mutlak membedakannya
dengan binatang dan yang memberikan kemungkinan bagi manusia untuk menempati tempat
tertinggi diantara sesama makhluk hidup.

2. APA ITU MANUSIA PREHISTORI?


Manusia purba disebut juga dengan istilah Prehistoric People (Prehistory, Pre History atau "before
history") , mereka adalah jenis manusia yang hidup di jaman sebelum tulisan ditemukan. Masa itu
dikenal dengan nama PraSejarah namun kemudian diganti dengan istilah yang lebih spesifik yakni
PraAksara. Oleh sejarawan, manusia purba diyakini sudah mendiami wilayah bumi sejak 4 juta
tahun silam. Oleh karena waktu yang lama tersebut, maka sisa manusia purba pun ditemukan sudah
membatu atau menjadi fosil. Karena alasan inilah mengapa manusia purba juga kadang disebut
Manusia Fosil. Manusia Purba merupakan salah satu bentuk dari keberagaman Homo yakni istilah
dalam bahasa latin yang merujuk pada manusia. Manusia Purba merupakan lawan dari Homo
Sapiens atau manusia modern. Meski demikian, manusia modern ini sesungguhnya berkembang
dari manusia purba juga.
Dengan demikian, manusia purba atau yang juga disebut prehistoric people adalah jenis manusia
yang hidup jutaan tahun yang lalu pada zaman praaksara, yakni zaman dimana manusia belum
mengenal tulisan

3. APA ITU MANUSIA KEBUDAYAAN?


Manusia dan kebudayaan merupakan salah satu ikatan yang tak bisa dipisahkan dalam
kehidupan ini. Kebudayaan adalah produk manusia, namun manusia itu sendiri adalah
produk kebudayaan. Dengan kata lain, kebudayaan ada karena manusia yang
menciptakannya dan manusia dapat hidup ditengah kebudayaan yang diciptakannya

Anda mungkin juga menyukai