Anda di halaman 1dari 11

GUIDEBOOK

WEB-DEV ACADEMY
Table of
CONTENTS
01 DESKRIPSI
02 SYARAT & KETENTUAN
03 TIMELINE

04 MEKANISME PELATIHAN
05 PERATURAN
06 NARAHUBUNG
07 CONTACT

08
01
DESKRIPSI

Web atau website merupakan sekumpulan halaman yang saling


berhubungan dan digunakan untuk menampilkan informasi.
Hampir segala bidang baik berupa perusahaan, situs pendidikan,
pemerintahan, perbelanjaan, kesehatan dan berbagai instansi
lainnya saat ini telah menggunakan web. Oleh karena itu jasa
seseorang yang dapat merancang web atau disebut web
developer sangat dibutuhkan dan semakin gencar dicari. Menjadi
seorang web developer tentu saja membutuhkan keahlian
khusus. Untuk itu HMIF USK hadir dengan pelatihan web
developer untuk masyarakat umum yang dilaksanakan secara
daring. Pelatihan akan berlangsung selama empat hari dan
didampingi oleh pemateri yang andal di bidangnya untuk
membimbing peserta agar menjadi seorang web developer.
02
SYARAT & KETENTUAN

Syarat dan ketentuan Web-Dev Academy:

1. Mendaftarkan diri pada link pendaftaran yang diberikan.

2. Memiliki pemahaman dasar tentang HTML, CSS, dan


Javascript.

3. Dapat memfasilitasi diri dengan laptop/komputer serta internet


yang stabil.

4. Mampu mengoperasikan laptop/komputer dengan baik.

5. Mempunyai komitmen yang kuat bahwa akan mengikuti


kegiatan ini sampai selesai.

6. Pelatihan akan dilaksanakan secara online.

7. Bergabung ke dalam grup WhatsApp


03
TIMELINE
Pendaftaran
P Peserta

14 September s.d 16 Oktober 2021

Pelaksanaan
P Academy

23 Oktober s.d 26 Oktober 2021

P
Pengumuman Project
6 November 2021
04
Mekanisme Pelatihan
05
PERATURAN

Peraturan yang harus peserta Web Academy patuhi adalah sebagai berikut:

1. Wajib mengikuti acara sampai selesai (4 hari) + projek (2 hari).

2. Wajib mematikan microphone selama penjelasan materi.

3. Peserta mengajukan pertanyaan via chat, whatsapp group ataupun


classroom.

4. Tidak dibenarkan berdiskusi di whatsapp group ataupun classroom


mengenai hal lain di luar tema pelatihan.

5. Peserta hanya akan memperoleh sertifikat pelatihan jika telah submit


projek dan peserta dengan projek terbaik akan mendapatkan hadiah.

6. Panitia dapat mengubah seluruh atau sebagian konten dalam


guidebook sewaktu-waktu
06
NARAHUBUNG

Muhammad Rifki Aufa +62 852-6260-0076

Siti Mawaddah +62 822-1442-7759

Sulthan Zaidan Fauzi +62 895-6255-40789


07
CONTACT
Infest.unsyiah.ac.id

hmifunsyiah@gmail.com

Hmif_usk

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai